BAB I GAMBARAN UMUM MADRASAH / SEKOLAH A. Letak Geografis SMK Karya Bunda Medan Estate terletak di Jl. Vetpur Utama N0. 77. Kec. Percut Sei Tuan, Kab. Deli serdang. Lokasi ini cukup strategis karena cukup dekat dari pusat keramaian dan akses untuk mencapai sekolah ini pun cukup mudah karena banyak kendaraan umum yang melintasi jalan tersebut. B. Sejarah Singkat Pendidikan adalah sesuatu yang penting untuk dinikmati setiap orang. Manusia yang memiliki pendidikan biasanya memiliki solusi lebih banyak dalam memecahkan suatu masalah dibandingkan dengan orang yang tidak pernah mengenyam proses pendidikan. Kecamatan Percut Sei Tuan adalah salah satu kecamatan yang berada di daerah kabupaten Deli serdang. Bahkan kecamatan ini merupakan salah satu kecamatan terbesar. Namun ironisnya pada saat itu sangat sedikit sekolah yang beroperasi di daerah tersebut. pada saat itu belum ada SMK Negeri sedangkan SMK swasta hanya satu. Dari fenomena di atas yayasan Ritzki Chairani yang sangat peduli terhadap dunia sosial khususnya pendidikan merasa perlu untuk berpartisipasi membantu meringankan beban pemerintah dalam mencerdaskan kehidupan bangsa. Maka mulai tahun ajaran 2008/2009 yayasan Ritzki Chairani membuka satu sekolah yaitu Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) Karya Bunda. Hal ini disebabkan karena tuntutan masyarakat disekitarnya agar yayasan Ritzki Chairani segera membuka sekolah tersebut di lingkungannya, agar masyarakat sekitar tidak harus keluar dari kecamatan Percut Sei Tuan untuk sekolah. Itulah awal mula berdirinya SMK Karya Bunda. C. Visi dan Misi 1. Visi Menjadi SMK yang berkualitas, Unggul, berlandaskan imtaq dan iptek serta menghasilkan tammatan yang mampu bersaing di tingkat nasional dan global. 2. Misi a. meningkatkan prestasi akademik yang membanggakan. b. Membekali siswa dengan keterampilan.
c. Meningkatkan kualitas organisasi dan manajemen sekolah dalam menumbuhkan semangat keunggulan dan kompetitif. d. Meningkatkan kualitas PBM dalam mencapai kompetensi siswa bestandar internasional. e. Meningkatkan kualitas kompetensi guru dan pegawai dalam mewujudkan standar pelayanan minimal (SPM). f. Meningkatkan kualitas sarana dan prasarana pendidikan dalam mendukung penguasaan iptek. g. Meningkatkan kualitas SDM dan kualitas pembinaan kesiswaan dalam mewujudkan iptek dan sikap kemandirian. h. Meningkatlan kemitraan dengan DU/DI sesuai prinsip Deman Driven. i. Meningkatkan kualitas pengelolaan unit produksi dalam menunjang kualitas SDM. j. Memberdayakan lingkungan sekolah dalam mewujudkan wawasan wiyatamandala. D. Struktur Organisasi Struktur organisasi meupakan gambaran struktur kerja dari suatu organisasi. untuk tercapainya suatu visi yang telah diprogramkan, maka disusunlah suatu organisasi supaya dapat menunjukkan dengan jelas uraian tugas setiap posisi wewenang dan tanggung jawab koordinasi kerja dari setiap bagian yang ada dalam organisasi tersebut. struktur organisasi dibuat bertujuan untuk mempermudah pimpinan dalam melaksanakan tugas-tugas, menentukan bagian-bagian pekerjaan serta merupkan suatu alat untuk memberikan wewenang dan tanggung jawab atas pekerjaan yang diberikan kepada bawahan. adapun struktur organisasi yang ada pada SMK Karya Bunda Medan dijelaskan pada gambar berikut ini: BADAN PENGURUS YAYASAN
