Edit-cleanup Sisip Pjbl.docx

  • Uploaded by: trii
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Edit-cleanup Sisip Pjbl.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 5,410
  • Pages: 33
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

MATA PELAJARAN TEKNIK ANIMASI 2 DIMENSI

MATERI POKOK Clean Up dan Sisip

Kelas XI SEMESTER 1

UNIVERSITAS NEGERI MALANG FAKULTAS TEKNIK JURUSAN TEKNIK ELEKTRO S1 PENDIDIKAN TEKNIK INFORMATIKA 2018

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

Satuan Pendidikan

: SMK Negeri 1 Malang

Bidang keahlian

: Teknologi Informasi dan Komunikasi

Studi Keahlian

: Teknik Komputer dan Informatika

Kompetensi Keahlian

: Multimedia

Kelas/ Semester

: XI/ I

Mata Pelajaran

: Teknik Animasi 2D

Topik

: Gambar Cleanup dan Sisip

Pertemuan ke

: 11 - 13

Alokasi waktu

: 4 x 45 Menit (3 pertemuan)

A. Kompetensi Inti 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan

mengamalkan perilaku jujur, disiplin, teliti, tanggungjawab, peduli

(gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro aktif dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian dalam bidang kerja yang spesifik untuk memecahkan masalah 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu melaksanakan tugas spesifik mengenai pengertian gambar cleanup dan sisip dan proses pembuatan gambar cleanup dan sisip di bawah pengawasan langsung.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR KOMPETENSI 1.1. Memahami nilai-nilai keimanan dengan menyadari hubungan keteraturan dan

kompleksitas alam dan jagad raya terhadap kebesaran Tuhan yang menciptakannya 1.2. Mendeskripsikan kebesaran Tuhan yang menciptakan berbagai sumber energi di alam 1.3. Mengamalkan nilai-nilai keimanan sesuai dengan ajaran agama dalam kehidupan

sehari-hari 2.1. Menunjukkan perilaku ilmiah (memiliki rasa ingin tahu; objektif; jujur; teliti; cermat; tekun; hati-hati; bertanggung jawab; terbuka; kritis; kreatif; inovatif dan peduli lingkungan) dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi sikap dalam melakukan percobaan dan berdiskusi 2.2. Menghargai kerja individu dan kelompok dalam aktivitas sehari-hari sebagai wujud implementasi melaksanakan percobaan dan melaporkan hasil percobaan 3.6. Memahami konsep gambar cleanup dan sisip 3.6.1. Memahami Pengertian gambar clean up dan sisip 4.6. Merencanakan dan melakukan pengolahan gambar cleanup dan sisip 4.6.1. Memahami Proses pembuatan gambar clean up dan sisip

C. Tujuan Pembelajaran a. Sikap : Peserta didik mampu menjelaskan dan mengimplementasikan dan menyajikan gambar sederhana pada gambar clean up dan sisip dengan menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

b. Pengetahuan : 1. C1 (Mengingat)  Menjelaskan pengertian gambar clean up dan sisip secara mandiri dan penuh tanggung jawab  Menyebutkan konsep gambar clean up dan sisip secara mandiri dan penuh

tanggung jawab  Menunjukkan gambar clean up dan sisip pada animasi secara mandiri dan penuh tanggung jawab 2. C2 (Memahami)  Membedakan garis – garis halus dan garis konsisten pada gambar animasi yang telah ada secara mandiri dan penuh tanggung jawab  Membedakan seni bersih-bersih dengan pesil dan tinta secara mandiri dan penuh tanggung jawab  Membedakan cleanupdan sisip secara mandiri dan penuh tanggung jawab 3. C3 (Menerapkan)  Menerapkan proses pembuatan cels animasi secara mandiri dan penuh tanggung jawab  Mengimplementasikan teknik gambar clean up dan sisip secara mandiri dan penuh tanggung jawab  Mengonsepkan teknik dalam bidang datar untuk menggambar objek gambar secara mandiri dan penuh tanggung jawab 4. C4 (Menganalisis)  Menganalisis teknik tracing pada gambar clean up dan sisip secara mandiri dan penuh tanggung jawab  Menganalisis software yang

digunakan untuk meniru ulang gambar secara

mandiri dan penuh tanggung jawab  Menganalisis perbedaan bitmap dan vektor secara mandiri dan penuh tanggung jawab 5. C5 (Menciptakan)  Menciptakan garis dalam pada objek pembuatan gambar secara mandiri  Menciptakan hasil gambar yang indah pada pembuatan karakter secara mandiri  Menciptakan tracing gambar manual maupun digital secara mandiri 6. C6 (Mengevaluasi)  Memperjelas Teknik tracing mandiri dan penuh tanggung jawab  Menyimpulkan pembuatan gambar clean up dan sisip secara mandiri dan penuh tanggung jawab

 Membandingkan gambar manual tracing dengan digital tracing menggunakan secara mandiri

c. Keterampilan: 1. Terampil dalam membuat gambar clean up dan sisip secara cepat dan tepat dengan jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, responsif dan proaktif. 2. Terampil dalam menerapkan teknik tracing secara cepat dan tepat dengan jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, responsif dan proaktif.

