Jobsheet Kd 4 (pertemuan 8)

  • Uploaded by: Yayuk Kurnia
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Jobsheet Kd 4 (pertemuan 8) as PDF for free.

More details

  • Words: 411
  • Pages: 3
PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR DINAS PENDIDIKAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KEDIRI Jl. Veteran No. 9 Telp. (0354) 772271 Fax. (0354) 773276 E-mail : [email protected] Kode Pos : 64112 KEDIRI

JOBSHEET : 05 KODE : WAKTU :

Rangkaian Paralel Tahanan

KELAS SEMESTER KODE

: X- TITL : Ganjil :

A.TUJUAN. 1. Menentukan hubungan antara kuat arus dan tegangan listrik dalam rangkaian parallel 2. Dapat menggunakan langsung alat ukur

B. ALAT DAN BAHAN. 1. 2. 3. 4. 5. 6. 7.

Amperemeter Voltmeter DC Regulated Power Supply Saklar Kabel penghubung Resistor keramik 100 ohm/ 5 watt Resistor keramik 200 ohm/ 5 watt

C. KESELAMATAN KERJA. 1. 2. 3. 4. 5. 6.

Gunakan baju bengkel sesuai aturan yang ada Disiplin dan selalu berdoa sebelum melaksanakan praktikum Gunakan alat dan bahan dengan hati-hati dan semestinya. Hati hati dalam menggunakan alat kerja Jangan bergurau waktu praktik Pastikan membersihkan tempat kerja sesudah digunakan.

D. TEORI SINGKAT. Resistor yang disusun secara paralel selalu menghasilkan resistansi yang lebih kecil. Pada rangkaian paralel arus akan terbagi pada masing-masing resistor pada masing-masing resestor, tetapi tegangan pada ujung-ujung resistor sama besar. Pada rangkaian resistor diatas untuk R1, R2, dan R3 disusun secara paralel,

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR DINAS PENDIDIKAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KEDIRI Jl. Veteran No. 9 Telp. (0354) 772271 Fax. (0354) 773276 E-mail : [email protected] Kode Pos : 64112 KEDIRI

resistansi dari gabungan R1, R2, dan R3 dapat diganti dengan satu resistor pengganti yaitu Rp. Resistor yang dirangkai secara paralel mempunyai nilai pengganti, yang besarnya dapat dirumuskan:

Dimana

: R = Hambatan (Ω)

Pada rangkaian resistor paralel arus yang mengalir pada tiap resistor berbeda sesuai dengan nilai resistansi yang terpasang. Pada rangkaian resistor paralel besarnya tegangan pada setiap resistor adalah sama. Areus yang mengalir pada tiap resistor dapat dirumuskan sebgai berikut:

E. GAMBAR KERJA.

PEMERINTAH PROVINSI JAWA TIMUR DINAS PENDIDIKAN SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN NEGERI 1 KEDIRI Jl. Veteran No. 9 Telp. (0354) 772271 Fax. (0354) 773276 E-mail : [email protected] Kode Pos : 64112 KEDIRI

F. PETUNJUK 1. 2. 3. 4.

Menyiapkan alat dan bahan Rakit rangkaian seperti gambar kerja Atur tegangan VDC mulai 0 sampai 6 VDC Catat nilai arus dan tegangan yang ditunjukkakn pada amperemeter dan voltmeter. 5. Hasil pengamatan masukkan dalam tabel berikut: Arus Cabang Arus No. Nilai Tegangan V Total R1 R2 1. 2. 3. 4. Dst. Berdasarkan hasil pengamatan, gambarkan grafik hubungan antara V dan I Bagaimana bentuk grafik hubungan antara V dan I? Diskusikan hasil percobaan dengan teman sekelompok, dan hasilnya dipresentasikan di kelas.

Related Documents

Jobsheet Kd 4 (pertemuan 8)
October 2019 22
Pertemuan - 8
June 2020 28
Jobsheet
October 2019 43
Pertemuan 4
June 2020 8
Pertemuan - 4
June 2020 14
Pertemuan 4
April 2020 11

More Documents from ""

Jobsheet Kd 4 (pertemuan 8)
October 2019 22
Alur Redoks.docx
November 2019 21
Produk Nasional
May 2020 46
03. 1 C1-ppwp_1
August 2019 58
03. 1 C1-ppwp.pdf
May 2020 45