KEPALA SEKOLAH TATA USAHA
Pembina Kurikulum
WALI KELAS 10 AV-1
Pembina kesiswaan
WALI KELAS 11 AV-1
Pembina Osis
Pembina Humas
WALI KELAS 12 TK J-1
E. Tenaga Kependidikan PNS
NON PNS
Pengelola
JUMLAH LK
PR
LK
PR
Guru
-
-
5
7
12
Tata Usaha
-
-
-
1
1
Operasional sekolah
-
-
1
-
1
-
-
-
-
14
Tenaga pendidik
Jumlah
F. Siswa Jumlah siswa yang berada di SMK Karya Bunda pada tahun ajaran 2017 – 2018 adalah sebanyak 71 siswa, perempuan berjumlah 43 orang dan laki – laki berjumlah 29 orang. Adapun penyajian data dari masing – masing kelas dapat dilihat dalam tabel berikut : Keadaan kelas siswa
Jumlah Rombel
LK
PR
Jumlah
Kelas I
1
10
16
26
Kelas II
1
9
15
23
Kelas III
1
10
12
22
Jumlah
3
29
43
71
TA 2017- 2018
G. Sarana dan Prasarana Untuk mencapai tujuan pembelajaran, maka setiap sekolah memerlukan sarana dan prasarana yang mampu sekolah untuk mencapai tujuan tersebut. Adapun sarana dan prasarana yang terdapat di SMK Karya Bunda yaitu sebagai berikut: 1. Ruang kelas 2. Ruang perpustakaan 3. Ruang kepala sekolah dan guru 4. Toilet/jamban 5. Tempat bermain/olahraga 6. Kantin
7. Lahan parker 8. Mushalla
BAB II Pelaksanaan Program Praktek Lapangan I dan Hasil A. Kegiatan Observasi Fisik Lembaga Satuan Pendidikan 1. Observasi Standar Fisik Pembelajaran Proses belajar mengajar dalam satuan pendidikan tidak terlepas dari perangkat pembelajaran. Perangkat pembelajaran tersebut terdiri dari : -
RPP
-
Prota
-
Prosem
-
Silabus
-
Kalender Pendidikan
-
Jadwal Pelajaran / Roster Dalam kegiatan proses belajar maka guru harus memiliki perencanaan pembelajaran.
Rencana pembelajaran merupakan persiapan guru mengajar untuk setiap pertemuan. Rencana pembelajaran berfungsi sebagai acuan untuk melaksanakan proses belajar-mengajar di kelas agar lebih efektif dan efisien. Rencana pembelajaran disusun berdasarkan silabus pembelajaran. Rencana pembelajaran berisi materi-materi yang akan diajarkan, langkahlangkah dalam mengajar, dan metode pandekatan yang digunakan sehingga kegiatan belajar mengajar dapat berjalan dengan lancar. Dari hasil observasi fisik pembelajaran yang dilakukan di SMK Karya Bunda maka dapat diketahui bahwa kurikulum yang digunakan pada sekolah tersebut adalah KTSP. Adapun jenis – jenis perangkat pembelajaran Pendidikan Agama Islam yang terdapat pada sekolah SMK Karya Bunda, yaitu sebagai berikut: -
RPP
-
Silabus
2. Observasi Standar Sarana Pembelajaran Adapun sarana yang terdapat pada SMK Karya Bunda untuk mendukung proses belajar mengajar sebagai berikut:
Sarana Pempelajaran
Kursi peserta didik
Meja peserta didik
Kursi guru
Meja guru
Lemari
Papan tulis
Tempat sampah
Jam dinding
Soket listrik
Buku teks pelajaran
Rak buku
Jam dinding
Soket listrik
Kepala
Kursi kepala Sekolah
Sekolah dan Guru
Meja Kepala Sekolah
Lemari
Papan statistik
Simbol kenegaraan
Tempat sampah
Komputer
Filling Cabinet
Jam dinding
Kloset jongkok
Tempat air
Gayung
Tiang bendera
Bendera
Peralatan sepak bola
Pengeras suara
Tape recorder
a. Ruang Kelas
b. Ruang Perpustakaan
c. Ruang
d. Jamban
e. Tempat Berolahraga