D. STRATEGI PEMBELAJARAN 1. Pendekatan

: Scientific Learning

2. Model Pembelajaran

: Project based learning

3. Metode

: Diskusi kelompok, ceramah, tanya jawab dan penugasan

4. Ketrampilan yang dilatih

:

a. Membuka dan menutup pelajara b. Memberi penguatan c. Bertanya d. Menggunakan variasi e. Menjelaskan f. Mengaar kelompok kecil g. Mengelola kelas h. Membimbing disusi kelompok kecil

E. ALAT BAHAN DAN SUMBER BELAJAR 1. Media Media Presentasi Powerpoint : Memahami Konsep Gambar Clean up dan Sisip 2. Alat dan Bahan 

Laptop



LCD Proyektor

3. Sumber Belajar Maula, P.I, dkk. 2018. Modul Teknik Animasi 2D. Malang: Maestro.

F. KEGIATAN PEMBELAJARAN Pertemuan 11 NO

Tahapan

Langkah Pembelajaran Guru

1.

Waktu (menit)

Siswa

Pendahuluan  Pembukaan

 Apersepsi dan motivasi

 Membuka pembelajaran dengan mengucap salam dengan tutur kata yang lembut

 Menjawab salam dari guru dan duduk dengan rapi di meja masingmasing dengan sopan dan lembut

 meminta salah satu siswa memimpin doa dengan tutur kata yang lembut

 salah satu memimpin doa dan yang lainnya berdoa bersama-sama

 melakukan presensi dan konfirmasi kehadiran siswa dengan tegas

 merespon presensi guru dengan mengkonfirmasi siapa yang tidak masuk sekolah dengan jujur

 menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran dengan percaya diri

 memperhatikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang disampaikan oleh guru dengan tertib

 Menanya kesiapan siswa dalam menerima materi pembelajaran dengan bertanya “Apa kabar kalian hari ini? Apa sudah siap untuk belajar materi hari ini?” dengan sikap percaya diri.

 Memperhatikan dan merespon pertanyaan guru dan bersiap- siap untuk menerima kegiatan belajar seperti menyiapkan peralatan alat tulis untuk mencatat dengan sikap disiplin, patuh

 menyampaikan

 Mengamati dan

2

2

3

3

5

 Persiapan

2.

fungsi dan tujuan merespon pernyataan materi tersebut guru dengan cermat untuk kehidupan sehari- dengan mengajukan pernyataan “jika kalian bisa memahamai cara kerja gambar clean up dan sisip, kalian bisa melatih kekreatifan dalam menggambar untuk pembuatan animasi gambar ” dengan sikap percaya diri.  Melakukan cek  Mempersiapkan hal-hal terhadap kebersihan yang diperlukan dalam dan kerapian lab/ proses belajar yaitu kleas. komputer perangkat belajar, dan serta perangkat yang memperhatikan aspekdigunakan untuk aspek yang mengajar (referensi, disampaikan oleh guru peralatan tulis, dll.); terkait kompetensi yang menyampaikan harus dikuasai oleh indikator, tujuan siswa. pembelajaran, dan kompetensi yang harus dikuasai.

5

7

Pelaksanaan  Mengemukaka n pertanyaan dasar tentang gambar clean up dan sisip

 Guru  Siswa mengamati, mengemukakan menalar dan merespon pertanyaan pertanyaan guru mendasar yang dengan cermat dan bersifat eksplorasi kritis apa itu gambar pengetahuan yang clean up dan sisip telah dimiliki siswa dengan sikap responsif tentang , “Apakah yang dimaksud dengan gambar clean up dan sisip” ?

10

 Menyajikan Informasi

 Guru menayangkan slide presentasi mengenai gambar clean up dan sisip dengan sikap percaya diri, kreatif, inovatif, tegas, dan tanggung jawab  Guru mempersilahkan siswa dengan bahasa yang baik dan santun untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang belum dipahami dengan tegas dan tanggung jawab

 Penugasan

 Guru membagi siswa ke dalam kelompok yang berisi 4 orang tiap kelompoknya untuk mendiskusikan tugas dengan tegas dan tanggung jawab  Guru memberi tugas berdiskusi kepada seluruh siswa dengan tegas dan tanggung jawab  Guru memberi waktu siswa untuk berdiskusi, berkeliling

 Siswa mengamati, menalar dan menanyakan tayangan slide presentasi yang diberikan oleh guru dengan sikap santun, memiliki rasa ingin tahu  Siswa mengamati, menalar dan menanyakan tayangan slide presentasi yang diberikan oleh guru dengan sikap santun, memiliki rasa ingin tahu





Siswa berkumpul pada kelompok masing-masing yang telah dibentuk guru dengan rapi, tertib dan tenang

Siswa berdiskusi mengerjakan tugas yang diberikan guru dengan bertanggung jawab, responsif, proaktif dan tertib

 Siswa berdiskusi mengerjakan tugas dan menanyakan

40

20

5

10

 Laporan Hasil Kelompok

 Evaluasi

mengawasi siswa selama menyelesaikan tugas serta memperhatikan dan membimbing siswa dengan sabar apabila menemukan kesulitan dengan tanggung jawab

tentang tugas yang belum dipahami dengan rasa ingin tahu

Guru membahas hasil diskusi dari tiap kelompok di depan kelas bersama-sama dengan siswa dengan penuh rasa tanggung jawab

Siswa mengkomunikasikan hasil diskusi di depan kelas serta mengamati secara kritis, bertanya dan memberikan tanggapan kepada kelompok lain dengan tertib dan saling menghormati serta menghargai antar kelompok

 Guru menyimpulkan jawaban yang telah di sampaikan oleh beberapa siswa, agar menguatakan pemahaman siswa mengenai materi tersebut dengan percaya diri dan tanggung jawab



.

