Jurnal Penutup Dan Pembalik: Oleh: Claudia Ivane J Esron Jannis Khoerunnisa Alkoeriyah Rivcha Angel Yunitasari

  • Uploaded by: Esron Aje
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Jurnal Penutup Dan Pembalik: Oleh: Claudia Ivane J Esron Jannis Khoerunnisa Alkoeriyah Rivcha Angel Yunitasari as PDF for free.

More details

  • Words: 344
  • Pages: 15
Jurnal Penutup dan Pembalik Oleh : Claudia Ivane J Esron Jannis Khoerunnisa Alkoeriyah Rivcha Angel Yunitasari

Jurnal Penutup

Pengertian Ayat jurnal yang disusun untuk memindahkan (mengosongkan) saldo perkiraan sementara (perkiraan nominal dan perkiraan prive) sehingga perusahaan dapat mengetahui laba / rugi usaha selama satu periode. ▪ Sumber penyusunan ayat jurnal penutup berasal dari kertas kerja kolom laba / rugi. ▪

Tujuan dan Fungsi Pembuatan Jurnal Penutup 1. Menutup saldo yang terdapat pada semua perkiraan sementara, sehingga perkiraan tersebut menjadi nol.

2. Agar saldo rekening modal menunjukkan jumlah yang sesuai dengan kedaan pada akhir periode, sehingga saldo rekening modal akan sama dengan jumlah modal akhir yang dilaporkan neraca. 3. Guna memisahkan transaksi akun pendapatan dan beban tidak bercampur aduk dengan jumlah nominal dari pendapatan dan beban pada tahun selanjutnya. 4.

Untuk menyajikan neraca awal periode berikutnya setelah dilakukan penutupan buku.

5. Guna mempermudah ketika dilaksanakan pemeriksaan, karena telah dilakukan pemisahan transaksi yang terjadi antara periode sekarang dengan transaksi pada periode akuntansi selanjutnya. 6. Guna menyajikan informasi keuangan yang sebenarnya (riil) suatu perusahaan setelah dilakukan penutupan buku (jurnal penutup).

Menutup Akun Nominal Berikut akun nominal yang perlu dibuatkan jurnal penutup:

1. Menutup rekening Pendapatan 2. Menutup rekening Beban 3. Menutup rekening Ikhtisar Laba / Rugi 4. Menutup rekening Prive

Jurnal Pembalik (Reversing Journal Entry)

Pengertian ▪ Jurnal untuk membalikkan ayat jurnal penyesuaian tertentu yang dibuat pada akhir periode dan mempunyai pengaruh terhadap transaksi rutin yang akan terjadi pada periode selanjutnya. ▪ Bentuk dari jurnal pembalik adalah kebalikan dari jurnal penyesuaian, jika penyesuaian disisi debit maka jurnal pembalik diubah (dipindahkan) disisi kredit.

Tujuan dibentuknya Jurnal Pembalik 1. Mempermudah pencatatan transaksi diawal periode akuntansi yang baru terutama yang berhubungan langsung dengan ayat jurnal penyesuaian. 2. Guna menghindari atau menghindari kemungkinan terjadinya kesalahan pencatatan dua kali ke dalam akun pada periode selanjutnya. 3. Mempermudah pengawasan dan konsistensi pencatatan.

Beberapa transaksi yang perlu jurnal pembalik adalah jika ada: 1. Beban yang masih harus dibayar 2. Pendapatan yang masih harus diterima 3. Beban dibayar dimuka (menggunakan pendekatan beban) 4. Pendapatan diterima dimuka (menggunakan pendekatan pendapatan).

Contoh Kasus Jurnal Penutup dan Pembalik

Related Documents


More Documents from "Nur Jhena"