3. Observasi Standar Prasarana Pembelajaran Prasarana adalah fasilitas yang secara tidak langsung menunjang jalannya proses pendidikan, seperti halaman,kebun atau taman sekolah, jalan menuju ke sekolah, bangunan, dan sebagainya. Adapun prasarana yang terdapat di SMK Karya Bunda untuk mendukung proses belajar mengajar yaitu sebagai berikut: a. Lahan Luas tanah yang dimiliki oleh SMK Karya Bunda adalah 3,016 m2. Tidak berada didalam garis sempadan sungai dan jalur kereta api. Lahan memiliki status hak atas tanah, dan/atau memiliki izin pemanfaatan dari pemegang hak atas tanah sesuai ketentuan peraturan perundang – undangan yang berlaku. b. Bangunan Gedung Bangunan gedung yang terdapat di SMK Karya Bunda yaitu bangunan gedung satu lantai. Bangunan gedung memenuhi persyaratan keselamatan seperti memiliki struktur yang stabil dan kukuh.Bangunan gedung juga mempunyai fasilitas secukupnya untuk ventilasi udara dan pencahayaan yang memadai, memenuhi kebutuhan air bersih, pembuangan air kotor dan tempat sampah.Setiap ruangan dilengkapi dengan lampu penerangan. Bangunan gedung dilengkapi izin mendirikan bangunan dan izin penggunaan sesuai ketentuan peraturan perundang – undangan yang berlaku. c.
Ruang Kelas Luas ruang kelas keseluruhan pada SMK Karya Bunda yaitu 90 m2, terdiri dari 3 kelas dan
masing – masing luas ruang kelas yaitu 30 m2 ( 6 m x 5 m ). Adapun jumlah maksimal siswa yang terdapat dalam satu ruangan yaitu 25 siswa. d.
Ruang Perpustakaan Ruang perpustakaan berfungsi sebagai tempat kegiatan peserta didik dan guru memperoleh
informasi dari berbagai jenis bahan pustaka. Luas ruang perpustakaan 24 m2. Ruang perpustakaan dilengkapi jendela untuk memberi pencahayaan yang memadai untuk membaca buku. e.
Ruang Kepala Sekolah dan Ruang Guru Ruang kepala sekolah dan ruang guru yang terdapat di SMK Karya Bunda ini memiliki
luas 30 m2. f.
Tempat Wudhu Pada SMK Karya Bunda terdapat tempat wudhu dengan luas ±3 m2, yang dilengkapi
dengan 2 buah kran air dan air bersih.
g.
Jamban Jamban berfungsi sebagai tempat buang air besar atau kecil. Jamban yang terdapat di SMK
Karya Bunda berjumlah 2 unit untuk siswa dan 1 unit untuk guru. Luas jamban sekitar 4 m2. Jamban tersedia air bersih, berdinding, beratap, dapat dikunci, mudah dibersihkan. h.
Tempat Berolahraga Tempat berolahraga berfungsi sebagai area bermain, berolahraga, upacara dan kegiatan
ekstrakurikuler. Luas tempat berolahraga/lapangan berukuran 1000 m2 dan sekalian untuk tempat upacara.
B. Analisis Hasil Observasi Dengan Standar Sarana Prasarana Lembaga Satuan Pendidikan Berdasarkan Permendiknas
1. Analisis Hasil Observasi Fisik Pembelajaran No. JENIS 1
RPP
KETERANGAN (Rancangan Ada
Pelaksanaan Pembelajaran) 2
PROSEM/PROTA
Tidak Ada
3
Silabus
Ada
4
Jadwal Pelajaran
Tidak Ada
5.
Kalender pendidikan
Tidak Ada
6.
Jadwal pelajaran / Roster
Tidak Ada
Hasil analisis data terdapat pada lembar lampiran. 2. Analisis Hasil Observasi Sarana Pembelajaran Ketentuan mengenai prasarana tersebut beserta sarana yang ada didalamnya diatur dalam standart sarana prasarana di dalam Permendiknas No. 40 Tahun 2008 Tentang Sarpras SMK. sebagai berikut: a. Ruang kelas 1. Fungsi ruang kelas adalah sebagai tempat kegiatan pembelajaran teori, praktek yang tidak memerlukan peralatan khusus, atau praktek dengan alat khusus yang mudah dihadirkan. 2. Banyak minimum ruang kelas sama dengan banyak rombongan belajar. 3. Kapasitas maksimum ruang kelas 25 peserta didik.