Siswa mengamati, menalar dan menanyakan kesimpulan yang telah di sampaikan oleh guru, apabila masih belum paham dengan sikap kritis

10

10

10

 Penilian Akhir Pembelajaran

3.

Penutup  Refleksi

1. Penguatan kembali

2. Refleksi hasil belajar

 Guru memberikan soal post test untuk mengukur kemampuan siswa yang sudah didapat dari materi tersebut dengan tegas











memberikan  kesempatan pada siswa untuk menanyakan materi yang belum dipahami dengan kritis mengajak siswa bersama-sama menyimpulkan materi hari ini dengan sikap tanggungjawab



memberikan garis bawah terhadap kesimpulan yang sudah disampaikan oleh siswa supaya ketika pembelajaran selesai persepsi siswa menjadi sama



memberikan apresiasi pada siswa dengan tegas dan percaya diri



Siswa mengerjakan soal dan memberikan jawaban kepada guru dengan sikap jujur, tanggungjawab, responsif dan proaktif serta santun

10

mengamati, menalar dan menanyakan materi yang belum dipahami dengan sikap kritis dan rasa ingin tahu

5

mencoba untuk menyimpulkan materi yang sudah diterima dengan menggunakan bahasa sendiri

5

mengamati dan menalar kesimpulan dari penguatan yang disampaikan guru dengan seksama

5

memperhatikan dan applause dengan penuh perhatian, semangat dan senang

5

 Tugas/materi selanjutnya

 Berdoa

 Salam







menyampaikan materi yang akan diajarkan pertemuan selanjutnya dengan santun. mengajak berdo’a dengan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa dam guru mengikuti kegiatan do’a bersama secara khusuk dan khidmat mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam dengan sopan santun dan lembut Total







mengamati, menalar dan menanya tentang tugas atau materi berikutnyadari dengan tanggung jawab. ketua kelas memimpin do’a dan siswa lain mengikuti kegiatan do;a bersama-sama secara khusuk dan khidmat

menjawab salam dari guru dengan sopan santun percaya diri dan lembut

5

2

1

180

Pertemuan 12 NO

Tahapan

Langkah Pembelajaran Guru

1.

Waktu (menit)

Siswa

Pendahuluan  Pembukaan

 Membuka pembelajaran dengan mengucap salam dengan tutur kata yang lembut

 Menjawab salam dari guru dan duduk dengan rapi di meja masingmasing dengan sopan dan lembut

 meminta salah satu siswa memimpin doa dengan tutur kata yang lembut

 salah satu memimpin doa dan yang lainnya berdoa bersama-sama

 melakukan presensi dan konfirmasi kehadiran siswa dengan tegas

 merespon presensi guru dengan mengkonfirmasi siapa yang tidak masuk sekolah dengan jujur

 menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran dengan percaya diri  Apersepsi dan motivasi

 memperhatikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang disampaikan oleh guru dengan tertib

 Menanya kesiapan siswa dalam menerima materi pembelajaran dengan bertanya “Apa kabar kalian hari ini? Apa sudah siap untuk belajar materi hari ini?” dengan sikap percaya diri.

 Memperhatikan dan merespon pertanyaan guru dan bersiap- siap untuk menerima kegiatan belajar seperti menyiapkan peralatan alat tulis untuk mencatat dengan sikap disiplin, patuh

 menyampaikan fungsi dan tujuan materi tersebut untuk kehidupan

 Mengamati dan merespon pernyataan guru dengan cermat

2

2

3

3

5

5

sehari- dengan mengajukan pernyataan “jika kalian bisa memahamai cara kerja gambar clean up dan sisip, kalian bisa melatih kekreatifan dalam menggambar untuk pembuatan animasi gambar ” dengan sikap percaya diri.  Persiapan

2.

 Melakukan cek  Mempersiapkan hal-hal terhadap kebersihan yang diperlukan dalam dan kerapian lab/ proses belajar yaitu kleas. komputer perangkat belajar, dan serta perangkat yang memperhatikan aspekdigunakan untuk aspek yang mengajar (referensi, disampaikan oleh guru peralatan tulis, dll.); terkait kompetensi yang menyampaikan harus dikuasai oleh indikator, tujuan siswa. pembelajaran, dan kompetensi yang harus dikuasai.

7

Pelaksanaan  Mengemukaka n pertanyaan dasar tentang gambar clean up dan sisip

 Guru  Siswa mengamati, mengemukakan menalar dan merespon pertanyaan pertanyaan guru mendasar yang dengan cermat dan bersifat eksplorasi kritis apa itu gambar pengetahuan yang clean up dan sisip telah dimiliki siswa dengan sikap responsif tentang , “Apakah yang dimaksud dengan gambar clean up dan sisip” ?

