Kesehatan

  • Uploaded by: muhammad maulana
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kesehatan as PDF for free.

More details

  • Words: 383
  • Pages: 2


DOING IT YOUR WAY

“Cara sehat makan sayur” Saat berada di salad bar, saya akan mengisi mangkuk dengan sayuran segar seperti brokoli, kacang – kacangan, dan tomat. Tambah dengan Soup of the day, taburi keju parut diatasnya, dan saya pun telah makan sehat untuk siang itu! •

SEHAT DENGAN FOOD JOURNAL

Punya jurnal makanan akan membantu kita terus termotivasi dan mengusir gangguan ngemil. Selain bisa melacak apa yang dimakan, seberapa sering frekuensi berolahraga, dan juga suasana hati. Anda juga bisa memeriksa berbagai macam factor yang bisa mempengaruhi penurunan berat badan. Mulai dari asupan kafein dan lamanya waktu tidur. Lakukan evaluasi setiap minggu, agar Anda pun bisa melihat pola serta mengetahui kemajuan yang telah diraih. •

TURUNKAN BERAT BADAN



Buat pola latihan yang teratur disertai dengan pola makan yang benar untuk mengikis lemak di tubuh dengan lebih cepat.



Gabungkan hipnoterapi dengan pola diet rendah lemak dan rendah gula agar hasil lebih maksimal.



Lakukan

latihan

intensitas

sedang

dengan

frekuensi

150

menit/minggu, 30-40 menit per sesi, untuk turunkan berat badan 6-8 kg/setahun. •

PILIHAN SEHAT UNTUK JANTUNG



Usahakan berjalan kaki 40 menit sehari atau beraktivitas berat selama 1 jam tiap minggu.



Konsumsi kacang pistachio setiap hari, agar kadar kolesterol turun dan terhindar dari risiko penyalit jantung.



Minum

red

wine

secara

rutin

dalam

takaran

pas

bisa

menyehatkan jantung. •

SAY NEVER TO HEART ATTACK

Risiko kita terhadap serangan jantung • •

STRATEGI TEPAT BEROLAHRAGA Curilah waktu selama 10 menit setiap hari untuk berjalan kaki. Lakukanlah pada saat menjelang makan siang, serta disaat sebelum dan sesudah bekerja.



Gunakan pedometer sebagai pengukur agar target latihan bisa lebih mudah tercapai.



Berlangganan newsletter seputar info kesehatann akan sangat membantu kita untuk lebih rajin dalam berolahraga dan menjaga makan sehari – hari.



Menjaga asupan makanan mengandung karbohidrat, protein dan lemak dalam porsi yang tepat sangat diperlukan untuk membuat energi tubuh kita tetap stabil dan tinggi selama menjalani latihan.



MAKAN DENGAN CERDAS



Olah buah sudah terlalu matang menjadi smoothies.

Ini akan memberi anda asupan antioksidan dan berkadar tinggi. •

Menunggu 10 – 15 menit sebelum menambah porsi

makan bisa cegah kembalinya kalori yang telah berhasil dihilangkan selepas menjalani sesi latihan. •

Maksimalkan manfaat antioksidan dengan makan

salad buah yang terdiri dari berbagai jenis buah, alih – alih makan satu macam buah.

Related Documents

Kesehatan
May 2020 31
Kesehatan
May 2020 30
Kesehatan
June 2020 25
Kesehatan Ibu
May 2020 20
Kesehatan Mata.docx
May 2020 28

More Documents from "Mira"