4. Rasio minimum luas ruang kelas 2 m2 / peserta didik. Untuk rombongan belajar dengan peserta didik kurang dari 15 orang, luas minimum ruang kelas 30 m2. Lebar minimum ruang kelas 5 m. 5. Ruang kelas memiliki fasilitas yang memungkinkan pencahayaan yang memadai untuk membaca buku dan untuk memberikan pandangan ke luar ruangan. 6. Ruang kelas memiliki pintu yang memadai agar peserta didik dan guru dapat segera keluar ruangan jika terjadi bahaya, dan dapat dikunci dengan baik saat tidak digunakan. 7. Ruang kelas dilengkapi sarana sebagaimana tercantum pada Tabel berikut: No. 1 1.1
1.2
1.3
1.4
1.5
1.6
1.7
2
JENIS Perabot Kursi Peserta didik
RASIO
KETERANGAN
1 buah/ Kuat, stabil, dan mudah dipindahkan peserta olehpeserta didik. didik Ukuran sesuai dengan kelompok usia peserta didik dan mendukung pembentukan postur tubuh yang baik, Desain dudukan dan sandaran membuatpeserta didik nyaman belajar. Meja Peserta didik 1 buah/ Kuat, stabil, dan mudah dipindahkan peserta olehpeserta didik. didik Ukuran sesuai dengan kelompok usia peserta didik dan mendukungpembentukan postur tubuh yang baik, Desain memungkinkan kaki peserta didikmasuk dengan leluasa ke bawah meja. Kursi Guru 1 buah/ Kuat, stabil, dan mudah dipindahkan. ruang Ukuran memadai untuk duduk dengan nyaman. Meja Guru 1 buah/ Kuat, stabil, dan mudah dipindahkan. ruang Ukuran memadai untuk bekerja dengannyaman. Lemari 1 buah/ Ukuran memadai untuk menyimpan ruang perlengkapan yang diperlukan kelas. Tertutup dan dapat dikunci. Rak hasil karya 1 Ukuran memadai untuk meletakkan peserta didik buah/rua hasilkarya seluruh peserta didik yang ng ada dikelas. Dapat berupa rak terbuka atau lemari. Papan pajang 1 Ukuran minimum 60 cm x 120 cm. buah/rua ng Peralatan Pendidikan
2.1
Alat Peraga
3
Media Pendidikan Papan tulis
3,1
4 4.1
1 buah/rua ng
[lihat daftar sarana laboratorium IPA]
1 buah/ Ukuran minimum 90 cm x 200 cm. ruang Ditempatkan pada posisi yang memungkinkan seluruh peserta didik melihatnya dengan jelas.
Perlengkapan Lain Tempat Sampah
1 buah/rua ng 4.2 Tempat cuci tangan 1 buah/rua ng 4.3 Jam dinding 1 buah/rua ng 4.4 Soket listrik 1 buah/rua ng Ruang kelas adalah ruang utama dimana proses belajar mengajar berlangsung. Luas ruang kelas dan kantor guru keseluruhan pada SMK Karya Bunda yaitu 120 m2, terdiri dari 3 ruang kelas dan 1 kantor guru yang masing – masing luas ruangannya adalah 30 m2 ( 6 m x 5 m ). Adapun jumlah maksimal siswa yang terdapat dalam satu ruangan yaitu 25 siswa. Adapun sarana yang melengkapi ruang kelas pada SMK Karya Bunda sebagaimana tercantum pada tabel berikut:
No
JENIS
1
Perabot
1.1
Kursi Peserta didik
RASIO
1
KETERANGAN
buah/ Baik
peserta didik 1.2
Meja Peserta didik
1
buah/ Baik
peserta didik 1.3
Kursi Guru
1 buah/ ruang Baik
1.4
Meja Guru
1 buah/ ruang Baik
1.5
Lemari
1 buah/ ruang Baik
2
Media Pendidikan
2.1
Papan tulis
1 buah/ruang
Baik
3
Perlengkapan Lain
3.1
Tempat Sampah
1 buah/ruang
Baik
3.2
Jam dinding
1 buah/ruang
Baik
3.3
Soket listrik
1 buah/ruang
Baik
Sebagaimana standar sarana yang ditetapkan oleh Permendiknas No. 40 Tahun 2008, SMK Karya Bunda memiliki sarana pada ruang kelas yang cukup baik . Hanya saja ada beberapa sarana yang belum terpenuhi Jadi, secara keseluruhan sarana dan prasarana yang terdapat di SMK Karya Bunda adalah sebagai berikut: No.