10

 Menyajikan Informasi

 Penugasan

 Guru menayangkan slide presentasi mengenai cara menggambar clean up dan sisip dengan sikap percaya diri, kreatif, inovatif, tegas, dan tanggung jawab

 Siswa mengamati, menalar dan menanyakan tayangan slide presentasi yang diberikan oleh guru dengan sikap santun, memiliki rasa ingin tahu

 Guru mempersilahkan siswa dengan bahasa yang baik dan santun untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang belum dipahami dengan tegas dan tanggung jawab

 Siswa mengamati, menalar dan menanyakan tayangan slide presentasi yang diberikan oleh guru dengan sikap santun, memiliki rasa ingin tahu

 Guru memberikan LKS kepada siswa dengan tegas dan tanggung jawab



 Guru mempersilahkan kepada seluruh siswa untuk menggambar clean up dan sisip dengan tegas dan tanggung jawab



 Guru memberi waktu siswa untuk berdiskusidan bereksplorasi, berkeliling mengawasi siswa selama

 Siswa mengerjakan tugas dan menanyakan tentang tugas yang belum dipahami dengan rasa ingin tahu

20

10

Siswa menerima soal LKS dengan tegas dan tanggung jawab

5

Siswa mengerjakan tugas yang diberikan guru dengan bertanggung jawab, responsif, proaktif dan tertib

40

10

menyelesaikan tugas serta memperhatikan dan membimbing siswa dengan sabar apabila menemukan kesulitan dengan tanggung jawab  Laporan Hasil Kelompok

Guru membahas hasil pengerjaan tugas dari tiap siswa di depan kelas bersama-sama dengan siswa dengan penuh rasa tanggung jawab

 Evaluasi

 Guru menyimpulkan jawaban yang telah di sampaikan oleh beberapa siswa, agar menguatakan pemahaman siswa mengenai materi tersebut dengan percaya diri dan tanggung jawab

Siswa mengkomunikasikan hasil tugas menggambar clean up dan sisip di depan kelas serta mengamati secara kritis, bertanya dan memberikan tanggapan kepada kelompok lain dengan tertib dan saling menghormati serta menghargai antar siswa 

.

Siswa mengamati, menalar dan menanyakan kesimpulan yang telah di sampaikan oleh guru, apabila masih belum paham dengan sikap kritis

10

10

 Penilian Akhir Pembelajaran

3.

Penutup  Refleksi

1. Penguatan kembali

2. Refleksi hasil belajar

 Guru memberikan soal post test untuk mengukur kemampuan siswa yang sudah didapat dari materi tersebut dengan tegas











memberikan  kesempatan pada siswa untuk menanyakan materi yang belum dipahami dengan kritis mengajak siswa bersama-sama menyimpulkan materi hari ini dengan sikap tanggungjawab memberikan garis bawah terhadap kesimpulan yang sudah disampaikan oleh siswa supaya ketika pembelajaran selesai persepsi siswa menjadi sama memberikan apresiasi pada siswa dengan tegas dan percaya diri







Siswa mengerjakan soal dan memberikan jawaban kepada guru dengan sikap jujur, tanggungjawab, responsif dan proaktif serta santun

10

mengamati, menalar dan menanyakan materi yang belum dipahami dengan sikap kritis dan rasa ingin tahu

5

mencoba untuk menyimpulkan materi yang sudah diterima dengan menggunakan bahasa sendiri

5

mengamati dan menalar kesimpulan dari penguatan yang disampaikan guru dengan seksama

memperhatikan dan applause dengan penuh perhatian, semangat dan senang

5

5

 Tugas/materi selanjutnya

 Berdoa

 Salam







menyampaikan materi yang akan diajarkan pertemuan selanjutnya dengan santun. mengajak berdo’a dengan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa dam guru mengikuti kegiatan do’a bersama secara khusuk dan khidmat mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam dengan sopan santun dan lembut Total







mengamati, menalar dan menanya tentang tugas atau materi berikutnyadari dengan tanggung jawab. ketua kelas memimpin do’a dan siswa lain mengikuti kegiatan do;a bersama-sama secara khusuk dan khidmat

menjawab salam dari guru dengan sopan santun percaya diri dan lembut

5

2

1

180

Pertemuan 13 NO

Tahapan

Langkah Pembelajaran Guru

1.

Waktu (menit)

Siswa

Pendahuluan  Pembukaan

 Membuka pembelajaran dengan mengucap salam dengan tutur kata yang lembut

 Menjawab salam dari guru dan duduk dengan rapi di meja masingmasing dengan sopan dan lembut

 meminta salah satu siswa memimpin doa dengan tutur kata yang lembut

 salah satu memimpin doa dan yang lainnya berdoa bersama-sama

 melakukan presensi dan konfirmasi kehadiran siswa dengan tegas

 merespon presensi guru dengan mengkonfirmasi siapa yang tidak masuk sekolah dengan jujur

 menyampaikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran dengan percaya diri  Apersepsi dan motivasi

 memperhatikan kompetensi dasar dan tujuan pembelajaran yang disampaikan oleh guru dengan tertib

 Menanya kesiapan siswa dalam menerima materi pembelajaran dengan bertanya “Apa kabar kalian hari ini? Apa sudah siap untuk belajar materi hari ini?” dengan sikap percaya diri.

 Memperhatikan dan merespon pertanyaan guru dan bersiap- siap untuk menerima kegiatan belajar seperti menyiapkan peralatan alat tulis untuk mencatat dengan sikap disiplin, patuh

 menyampaikan fungsi dan tujuan materi tersebut untuk kehidupan

 Mengamati dan merespon pernyataan guru dengan cermat

2

2

3

3

5

5

sehari- dengan mengajukan pernyataan “jika kalian bisa menggambar clean up dan sisip dengan menggunakan computer maka, kalian bisa melatih kekreatifan dalam menggambar untuk pembuatan animasi gambar ” dengan sikap percaya diri.  Persiapan

2.

