Konsep Keprilakuan Dari Psikologi Dan Psikologi Sosial.pptx

  • Uploaded by: Kennu Graharian
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Konsep Keprilakuan Dari Psikologi Dan Psikologi Sosial.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 272
  • Pages: 8
KONSEP KEPRILAKUAN DARI PSIKOLOGI DAN PSIKOLOGI SOSIAL -Sikap -Persepsi -Nilai -Pembelajaran -Kepribadian

SIKAP a. Pengertian Sikap Sikap adalah suatu hal yang mempelajari mengenai seluruh tendensi tindakan, baik yang menguntungkan maupun yang kurang menguntungkan, tujuan manusia, objek, gagasan, atau situasi. b. Komponen Sikap 1. Teori (gagasan, persepsi, dan kepercayaan) 2. Emosional (perasaan yang mengarah pada objek sikap) 3. Perilaku (Komponen bereaksi pada suatu objek) c. Fungsi Sikap 1. Pemahaman 2. Kebutuhan akan kepuasan 3. Defensif ego 4. Ungkapan nilai

Beberapa teori terkait dengan sikap 1.

Teori Perubahan Sikap

2.

Teori Pertimbangan Sosial

3.

Teori Perselisihan

4.

Teori Disonasi Kognitif

5.

Teori Persepsi Diri

6.

Teori Motivasi dan Aplikasinya

7.

Teori Motivasi Awal

8.

Teori Kebutuhan dan Kepuasan

9.

Teori Prestasi

10.

Teori Prestasi

11.

Teori Keadilan

12.

Teori ERG

13.

Teori Harapan

14.

Teori Penguatan

15.

Teori Penetapan Tujuan

16.

Teori Atribusi

17.

Teori Agensi

Persepsi Persepsi adalah bagaimana orang-orang melihat atau menginterpretasikan peristiwa, objek, serta manusia.

Faktor-faktor yang mempengaruhi persepsi Faktor Pada Pemersepsi -Sikap -Motif -Kepentingan - Pengalaman -Pengaharapan Faktor dalam Situasi -Waktu -Keadaan/ tempat kerja - Keadaan Sosial

PERSEPSI

Faktor Pada Target -Hal Baru -Gerakan -Bunyi -Ukuran - Latar Belakang - Kedekatan

Nilai Nilai secara mendasar dinyatakan sebagai suatu modus perilaku atau keadaan akhir dari eksistensi yang khas dam lebih disukai secara pribadi atau sosial dibandingkan dengan suatu modus perilaku atau keadaan akhir yang berlawanan.

Pembelajaran Pembelajaran adalah proses dimana perilaku baru diperlukan. Pembelajaran terjadi sebagai hasil dari motivasi, pengalaman, dan pengulangan dalam merespons situasi.

Kepribadian Kepribadian mengacu pada bagian karakteristik psikologi dalam diri seseorang yang menentukan dan mencerminkan bagaimana orang tersebut merespons lingkungannya. Kepribadian adalah inti sari dari perbedaan individu.

Related Documents


More Documents from "mazni bin othman"