Kisi-kisi Pat Kelas 7 K13 2017-2018.docx

  • Uploaded by: Lisa Kusuma
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kisi-kisi Pat Kelas 7 K13 2017-2018.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,023
  • Pages: 5
KISI-KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT) SEMESTER GENAP SMP KABUPATEN WONOGIRI TAHUN PELAJARAN 2017/208 MATA PELAJARAN KELAS KURIKULUM SEMESTER TAHUN PELAJARAN

No

KOMPETENSI INTI (KI.3)

1

Memahami pengetahuan (factual,konseptual dan prosedural dan metakognitif) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, tenologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.

: : : : :

IPA VII 2013 GENAP 2017/2018

KOMPETENSI DASAR 3.6 Memahami sistem organisasi kehidupan mulai dari tingkat sel sampai organisme, dan komposisi utama penyusun sel.

MATERI

Jaringan 3

4 Organ

blog BELAJAR IPA | https://agusbelajaripa.blogspot.co.id

NO SOAL

BENTUK SOAL

Sistem Organisasi Peserta didik dapat membedakan antara sel tumbuhan dengan sel hewan. Kehidupan Sel

2

5

INDIKATOR

1

Pilihan Ganda

Disajikan gambar sel, peserta didik dapat menjelaskan fungsi bagian yang ditunjuk.

2

Pilihan Ganda

Peserta didik dapat menyebutkan jaringan – jaringan yang terdapat pada tumbuhan.

3

Disajikan gambar penampang batang, peserta didik dapat menunjukkan nama jaringan beserta fungsinya dengan tepat. Peserta didik dapat menyebutkan nama organ pada manusia

Pilihan Ganda

4

Pilihan Ganda

5

Pilihan Ganda

Page 1

No

KOMPETENSI INTI (KI.3)

KOMPETENSI DASAR

NO SOAL

INDIKATOR

Sistem Organ dan Peserta didik dapat menyebutkan organ penyusun sistem transportasi. Organisme

6

7

MATERI

3.7 Mengananilis interaksi antara makhluk hidup dan lingkungannya serta dinamika populasi akibat interaksi tersebut

Peserta didik dapat menjelaskan konsep interaksi Interaksi Makhluk Hidup makhluk hidup dengan lingkungan dengan Lingkungan Komponen biotik abiotik Ekosistem

8

Disajikan pernyataan, Peserta didik dan mengelompokkan komponen biotik di kebun

9

10

11

Jaring-jaring makanan

12

Simbiosis dan peran organisme

Disajikan gambar jaring-jaring makanan, peserta didik dapat memprediksikan populasi dari organismenya. Disajikan gambar simbiosis, peserta didik dapat menentukan simbiosis yang benar.

Definisi Pencemaran

Peserta didik pencemaran

Pencemaran Air

Peserta didik dapat menjelaskan dampak pencemaran air

13

3.8 Menganalisis terjadinya pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi ekosistem.

14

blog BELAJAR IPA | https://agusbelajaripa.blogspot.co.id

dapat

menjelaskan

6

Pilihan Ganda

7

Pilihan Ganda

8

Pilihan Ganda

9

Pilihan Ganda

10

Pilihan Ganda

11

Pilihan Ganda

12

Pilihan Ganda

13

Pilihan Ganda

14

Pilihan Ganda

dapat

Disajikan gambar aliran energi, peserta didik dapat menentukan aliran energi dalam ekosistem pada tingkat tertentu. Simbiosis dan Peserta didik dapat menentukan jenis simbiosis dan peran organisme interaksi pada makhluk hidup

BENTUK SOAL

pengertian

Page 2

No

KOMPETENSI INTI (KI.3)

KOMPETENSI DASAR

MATERI

INDIKATOR

NO SOAL

BENTUK SOAL

15

Peserta didik dapat menyebutkan usaha mengatasi pencemaran air.

15

Pilihan Ganda

16

Peserta didik dapat menyebutkan usaha pengolahan limbah rumah tangga.

16

Pilihan Ganda

17

Pilihan Ganda

Disajikan ilustrasi perairan yang tercemar, peserta didik dapat memprediksi organisme yang paling tercemar.