 Melakukan cek  Mempersiapkan hal-hal terhadap kebersihan yang diperlukan dalam dan kerapian lab/ proses belajar yaitu kleas. komputer perangkat belajar, dan serta perangkat yang memperhatikan aspekdigunakan untuk aspek yang mengajar (referensi, disampaikan oleh guru peralatan tulis, dll.); terkait kompetensi yang menyampaikan harus dikuasai oleh indikator, tujuan siswa. pembelajaran, dan kompetensi yang harus dikuasai.

7

Pelaksanaan  Mengemukaka n pertanyaan dasar tentang gambar clean up dan sisip

 Guru  Siswa mengamati, mengemukakan menalar dan merespon pertanyaan pertanyaan guru mendasar yang dengan cermat dan bersifat eksplorasi kritis apa itu gambar pengetahuan yang clean up dan sisip telah dimiliki siswa dengan sikap responsif tentang , “Apakah yang dimaksud dengan tracing dalam gambar clean up dan sisip” ?

10

 Menyajikan Informasi

 Penugasan

 Guru menayangkan slide presentasi mengenai cara menggambar clean up dan sisip dalam computer dengan sikap percaya diri, kreatif, inovatif, tegas, dan tanggung jawab

 Siswa mengamati, menalar dan menanyakan tayangan slide presentasi yang diberikan oleh guru dengan sikap santun, memiliki rasa ingin tahu

 Guru mempersilahkan siswa dengan bahasa yang baik dan santun untuk mengajukan pertanyaan tentang materi yang belum dipahami dengan tegas dan tanggung jawab

 Siswa mengamati, menalar dan menanyakan tayangan slide presentasi yang diberikan oleh guru dengan sikap santun, memiliki rasa ingin tahu

 Guru memberi jobsheet kepada siswa dengan tegas dan tanggung jawab



 Guru mempersilahkan kepada seluruh siswa untuk mengerjakan tugas menggambar dengan computer dengan menggunakan gambar clean up dan sisip yang minggu sebelumnya telah dikerjakan dengan dengan tegas dan



Siswa membaca dan memahami soal pada jobsheet dengan rapi, tertib dan tenang

Siswa mengerjakan tugas yang diberikan guru dengan bertanggung jawab, responsif, proaktif dan tertib

20

10

5

40

10

tanggung jawab  Guru memberi waktu siswa untuk berdiskusi dan mengeksplorasi, dan guru berkeliling mengawasi siswa selama menyelesaikan tugas serta memperhatikan dan membimbing siswa dengan sabar apabila menemukan kesulitan dengan tanggung jawab

 Siswa mengerjakan tugas dan menanyakan tentang tugas yang belum dipahami dengan rasa ingin tahu

10

 Laporan Hasil Kelompok

Guru membahas hasil pengerjaan tugas dari tiap siswa di depan kelas bersama-sama dengan siswa dengan penuh rasa tanggung jawab

Siswa mengkomunikasikan hasil menggambar clean up dan sisip di depan kelas serta mengamati secara kritis, bertanya dan memberikan tanggapan kepada kelompok lain dengan tertib dan saling menghormati serta menghargai antar siswa

 Evaluasi

 Guru menyimpulkan hasil yang telah di kerjakan oleh beberapa siswa, agar menguatakan pemahaman siswa mengenai materi tersebut dengan percaya diri dan tanggung jawab



.

Siswa mengamati, menalar dan menanyakan kesimpulan yang telah di sampaikan oleh guru, apabila masih belum paham dengan sikap kritis

10

 Penilian Akhir Pembelajaran

3.

Penutup  Refleksi

1. Penguatan kembali

2. Refleksi hasil belajar

 Guru memberikan soal post test untuk mengukur kemampuan siswa yang sudah didapat dari materi tersebut dengan tegas











memberikan  kesempatan pada siswa untuk menanyakan materi yang belum dipahami dengan kritis mengajak siswa bersama-sama menyimpulkan materi hari ini dengan sikap tanggungjawab memberikan garis bawah terhadap kesimpulan yang sudah disampaikan oleh siswa supaya ketika pembelajaran selesai persepsi siswa menjadi sama memberikan apresiasi pada siswa dengan tegas dan percaya diri







Siswa mengerjakan soal dan memberikan jawaban kepada guru dengan sikap jujur, tanggungjawab, responsif dan proaktif serta santun

10

mengamati, menalar dan menanyakan materi yang belum dipahami dengan sikap kritis dan rasa ingin tahu

5

mencoba untuk menyimpulkan materi yang sudah diterima dengan menggunakan bahasa sendiri