Jenis
Spesifikasi
jumlah Tahun
Barang 1.
Kursi
Keterangan
Pengadaan Kursi Kayu
8
2009
Kursi Plastik
35
2015
Kayu 30
2016
38
2017
Siswa
Kursi
1 buah patah
kampus Kursi Fiber
7 buah tidak dapat dipakai.
2.
Kursi
Kursi Besi
1
2009
Kayu 1
2009
Kursi Plastik
6
2016
Meja Kayu
3
2009
Kantor Kursi Panjang
3.
Meja Guru
4.
Meja Siswa Meja Kayu Standar 13
5.
Meja Kasek
2009
Meja Kayu Kecil
11
2009
Meja Kayu
1
2009
Meja Kantor Kayu
1
2009
untuk dispenser
Meja Kayu Standar 1
2009
Meja
Kayu 1
2009
1
2017
19
2017
Panjang 6.
Meja Guru
Meja Fiber
7.
Meja Siswa Meja Fiber
3 buah tidak dipakai
8.
Meja
Meja Serbuk
1
2009
Loker Kayu
2
2009
6
2009
NB-AS 2
2016
Komputer 9.
Loker
10.
Papan Tulis Triplek Lapis
11.
Peralatan
Asus
Kantor
Y453SA/WX001D
operator dan tata usaha
Laptop Toshiba Satelite T 1
2016
II 12.
Mesin
praktek siswa
Canon MG 2500
1
2015
Hp Deshjet 3835
1
2016
Duty 1
2016
Printer
13.
Stepler
Heavy
Combo Stepler Jilit
b. Ruang Perpustakaan 1. Ruang perpustakaan berfungsi sebagai tempat kegiatan peserta didik dan guru memperoleh informasi dari berbagai jenis bahan pustaka dengan membaca, mengamati, mendengar, dan sekaligus tempat petugas mengelola perpustakaan. 2. Luas minimum ruang perpustakaan sama dengan luas satu ruang kelas. Lebar minimum ruang perpustakaan 5 m. 3. Ruang perpustakaan dilengkapi jendela untuk memberi pencahayaan yang memadai untuk membaca buku. 4. Ruang perpustakaan terletak di bagian sekolah yang mudah dicapai.
5. Ruang perpustakaan dilengkapi sarana sebagaimana tercantum pada Tabel berikut : NO
JENIS
1
Buku
1.1
Buku
RASIO
teks 1 eksemplar/mata
pelajaran
Termasuk
pelajaran/peserta didik,
1.2
DESKRIPSI
dalam
daftar
buku
tekspelajaran yang ditetapkan oleh
ditambah
4 Mendiknas dan daftar buku teks
eksemplar/mata
muatan lokal yang ditetapkan oleh
pelajaran/sekolah
Gubernur atau Bupati/Walikota.
Buku panduan 1 eksemplar/mata pendidik
pelajaran/guru
mata
pelajaranbersangkutan ditambah1 eksemplar/mata pelajaran/sekolah 1.3
Buku
840 judul/sekolah
pengayaan
Terdiri dari 60% non-fiksi dan 40% fiksi.
