NAMA:MUHAMMAD FAIQ HUSAINI KELAS:C NIM:21030116140164
STRUKTUR LEWIS
Struktur Lewis adalah kumpulan beberapa atom yg terdapat di molekul dalam satu ikatan dengan total jumlah atom 8,tetapi struktur lewis hanya untuk ikatan kovalen dan kovalen koordinasi saja.ada beberapa langkah untuk membuat struktur lewis yaitu: LANGKAH 1 NF3:Dalam molekul NF3 ini terdapat 2 atom yg saling berikatan dimana N satu atom berikatan dengan F3 yg mimiliki 3 atom maka ditulis secara berikut : F F
N
F
LANGKAH 2 Cari berapa nomor atom dan valensi yg ada di NF3 dengan cara,N memiliki nomor atom 5edengan mempunyai valensi 1(1x5e)=5e- dan F memiliki nomor atom 7e- dengan mempunyai mempunyai valensi 3 (3x7e-)=21e-, lalu jumlahkan kedua nomor atom tersebut:21e-+5e-=26e- lalu gambar garis yg menghubungkan NF3 seperti berikut: F F
N
F
LANGKAH 3 Tuliskan elektron yg berpasangan pada setiap atom dengan jumlah total 8 elektron dengan simbol garis hitam dan titik hitam jika elektron tersebut tidak berpasangan dengan cara seperti berikut: F F
N
F
Dari sini bisa diliat bahwa F memiliki 7 elektron tetapi dipinjamkan 1 elektron dari punya N jadi atom F menjadi stabil karena sudah mempunyai jumlah 8 elektron
Dengan menggunakan struktur lewis bisa disimpulkan bahwa: A.hidrogen hanya memiliki 1 ikatan antar molekul B.Oksigen memiliki 2 ikatan antar molekul C.Nitrogen memiliki 3 ikatan antar molekul D.Carbon memiliki 4 ikatan antar molekul
STRUKTUR LEWIS DENGAN BEBERAPA IKATAN Struktur lewis dengan beberapa ikatan adalah kumpulan beberapa atom membentuk suatu molekul dengan atom pusatnya 2,seperti contoh C2H4,dimana atom C yg menjadi pusat antar molekulnya ada 2 sehingga penulisanyapun berbeda dengan struktur lewis yg diatas adalah seperti berikut: H
H C=C
H
H
RESONANSI:TERDELOKALISASI PASANGAN ELEKTRON BERIKATAN Resonansi delokalisasi adalah terdelokalisasi pasangan elektron karena tidak terbacanya dengan jelas jika menggunakan struktur lewis,tetapi jika diliat bentuk diagram ini sangat unik jika menggunakan senyawa o3 atau biasa disebut ozon
O O
O O
O
O
karena struktur dari ozon sendiri tidak bisa dibolak balik tapi diagram ini bisa disebut dengan resonansi hybird,selain ozon benzena juga disebut ikatan hybird C6H6
MUATAN FORMAL Muatan formal adalah jika ada 2 muatan untuk mengukur suatu resonansi muatan yg lebih dominan maka gunakan muatan formal denga cara menjumlahkan valensi diantara 2 muatan tersebut lalu dikurangi oleh elektron pada setiap molekulnya seperti berikut: Muatan formal:Valensi atom-(elektron valensi yg tidak terbagi+elektron valensi yg terbagi)
Ada beberapa kriteria untuk menentukan struktur resonansi mana yang lebih penting yaitu: 1.Muatan kecil lebih diutamakan baik itu negatif maupun positif 2.Muatan sama yg berdekatan akan saling menjauh 3.Muatan dengan nilai negatif yg sangat besar akan berposisi dengan elektron yang elektron negatifnya besar
Pengecualian kaidah oktet pada struktur Lewis 1. Molekul dengan kekurangan elektron Senyawa yg memiliki elektron valensi kurang dari 8 tidak termasuk hukum oktet seperti contoh BF3 dan BeCl2 2. Molekul dengan elektron ganjil Tidak semua molekul dengan elektron ganjil tidak bisa mencapai hukum atau kaidah oktet,karena di senyawa ini terdapat radikal bebas yg dapat membantu untuk mencapai hukum oktet contohnya adalah NO2 yang bereaksi dengan NO2 membentuk senyawa N2O4 3. Kulit valensi yang diperluas Molekul yang atom pusatnya memiliki lebih dari 8 elektron valensi di sekitar atom pusat dengan memanfaatkan kulit d yang kosong karena muatan s dan p nya sudah terisi penuh denan contoh PCl5dan SF6
TEORI VSEPR (VALENCE SHELL ELECTRON PAIR REPULSION) DAN BENTUK MOLEKUL Perinsip VSEPR adalah tidak mau menyatunya pasangan elektron(tolak menolak) yang berakibat kedua elektron tersebut saling menjauhi hingga gaya tolak menolak diantara kedua elektron tersebut hanya sedikit,istilah yang biasa digunakan untuk bentuk molekulnya adalah AXmEn.Dimana A adalah pusat atom,X adalah pasangan elektron yg terikat,E adalah valensi elektron bebas
Bentuk bentuk molekul dengan macam pasangan elektron 1.Bentuk molekul dengan 2 pasang(linier) Jika 2 pasang elektron berikatan dengan atom pusat maka pasangan tersebut akan saling menjauh hingga membentuk garis lurus linier 180o
2.Bentuk molekul dengan 3 pasangan elektron(Trigonal planar) Jika 3 pasang elektron berikatan dengan atom pusat maka pasangan tersebut akan saling menjauhi hingga membentuk segitiga yang dinamai trigonal planar dengan rumus AX3 dengan membentuk sudut 120o
3.Bentuk molekul dengan 4 pasangan elektron(Tetrahedral)
Jika 4 pasang elektron berikatan dengan atom pusat maka pasangan tersebut akan saling menjauhi hingga membentuk piramid/limas segitiga(tetrahedral) dengan rumusnya AX3E dengan membentuk sudut 109,5o
4. Bentuk molekul dengan 5 pasangan elektron(Bipiramida trigonal) Jika 5 pasang elektron berikatan dengan atom pusat maka pasangan tersebut akan saling menjauhi hingga membentuk Bipiramida trigonal dengan rumusnya AX5 dengan membentuk 2 sudut ideal,yaitu 120o dan 90o
5. Bentuk molekul dengan 6 pasangan elektron
Jika 6 pasang elektron berikatan dengan atom pusat maka pasangan tersebut akan saling menjauhi hingga membentuk oktahedral dengan rumusnya AX6 dengan membentuk 90o
MENENTUKAN BENTUK MOLEKUL DENGAN TEORI VSEPR A. Menulis struktur Lewis. B. Menempatkan susunan pasangan elektron dengan menghitung seluruh pasangan elektron di sekitar atom pusat. C. Memprediksi sudut ikatan yang terbentuk D. Menggambar dan memberi nama bentuk molekul dengan menghitung PEI dan PEB.
Bentuk Molekul dengan pusat atom lebih dari satu Molekul dengan pusat atom lebih dari 1 adalah molekul organik. Bentuk molekul ini merupakan kombinasi dari beberapa bentuk molekul dengan satu atom pusat contohnya adalah etanol(C2H6OH) dan etana(C2H6)