5

mengamati dan menalar kesimpulan dari penguatan yang disampaikan guru dengan seksama

memperhatikan dan applause dengan penuh perhatian, semangat dan senang

5

5

 Tugas/materi selanjutnya

 Berdoa

 Salam







menyampaikan materi yang akan diajarkan pertemuan selanjutnya dengan santun. mengajak berdo’a dengan menunjuk ketua kelas untuk memimpin doa dam guru mengikuti kegiatan do’a bersama secara khusuk dan khidmat mengakhiri pembelajaran dengan mengucapkan salam dengan sopan santun dan lembut Total







mengamati, menalar dan menanya tentang tugas atau materi berikutnyadari dengan tanggung jawab. ketua kelas memimpin do’a dan siswa lain mengikuti kegiatan do;a bersama-sama secara khusuk dan khidmat

menjawab salam dari guru dengan sopan santun percaya diri dan lembut

5

2

1

180

G. Penilaian 1. Afektif/Sikap Instrumen Tes(terlampir) 2. Kognitif/Pengetahuan Rubrik /Lembar Penilaian(terlampir) 3. Psikomotorik Rubrik /Lembar Penilaian(terlampir) 4. Materi (terlampir)

Mengetahui, Kepala SMK Negeri 1 Malang

Guru Mata Pelajaran,

DRS. Puger Honggowiyono, M.T

......................................

Lampiran 1 : Lembar Penilaian Afektif/Sikap

Lembar Pengamatan Sikap Kelas Hari, Tanggal Materi Pokok Sub Topik No

Nama

: ………………………………………… : ………………………………………… : ………………………………………… : ………………………………………… Jujur

Disiplin Tanggung Peduli Santun Responsif Jawab dan Proaktif

1. 2. 3. 4. 5. Petunjuk Penskoran : Skor akhir menggunakan skala 1sampai 5 Perhitungan skor akhir meggunakan rumus: 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑥 5 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 Peserta didik memperoleh nilai: Sangat Baik : Apabila memperoleh skor : 4.00 < skor ≤ 5,00 Baik : Apabila memperoleh skor : 3.00 < skor ≤ 4,00 Cukup : Apabila memperoleh skor : 2.00 < skor ≤ 3,00 Kurang : Apabila memperoleh skor : 1.00 < skor ≤ 2,00 Sangat Kurang: Apabila memperoleh skor : 0.00 < skor ≤ 1,00

∑ Skor

Pedoman Penilaian Sikap Afektif 1. Sikap Jujur Indikator Tidak mengerjakan tugas dengan tidak diawasi ataupun diawasi, tidak sesuai dengan kesepakatan yang telah disepakati bersama oleh guru dan kelas Mengerjakan tugas dengan tidak jujur dengan diawasi, tidak sesuai dengan kesepakatan yang telah disepakati bersama oleh guru dan kelas Mengerjakan tugas dengan tidak jujur meskipun tanpa diawasi, tidak sesuai dengan kesepakatan yang telah disepakati bersama oleh guru dan kelas Mengerjakan tugas dengan jujur dengan diawasi sesuai dengan kesepakatan yang telah disepakati bersama oleh guru dan kelas Mengerjakan tugas dengan jujur meskipun tanpa diawasi sesuai dengan kesepakatan yang telah disepakati bersama oleh guru dan kelas dimanapun dan kapanpun

Kriteria Tidak Jujur

Skor 1

Kurang Jujur

2

Cukup Jujur

3

Jujur

4

Sangat Jujur

5

2. Sikap Disiplin Indikator Tidak mengikuti proses pembelajaran Tidak siap mengikuti proses pembelajaran Siap mengikuti proses pembelajaran sesudah waktu pembelajaran dimulai Siap mengikuti proses pembelajaran tepat saat waktu pembelajaran dimulai, baikdi dalam dunia pendidikan maupun di luar pendidikan dimanapun, kapanpun,dan dengan siapapun Siap mengikuti proses pembelajaran sebelum waktu pembelajaran dimulai, baik dalam dunia pendidikan maupun di luar pendidikan dimanapun, kapanpun dan dengan siapapun

Kriteria Tidak Disiplin Kurang Disiplin Cukup Disiplin

Skor 1 2 3

Disiplin

4

Sangat Disiplin

5

3. Sikap Tanggung jawab Indikator Kriteria Tidak mengerjakan tugas yang diberikan sesuai Tidak dengan kespakatan yang telah disetujui bersama Bertanggung jawab Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan Kurang kespakatan yang telah disetujui bersama dengan hasil Bertanggung tidak tepat serta waktu kurang tepat jawab Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan Cukup kespakatan yang telah disetujui bersama dengan hasil Bertanggung tidak tepat tetapi waktu tepat jawab

Skor 1

2

3

Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan kespakatan yang telah disetujui bersama dengan hasil tepat tetapi waktu tidak tepat Mengerjakan tugas yang diberikan sesuai dengan kespakatan yang telah disetujui bersama dengan hasil tepat serta waktu yang tepat

Bertanggung jawab

4

Sangat Bertanggung jawab

5

Kriteria Tidak Peduli

Skor 1

4. Sikap Peduli Indikator Tidak mengerjakan tugas kelompok yang diberikan tanpa dengan sikap toleransi, gotong royong dan damai terhadap anggota kelompok lainnya Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan damai terhadap anggota kelompok lainnya Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan sikap toleransi dan damai terhadap anggota kelompok lainnya Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan sikap gotong royong dan damai terhadap anggota kelompok lainnya Dapat mengerjakan tugas kelompok yang diberikan dengan sikap toleransi, gotong royong dan damai terhadap anggota kelompok lainnya

