KISI-KISI PENULISAN SOAL ULANGAN SEMESTER GASAL SMP NEGERI 3 KUTOWINANGUN TAHUN PELAJARAN : 2012 / 2013 JENIS SEKOLAH MATA PELAJARAN BENTUK SOAL STANDAR KOMPETENSI Mengapresiasikan pengetahuan gizi, penyusunan menu, praktek berbelanja dan pengolahan makanan dengan cara baik
: : : :
SMP NEGERI 3 KUTOWINANGUN Mulok Tata Boga 1. Pilihan Ganda : 40 Butir 2. Essay : 5 Butir
KOMPETENSI DASAR 1.1 Mengomunikasikan pemahaman tentang pengetahuan gizi 1.2 Mengomunikasikan pemahaman tentang penyusunan menu
ALOKASI WAKTU ACUAN KELAS
MATERI POKOK Pengetahuan Gizi Penyusunan Gizi
1.3 Mengomunikasikan pemahaman praktik berbelanja
Praktik Belanja
1.4 Mengomunikasikan Praktik pengolahan makanan dengan cara yang baik
Praktik makanan baik
pengolahan dengan cara
: 90 Menit : KTSP SMPN 3 KUTOWINANGUN 2012 / 2013 : VIII (Delapan)
INDIKATOR SOAL
-
BENTUK SOAL SOAL NOMOR Mengetahui pengertian gizi PG 1 Memahami penggolongan unsur-unsur gizi PG/ESSAY 2,3,4,5,41 Memahami pentingnya gizi yang baik PG 6,7,8 Memahami pengertian menu PG 9,10 Mengidentifikasi jenis-jenis jenis-jenis menu PG/ESSAY 11,12,13,14,42,43 Memahami pedoman penyusunan menu PG 15,16,17,18 Menganalisis praktik menyusun menu PG 19,20,21 Memahami pengertian praktik berbelanja PG 22,23 Mengidentifikasi praktik berbelanja PG 24,25 Mengetahui dan mengidentifikasi ciri-ciri bahan PG/ESSAY 26,27,28,29, makanan 30,44 Memahami pengolahan bahan makanan PG 31,32 Memahami macam pengolahan makanan PG/ESSAY 33,34,35,36,37,45 Mengetahui penyajian makanan PG 38,39,40 Kutowinangun, 12 Nopember 2012 Guru Mata Pelajaran Tata Boga
Azhari Kurniawan, S.Pd., S.Kom.