Kelompok 3.pptx

  • Uploaded by: Elang Kevin
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Kelompok 3.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 620
  • Pages: 18
Perkakas Tumbuk (Punching Tools) dan Alat penguji (Testing tools)

Nama anggota kelompok : Elang Pangeran Kevin - M. Rico Andiansyah - M. Bagas Rivaldi M. Aditya Alamsyah - M. Hasyim Nurwansyah – Naufal Hanif Teknik Perawatan Dasar D-IV Teknik Mesin Produksi dan Perawatan

1

Perkakas Tumbuk (Punching Tools)

Alat penguji (Testing tools)

2

Perkakas Tumbuk (Punching Tools)

Center Punch

Wad Punch

Pin Punches

Starter Drift Punch

3

Alat Penguji (Testing Tools) Pengukur Celah (Feeler Gauges)

Pengukur Gerigi (Screw Pitch Gauges)

Pengukur Radius (Radius Gauges)

Pengukur Bentuk (Form Gauges)

Siku-siku Blok (Engineers Try Square)

Pisau Perata (Staright Edge)

Pengukur Mata Bor (Drill Gauge)

Pengukur Kemiringan (Bevel Gauge)

Pelurus Level (Precision Level)

4

Perkakas Tumbuk (Punching Tools) •Center Punch Alat ini digunakan dengan hammer untuk membuat titik tanda pada sepotong baja sebelummenggunakan sebuah bor. Titik tanda tersebut mencegahbor agar tidak menyimpang dari posisi lubang yangdiinginkan.

5

Perkakas Tumbuk (Punching Tools) •Wad punch Belt dan wad punch tersedia dalam satu set ataupun per unit. Alat ini digunakan untuk melubangi material serat, karet, gabus dan sejenisnya.

6

Perkakas Tumbuk (Punching Tools) •Pin Punches Pin punch digunakan untuk mengeluarkan pin setelah digerakkan dengan starting punch, jangan menggunakan pin punch untuk penggerak awal dalam mengeluarkan pin.

7

Perkakas Tumbuk (Punching Tools) •Starter Drift Punch Starter drift punch merupakan alat yang digunakan untuk mempermudah mengencangkan maupun melepas pin dan rivet. Selain itu, juga digunakan untuk memantu pemasangan pin dan shaft pada satu lubang. Starter drift punch juga digunakan untuk meluruskan dua buah lubang atau lebih.

8

Alat penguji (Testing Tools) • Pengukur celah (Feeler Gauges) Feeler Gauge adalah alat yang digunakan untuk mengukur celah atau kerenggangan kecil di antara dua komponen. Misalnya jarak di antara valve stem dan lengan pemutus (rocker arm) yaitu tappet atau kerenggangan katup (valve clearance).

9

Alat penguji (Testing Tools) • Pengukur gerigi (Screw pitch Gauges) Screw pitch gauge dirancang untuk mengukur jarak ulir mur atau baut. Alat ukur ini terdiri dari beberapa bilah dengan profil yang berbeda, dan nilainya tercantum pada setiap bilahnya.

10

Alat penguji (Testing Tools) • Pengukur radius (Radius Gauges) alat ukur yang secara khusus didesain untuk mengukur atau membandingkan lengkungan radius cembung atau cekung pada suatu benda kerja. Alat ukur ini terdiri dari lempengan logam tipis dengan radius cekung dan radius cembung pada ujungnya. Alat ukur ini dibuat dalam satu set yang terdiri dari beragam ukuran, dimana setiap gauge memiliki ukuran radius yang berbeda-beda. Tingkat ketelitian alat ukur ini mencapai 0,4 mm.

11

Alat penguji (Testing Tools) • Pengukur bentuk (Form Gauges) Alat yang digunakan untuk mengukur bentuk sebuah benda yang memiliki bentuk khusus dan memiliki patokan ukuran dan bentuk tersendiri.

12

Alat penguji (Testing Tools) • Siku-siku Blok (Engineers Try Square) Siku berfungsi sebagai: • • • •

Alat untuk memeriksa kelurusan suatu benda Alat untuk mengukur kesikuan benda kerja Alat bantu untuk memeriksa kesejajaran garis Alat bantu dalam membuat garis pada benda kerja

13

Alat penguji (Testing Tools) • Pisau perata (Straight Edge) Pisau perata berfungsi sebagai alat untuk menguji atau mengukur kerataan permukaan pada suatu benda kerja.

14

Alat penguji (Testing Tools) • Pengukur Mata Bor (Drill Gauge) Drill plate gauge adalah plat baja yang dikeraskan dan mempunyai lubang dengan ukuran tertentu untuk mencocokkan ukuran mata bor.

15

Alat penguji (Testing Tools) • Pengukur Kemiringan (Bevel Gauge) Bevel gauge merupakan alat yang mempunyai fungsi untuk mengukur sudut kemiringan suatu benda kerja dengan satuan derajat.

16

Alat penguji (Testing Tools) • Pelurus Level (Precision Gauge) Precision Gauge adalah alat yang digunakan untuk mengukur dan menentukan sebuah benda atau garis dalam posisi rata baik pengukuran secara vertikal maupun horizontal. Alat ini dipakai dengan cara ditempelkan pada permukaan benda kerja yang akan dicek lalu user dapat melihat tingkat kemiringan melalui posisi g elembung udara.

17

TERIMA KASIH 18

Related Documents

Kelompok
May 2020 52
Kelompok
May 2020 50
Kelompok
May 2020 61
Kelompok
June 2020 49
Kelompok 7 Kelompok 12
June 2020 53

More Documents from "lisa evangelista"