17 Pencemaran Udara Pencemaran Tanah

18 19 20

21

3.9 Memahami perubahaniklim dan dampaknyabagi ekosistem termasuk perubahan iklim.

22 23 24 25 26 27 blog BELAJAR IPA | https://agusbelajaripa.blogspot.co.id

Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik dapat menyebutkan akibat pencemaran udara. Peserta didik dapat menjelaskan proses pembersihan pencemaran tanah Peserta didik dapat menyebutkan upaya pengurangan sampah. Efek Rumah Kaca Peserta didik dapat menjelaskan proses pemanasan dan Pemanasan alami (efek rumah kaca) Global Disajikan gambar dan pernyataan pemodelan efek rumah kaca, peserta didik dapat menentukan grafik hubungan suhu dan waktu efek rumah kaca. Peserta didik dapat menyebutkan bahan pencemar dari efek rumah kaca Disajikan beberapa pernyataan, peserta didik apat menyebutkan faktor penyebab pemanasan global. Peserta didik dapat menjelaskan fungsi deforestation Peserta didik dapat menjelaskan dampak pemanasan global. Peserta didik dapat menjelaskan penyebab hujan asam

18 19 20

Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda

21

Pilihan Ganda

22

Pilihan Ganda

23 24 25 26 27

Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda Page 3

No

28

29

KOMPETENSI INTI (KI.3)

KOMPETENSI DASAR

MATERI

3.10Memahami lapisan bumi, Lapisan Bumi gunung api, gempa bumi, dan tindakan pengurangan risiko sebelum, pada saat, dan pasca bencana sesuai ancaman bencana di daerahnya. Atmosfer

30 Litosfer

31

Gempa Bumi dan Gunung Berapi

32 33

34

35 36 37 38

3.11Memahami sistem tata Matahari surya, rotasi dan revolusi Bumi dan Bulan, sertadampaknya bagi kehidupan di Bumi. Planet Dalam dan Planet Luar Benda – benda langit Rotasi dan Revolusi Bumi Kondisi Bulan

blog BELAJAR IPA | https://agusbelajaripa.blogspot.co.id

NO SOAL

INDIKATOR Disajikan gambar bumi, peserta didik mengurutkan susunan litosfer dengan benar.

dapat

Peserta didik dapat menyebutkan salah satu lapisan atmosfer. Disajikan gambar grafik perubahan tekanan udara dan ketinggian tempat, peserta didik dapat menyimpulkan grafik dengan benar. Peserta didik dapat menjelaskan gerakan lempeng bumi. Peserta didik dapat menyebutkan pengertian titik pusat gempa bumi. Disajikan suatu pernyataan, peserta didik dapat menghitung selisih energi yang dilepaskan gempa pada suatu kota. Disajikan pernyataan, peserta didik menyebutkan nama lapisan pada matahari.

BENTUK SOAL

28

Pilihan Ganda

29

Pilihan Ganda

30

Pilihan Ganda

31 32

Pilihan Ganda Pilihan Ganda

33

Pilihan Ganda

34

Pilihan Ganda

dapat

Disajikan pernyataan tentang planet, peserta didik dapat menyebutkan yang termasuk planet luar. Peserta didik dapat menunjukan benda langit yang dengan orbit yang lonjong Peserta didik dapat membedakan akibat rotasi dan revolusi bumi. Peserta didik dapat menyebutkan periode bulan.

35 36 37 38

Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda Pilihan Page 4

No

KOMPETENSI INTI (KI.3)

KOMPETENSI DASAR

40 3.7 41

3.8

43

44

45

INDIKATOR

Fase-fase bulan

39

42

MATERI

Disajikan gambar fase-fase bulan, peserta didik dapat menyebutkan nama fase bulan. Gerhana Disajikan gambar gerhana, peserta didik dapat menjelaskan jenis gerhana Interaksi Makhluk Disajikan gambar saling ketergantungan organisme Hidup dengan perairan, peserta didik dapat memberikan keterangan Lingkungan pada huruf yang ditunjukdan menjelaskan interaksi dari organisme perairan.

Mengananilis interaksi antara makhluk hidup dan lingkungannya serta dinamika populasi akibat interaksi tersebut Menganalisis terjadinya Pencemaran pencemaran lingkungan dan dampaknya bagi ekosistem.

3.9 Memahami perubahan Pemanasan global iklim dan dampaknya bagi ekosistem termasuk perubahan iklim. 3.9 Memahami lapisan bumi, Hidrosfer gunung api, gempa bumi, dan tindakan pengurangan risiko sebelum, pada saat, dan pasca bencana sesuai ancaman bencana di daerahnya. 3.11 Memahami sistem tata Tata Surya surya, rotasi dan revolusi Bumi dan Bulan, sertadampaknya bagi kehidupan di Bumi.

blog BELAJAR IPA | https://agusbelajaripa.blogspot.co.id

NO SOAL 39 40

BENTUK SOAL Ganda Pilihan Ganda Pilihan Ganda

1

Uraian

2

Uraian

3

Uraian

4

Uraian

5

Uraian

Peserta didik dapat menjelaskan syarat polutan

Peserta didik dapat menjelaskan penyebab kepunahan species

Disajikan gambar, peserta didik dapat menjelaskan proses siklus air dengan benar.

Peserta didik dapat menjelaskan perbedaan dua benda langit yang bergerak di luar angkasa.

Page 5

Related Documents


More Documents from "Yunika Fatilara"