FIKIH EKOLOGI: KONSERVASI LINGKUNGAN DAN UPAYA PENCEGHAN KERUSAKANNYA A.Konsep konsrvasi lingkungan Konservasi merupakan kepentingan fitrah manusia dibumi yang dari masa kemasa terus mengalami perkembangan disebabkan kesadaraan manusia untuk mendapatkan kehidupan yang layak dan karena manusia mapu memikirkan kelangsungan hidup generasi kini maupun yang akan datang.
1. Pengertian konservasi lingkungan Menurut KKBI Konservasi adalah pemeliaraan dan perlindungan sesuatu secara teratur untuk mencegah kerusakan dan kemunashan melalui proses pelestarian. Dalam Pandangan islam konservasi adalah amanah dari allah untuk manusia. 2. Lingkup Konservasi lingkungan -
Konservasi tanah,
-
Konservasi aliran sungai
-
Konservasi daerah pesisir dan laut
-
Konservasi hutan
-
Konservasi tipe ekosistem
B. Penyebab kerusakan lingkungan 1. Faktor Manusia - Pencemaran -Pengerukan -Penebangan hutan 2. Faktor alam - Pertambahan penduduk yang pesat. - Perkembangan teknologi yang pesat -Kebijakan dan pengelolaan keaneka ragaman hayati yang sangat sentralistik bersifat kapitalis dan tidak tepat guna
- Perubahan sistem nilai budaya masyarakat dalam memperlakukan keanekaragaman hayati.
C. dampak kerusakan Lingkungan - Pembakaran bahan bakar minyak dan batu bara pada kendaraan dan industri serta kebakaran hutan - Penggunaan inteksida yang berlebihan -Asap rokok Akibat nya -Punahnya spesies -Perkembangan hama yang cepat -Gangguan keseimbangan lingkungan - Kesuburan berkurang - keracunan dan penyakit -Pemekatan hayati -Terbentuknya lubang ozon dan efek rumah kaca
D. Pandangan Islam terhadap Konservasi lingkungan Islam memandang bahwa sumber daya alam adalah suatu karunia besar yang tidak hanya dapat dimanfaatkan tetapi juga harus dilestarikan agar dapat dimanfaatkan oleh generasi sekarang aupun generasi yang akan datang. Dalam kajian hukum islam menghuni bumi dan mengelola kehidupan dibumi membutuhkan tiga muatan hukum. -Hukum rukun Syari’at -Hukum rukun Fikih
-as-siyasah
E. Institusi Konervasi dalam syariat islam 1. Hima 2.Iqta 3.Harim 4. Ihya al-mawat
F. Peranan manusia dalam konservasi Lingkungan Fungsi uama diciptakannya manusia,yakni untuk beribadah seperti yang firmankan allah swt dalam surat Adz-dzariya ayat 56 dan sebagai khalifah di muka bumi seperti yang tertera dalam surat al baqarah ayat 30. Fungsi kedua dari manusia yakni sebagai sebagai kalifah dimuka bumi artinya manusia bertugas mengelola semua yang ada dan telah diciptakan allah dimuka bumi ini. Kewajiban utama yang harus di lakukan manusia terhadap alam sekitar 1. Membangun rasa cinta terhadap lingkungannya 2. Menanam dan memelihara pohon 3. Mengelola sumber daya alam 4. Tidak merusak lingkungan 5. Membiasakan diri ramah lingkungan