Banyak
eksemplar/sekolah
minimum: 1000 untuk 6 rombongan belajar,1500 untuk 7-12 rombongan belajar,2000 untuk 13-24 rombongan belajar. 1.4
Buku referensi 10 judul/sekolah
Sekurang-kurangnya Kamus
Besar
meliputi
BahasaIndonesia,
kamusBahasa Inggris, Ensiklopedi, buku statistic daerah, buku telepon, kitab undangundangdanperaturan,dankitab suci. 1.5
Sumber belajar lain
10 judul/sekolah
Sekurang-kurangnya
meliputi
majalah,surat kabar, globe, peta, gambar pahlawan nasional, CD pembelajaran, matematika.
2
Perabot
dan
alat
peraga
2.1
Rak buku
1 set/sekolah
Dapat menampung seluruh koleksi dengan baik. Memungkinkan peserta didik menjangkau koleksi buku dengan mudah.
2.2
Rak majalah
1 buah/sekolah
Dapat
menampung
seluruh
koleksimajalah.Memungkinkan peserta
didikmenjangkau
koleksi
majalah dengan mudah. 2.3
Rak
surat 1 buah/sekolah
kabar
Dapat
menampung
seluruh
koleksisuratkabar.Memungkinkan peserta
didikmenjangkau
koleksi
suratkabar denganmudah. 2.4
Meja baca
1 buah/sekolah
Kuat,
stabil,
dan
dipindahkanoleh
mudah peserta
didik.Desain memungkinkan kaki pesertadidik masuk dengan leluasa ke bawahmeja. 2.5
Kursi baca
1 buah/sekolah
Kuat,
stabil,
dipindahkanoleh
dan
mudah
peserta
didik.
Desain dudukan dan sandaran peserta didik nyaman belajar. 2.6
Kursi kerja
1 buah/petugas
Kuat
dan
stabil.Ukuran
yangmemadai untuk bekerja dengan nyaman. 2.7
Meja
1 buah/petugas
kerja/sirkulasi
Kuat, stabil, dan mudah dipindahkan. Ukuran
yang
memadai
untuk
bekerjadengan nyaman. 2.8
Lemari catalog
1 buah/sekolah
Cukup untuk menyimpan kartukartukatalog.Lemari katalog dapat diganti
denganmeja
menempatkan katalog.
untuk
2.9
Lemari
1 buah/sekolah
Ukuran
memadai
untuk
menampungseluruh peralatan untuk pengelolaanperpustakaan.Dapat dikunci. 2.10 Papan
1 buah/sekolah
Ukuran minimum 1 m2.
1 set/sekolah
Sekurang-kurangnya terdiri dari 1 set
pengumuman 3
Media pendidikan
3.1
Peralatan multi Media
komputer (CPU, monitor minimum 15
inci,
printer),
TV,
radio,
danpemutar VCD/DVD. 4
Perlengkapan lain
4.1
Buku
1 buah/sekolah
inventaris 4.2
Tempat
1 buah/sekolah
sampah 4.3
Jam dinding
1 buah/sekolah
4.4
Soket listrik
1 buah/sekolah
Ruang perpustakaan berfungsi sebagai tempat kegiatan peserta didik dan guru memperoleh informasi dari berbagai jenis bahan pustaka. Luas ruang perpustakaan 24 m2. Ruang perpustakaan dilengkapi jendela untuk memberi pencahayaan yang memadai untuk membaca buku. Ruang perpustakaan dilengkapi sarana sebagaimana tercantum dalam tabel dibawah ini: No. 1 1.1 1.2
JENIS Buku Buku Teks Pelajaran Buku Pengayaan
1.3
Buku Referensi
2 2.1
Perabot Rak buku
RASIO
KETERANGAN
1 buku/mata pelajaran 50 judul/ sekolah 30 judul/ sekolah
-
1 set/sekolah
Baik
Terdiri dari buku non fiksi dan fiksi. -
2.2 2.3
Meja baca Kursi Kerja
2.4
Meja Kerja
2.5
Lemari
3 3.1
4.1
Media Pendidikan Peralatan multimedia Perlengkapan Lain Tempat Sampah
4.2
Jam dinding
4.3
Soket Listrik
4.