Kurang Peduli

2

Cukup Peduli

3

Peduli

4

Sangat Peduli

5

Kriteria Tidak Santun

Skor 1

5. Sikap Santun Indikator Tidak dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya pada saat mengkomunikasikan hasil diskusi atau mengutarakan pendapat serta pertanyaan Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya pada saat mengutarakan pendapat serta pertanyaan Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya pada saat mengutarakan pendapat serta pertanyaan Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya pada saat mengkomunikasikan hasil diskusi atau mengutarakan pendapat Dapat bersikap santun terhadap guru dan teman sebaya pada saat mengkomunikasikan hasil diskusi atau mengutarakan pendapat serta pertanyaan

Kurang Santun

2

Cukup Santun

3

Santun

4

Sangat Santun

5

6. Sikap Responsif dan Proaktif Indikator Kriteria Tidak dapat merespon perintah untuk mengerjakan Tidak Responsif

Skor 1

tugas latihan secara individu dan kelompok dengan baik serta proaktif dalam mengerjakan tugas latihan secara individu dan kelompok dengan semangat Dapat merespon perintah untuk mengerjakan tugas latihan secara individu dan kelompok dengan baik serta proaktif dalam mengerjakan tugas latihan secara individu dan kelompok tetapi tidak semangat Dapat merespon perintah untuk mengerjakan tugas latihan secara individu dan kelompok dengan baik Dapat proaktif dalam mengerjakan tugas latihan secara individu dan kelompok dengan semangat Dapat merespon perintah untuk mengerjakan tugas latihan secara individu dan kelompok dengan baik serta proaktif dalam mengerjakan tugas latihan secaraindividu dan kelompok dengan semangat

dan Proaktif

Kurang Responsif Proaktif Cukup Responsif Proaktif Responsif Proaktif Sangat Responsif Proaktif

2 dan

3 dan dan

4 5

dan

Lampiran 2 : Lembar Penilaian Kognitif/Pengetahuan Lembar Pengamatan Kognitif Kelas Hari, Tanggal Materi Pokok Sub Topik

No

: ………………………………………… : ………………………………………… : ………………………………………… : …………………………………………

Nama Siswa

Soal No.1

Soal No.2

Soal No.3

Skor Akhir

1. 2. 3. 4. 5. Petunjuk Penskoran a. Jika jawaban benar semua diberi skor 5 b. Jika jawaban benar sebagian diberi skor 3 c. Jika jawaban salah skor 1 d. Jika tidak dijawab 0 Rumus nilai Jumlah skor yang diperoleh Nilai=

X Bobot = ________

Jumlah skor maksimal Nilai akhir = N1 + N2 + N3 + N4 …. + Nn Tes Tulis (Uraian) No Soal

Soal Jelaskan apa yang dimaksud dengan Clean up dan Sisip!

1

Sebutkan dan jelaskan dengan singkat dari teknik menggambar clean up dan sisip! 2

Jelaskan mengenai Tracing! 3

Kunci Clean up adalah menciptakan animasi dengan halus, garis konsisten dan garis berat sebelum ditransfer ke cels untuk melukis SIsip adalah menyisipkan gambar, warna atau teks pada animasi. Teknik yang digunakan adalah menggambar biasa seperti pada pembuatan sketsa obyek gambar yang masih berupa goresan-goresan kasar hingga terbentuknya garis tegas layout maupun garis dalam pada obyek sampai penyisipan gambar, warna atau teks sehingga menghasilkan gambar yang indah seperti aslinya Tracing adalah menggambar ulang dengan memakai acuan/ patrun. Bila disederhanakan bisa berarti menjiplak gambar, adapula yang mendefinisikan tracing sebagai proses perubahan format gambar bitmap menjadi vector

Lampiran 3 : Lembar Penilaian Psikomotorik

Lembar Penilaian Psikomotorik Kelas Hari, Tanggal Materi Pokok Sub Topik

No

: ………………………………………… : ………………………………………… : ………………………………………… : ………………………………………… Terampil dalam Terampil dalam

Nama Siswa

membuat gambar

menerapkan teknik

clean up dan sisip

tracing secara

secara cepat dan

cepat dan tepat

tepat dengan jujur,

dengan jujur,

disiplin, tanggung

disiplin, tanggung

jawab, santun,

jawab, santun,

responsif dan

responsif dan

proaktif.

proaktif.

1 2 3 4 5

Petunjuk Penskoran: Skor akhir menggunakan skala 1sampai 5 Skor maksimal yang didapat 2 x 5 = 10 Perhitungan skor akhir meggunakan rumus: 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ 𝑥 5 = 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑎𝑘ℎ𝑖𝑟 𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙 Peserta didik memperoleh nilai: Sangat Baik : Apabila memperoleh skor : 4.00 < skor ≤ 5,00 Baik : Apabila memperoleh skor : 3.00 < skor ≤ 4,00 Cukup : Apabila memperoleh skor : 2.00 < skor ≤ 3,00 Kurang : Apabila memperoleh skor : 1.00 < skor ≤ 2,00 Sangat Kurang: Apabila memperoleh skor : 0.00 < skor ≤ 1,00

∑ Skor

Pedoman Penilaian Psikomotorik / Ketrampilan Deskripsi Kegiatan Terampil dalam membuat gambar clean up dan sisip secara cepat dan tepat dengan jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, responsif dan proaktif.

Terampil dalam menerapkan teknik tracing pada gambar secara cepat dan tepat dengan jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, responsif dan proaktif.