1 buah/petugas 1 buah/petugas 1 buah / sekolah
Kuat dan Stabil
1 set/sekolah
Komputer/LCD, VCD/DVD, Speaker
Kuat dan Stabil Baik
pemutar
1 buah / ruang 1 buah / ruang 1 buah/ ruang
Sebagaimana standar sarana yang ditetapkan oleh Permendiknas No. 40 Tahun 2008, SMK Karya Bunda memiliki sarana yang masih kurang. Ruang perpustakaannya terlalu kecil dan buku ynag ada di perpustakaan tersebut masih sedikit. Namun, pihak madrasah berusaha untuk melengkapi sarana yang belum ada. c. Ruang Kepala Sekolah dan Ruang Guru 1. Ruang kepala sekolah dan ruang guru berfungsi sebagai tempat melakukan kegiatan pengelolaan sekolah, pertemuan dengan sejumlah kecil guru, orang tua murid, unsur komite sekolah, petugas dinas pendidikan, atau tamu lainnya. 2. Luas minimum ruang kepala sekolah dan ruangan guru 30 m2 dan lebar minimum 5 m. 3. Ruang kepala sekolah dan ruang guru mudah diakses oleh guru dan tamu sekolah, dapat dikunci dengan baik. 4. Ruang kepala sekolah dan ruang guru dilengkapi sarana sebagaimana tercantum pada Tabel berikut: NO 1 1.1
JENIS Perabot Kursi pimpinan
RASIO
DESKRIPSI
1 buah/ruang
1.2
Meja pimpinan
1 buah/ruang
1.3
Kursi dan meja 1 set/ruang tamu Lemari 1 buah/ruang
Ukuran memadai untuk menyimpan perlengkapan pimpinan sekolah. Tertutup dan dapat dikunci. Kuat dan stabil. Ukuran memadai untuk bekerja dengannyaman. Ukuran memadai untuk 5 orang duduk dengan nyaman. Ukuran memadai untuk menyimpan
1.4
1.5
Papan statistic
2
Perlengkapan lain Simbol kenegaraan
2.1
1 buah/ruang
1 buah/ruang
perlengkapan pimpinan sekolah. Tertutup dan dapat dikunci. Berupa papan tulis berukuran minimum 1 m2.
Terdiri dari Bendera Merah Putih, Garuda Pancasila, Gambar Presiden RI, dan Gambar Wakil Presiden RI.
2.2 2.3
Tempat sampah 1 buah/ruang Mesin 1 set/sekolah ketik/computer 2.4 Filling cabinet 1 buah/ruang 2.5 Berangkas 1 buah/ruang 2.6 Jam dinding 1 buah/ruang Ruang kepala sekolah dan ruang guru yang terdapat di SMK Karya Bunda ini memiliki luas 30 m2. Ruang kepala sekolah dan ruang guru mudah diakses tamu sekolah dan dapat dikunci dengan baik. Sebagaimana standar sarana yang ditetapkan oleh Permendiknas No. 40 Tahun 2008 ruang kepala sekolah dan ruang guru masih kurang baik. Banyak sarana dan prasarana yang belum dapat terpenuhi oleh SMK Karya Bunda. d. Tempat Beribadah 1. Tempat beribadah berfungsi sebagai tempat warga sekolah melakukan ibadahyang diwajibkan oleh agama masing-masing pada waktu sekolah. 2. Banyak tempat beribadah sesuai dengan kebutuhan tiap satuan pendidikan, dengan luas minimum 12 m2. 3. Tempat beribadah dilengkapi sarana sebagaimana tercantum pada Tabel berikut : No 1 1.1
JENIS Perabot Lemari/rak
2
Perlengkapan lain Perlengkapan ibadah Jam dinding
2.1 2.2
RASIO
DESKRIPSI
1 buah/tempat Ukuran memadai untuk ibadah menyimpan perlengkapan ibadah
Disesuaikan dengan kebutuhan 1 buah/tempat ibadah
SMK Karya Bunda memiliki tempat beribadah, tetapi berhubung SMK ini adalah milik yayasan dan yayasan itu juga memiliki SMP dan SMA, jadi tempat beribadah (mushalla) nya digabung . Namun tidak terlalu besar, karena di yayasan tersebut tidak semua siswa beragama Islam.