Kriteria Sangat kurang jelas dalam membuat gambar clean up dan sisip secara cepat dan tepat dengan jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, responsif dan proaktif. Kurang jelas dalam membuat gambar clean up dan sisip secara individu Cukup jelas dalam membuat gambar clean up dan sisip secara individu Jelas dalam membuat animasi tradisional secara individu Sangat jelas dalam membuat animasi tradisional secara individu Sangat kurang aktif menerapkan teknik tracing pada gambar dalam pembuatan gambar cleanup dan sisip Kurang aktif menerapkan teknik tracing pada gambar dalam pembuatan gambar cleanup dan sisip Cukup aktif menerapkan teknik tracing pada gambar dalam pembuatan gambar cleanup dan sisip Aktif menerapkan teknik tracing pada gambar dalam gambar cleanup dan sisip Sangat terampil menerapkan teknik tracing pada gambar dalam pembuatan gambar cleanup dan sisip

Skor 1

2 3 4 5 1

2

3

4 5

Lampiran Materi 1) Pengertian Gambar Clean Up Istilah “Clean-Up” merujuk kepada proses penyempurnaan karya seni kasar animasi 2D. Tujuan dari cara menggambar Clean Up adalah untuk menciptakan animasi dengan halus, garis konsisten dan garis berat sebelum ditransfer ke cels untuk melukis. Kadang-kadang animator menyebutnya dengan seni bersih-bersih dengan pensil atau tinta. Proses Clean Up dapat dilakukan secara konvensional yaitu saat awal pembuatan gambar sebelum di scan atau dilakukan setelah proses scan menggunakan komputer.

2) Menggambar Clean Up dan Sisip Menggambar Clean Up adalah membersihkan gambar dengan cara menjiplak pada animasi. sedangkan menggambar sisip adalah menyisipkan gambar, warna atau teks pada animasi. Pada proses ini lebih mudah dilakukan menggunakan komputer. Software yang dapat digunakan pada tahap ini adalah seperti yang telah disebutkan di atas. Cara Menggambar Clean Up dan Sisip pada dasarnya adalah teknik menggambar yang biasa digunakan dalam pembuatan bahan animasi 2 dimensi (bidang datar) mulai dari pembuatan sketsa obyek gambar yang masih berupa goresan-goresan kasar hingga terbentuknya garis tegas layout maupun garis-dalam pada obyek sampai penyisipan gambar, warna atau teks sehingga menghasilkan gambar yang indah seperti aslinya.

Tracing Dalam cara menggambar clean up dan sisip pada proses pembuatan animasi 2 dimensi sering juga dilakukan Tracing. Berawal dari kata trace, yang bermaksud menelusuri atau

penelusuran. Dalam grafis, tracing bermakna menggambar ulang dengan memakai acuan/patrun. Bila disederhanakan bisa berarti menjiplak gambar, adapula yang mendefinisikan tracing sebagai proses perubahan format gambar dari bitmap menjadi vector biasa.

Software untuk Tracing Beberapa software yang digunakan untuk tracing dalam proses Menggambar Clean UP dan Sisip diantaranya : Adobe Illustrator, Macromedia Freehand, Corel Draw, Zara X ataupun software khusus tracing seperti Corel Trace dan Adobe Illustrator. Bahkan pada Adobe Ilustrator CS 1 ke atas sudah tertanam tool live trace di programnya yang mampu mengkonvert gambar bitmap menjadi vector dalam hitungan detik. Dalam terminologi komputer grafis, vector adalah sekumpulan objek dalam garis atau bentuk tertentu yang dapat didefinisikan secara matematis, diisi warna, dan memiliki resolusi bebas. Karena itu, vector bisa diperbesar dalam ukuran berapa pun tanpa kehilangan resolusinya. Tracing adalah teknik penggambaran cepat, baik secara manual atau digital untuk menjawab tuntutan proses produksi animasi yang berpacu dengan waktu. Tanpa tracing, barangkali tak akan ada printing tekstil, screen printing, atau air brush style sekalipun.

Teknik Tracing ada 2 : 

Manual Tracing. Yaitu meletakkan gambar asli dibawah kertas kalkir, lembaran acetate, mika susu/kodaktris, boleh kertas doorslag, atau kertas roti. Lalu dilakukan proses menggambar dilakukan di atasnya menggunakan pensil atau tinta.



Digital Tracing. Tracing digital saat ini banyak dikerjakan dengan bantuan komputer. Gambar asli di-scan, lalu dijiplak lewat bantuan piranti lunak semacam Adobe Illustrator, Adobe Freehand, Adobe Photoshop, Coreldraw atau Corel Painter.

Produk yang dihasilkan dari tracing adalah illustrasi vector, untuk kebutuhan illustrasi yang biasanya akan dipakai pada desain-desain poster, iklan-iklan koran bahkan web dan film-film animasi kartun. Tracing yang dilakukan dengan bantuan aplikasi berbasis bitmap semacam Photoshop, photopaint atau Painter disebut dengan tracing bitmap. Dalam Cara Menggambar Clean UP dan Sisip, tracing bitmap lebih banyak dikerjakan dibidang screen printing dan tekstil printing. Tracing bukanlah masalah menjiplak dalam arti sempit, tracing adalah teknik penggambaran ulang baik manual atau digital. Dalam illustasi, tracing adalah style yang membutuhkan kemampuan trace dan penguasaan aplikasi grafis khususnya untuk digital tracing

Related Documents


More Documents from "trii"