e. Jamban 1. Jamban berfungsi sebagai tempat buang air besar dan/atau kecil. 2. Minimum terdapat 1 unit jamban untuk setiap 29 peserta didik pria, 1 unit jamban untuk setiap 43 peserta didik wanita, dan 1 unit jamban untuk guru.Banyak minimum jamban setiap sekolah 3 unit. 3. Luas minimum 1 unit jamban 3 m2. 4. Jamban harus berdinding, beratap, dapat dikunci, dan mudah dibersihkan. 5. Tersedia air bersih di setiap unit jamban. 6. Jamban dilengkapi sarana sebagaimana tercantum pada Tabel berikut : NO
JENIS
RASIO
DESKRIPSI
1 1.1 1.2 1.3 1.4 1.5
Perlengkapan lain Kloset jongkok Tempat air Gayung Gantungan pakaian Tempat sampah
1 buah/ruang 1 buah/ruang 1 buah/ruang 1 buah/ruang
Saluran berbentuk leher angsa
Jamban berfungsi sebagai tempat buang air besar atau kecil. Jamban yang terdapat di SMK Karya Bunda berjumlah 2 unit untuk siswa dan 1 unit untuk guru.Luas jamban sekitar 3 m2. Jamban tersedia air bersih, berdinding, beratap, dapat dikunci, mudah dibersihkan. No
JENIS
RASIO
KETERANGAN
1
Perlengkapan Lain
1.1
Kloset jongkok
1 buah/ruang
Baik
1.2
Tempat air
1 buah/ruang
Baik
1.3
Gayung
1 buah/ruang
Baik
Dapat dilihat sebagaimana yang telah tertera pada tabel bahwa kondisi jamban di SMK Karya Bunda memenuhi standar. f. Tempat Berolahraga 1. Tempat bermain/berolahraga berfungsi sebagai area bermain, berolahraga,pendidikan jasmani, upacara, dan kegiatan ekstrakurikuler. 2. Rasio minimum luas tempat berolahraga 3 m2 peserta didik. Untuk satuan pendidikan dengan
banyak
peserta
didik
kurang
dari
167,
luasminimum
tempat
bermain/berolahraga 500 m2. Di dalam luasan tersebut terdapat ruang bebas untuk tempat berolahraga berukuran 20 m x 15 m.
3. Tempat bermain/berolahraga yang berupa ruang terbuka sebagian ditanami pohon penghijauan. 4. Tempat bermain/berolahraga diletakkan di tempat yang tidak mengganggu proses pembelajaran di kelas. 5. Tempat bermain/berolahraga tidak digunakan untuk tempat parkir. 6. Ruang bebas yang dimaksud di atas memiliki permukaan datar, drainase baik, dan tidak terdapat pohon, saluran air, serta benda-benda lain yang mengganggu kegiatan olahraga. 7. Tempat berolahraga dilengkapi sarana sebagaimana tercantum padaTabel berikut : NO
JENIS
RASIO
DESKRIPSI
1 1.1
Perabot Tiang bendera
1 buah/sekolah
1.2
Bendera
1 buah/sekolah
1.3
1.5
Peralatan bola 1 set/sekolah voli Peralatan sepak 1 set/sekolah bola Peralatan senam 1 set/sekolah
Tinggi sesuai dengan berlaku Ukuran sesuai dengan berlaku Minimum 6 bola
1.6
Peralatan atletik
1.7
Peralatan budaya
1.8
Peralatan keterampilan
2
Perlengkapan lain Pengeras suara Tape corder
1.4
2.1 2.2
1 set/sekolah
seni 1 set/sekolah
1 set/sekolah
yang yang
Minimum 6 bola Minimum matras, peti loncat, tali loncat, simpai, bola plastik, tongkat. Minimum lembing, cakram, peluru, tongkat estafet, dan bak loncat. Disesuaikan dengan potensi masingmasing Satuanpendidikan. Disesuaikan dengan masingmasing Satuanpendidikan.
potensi
1 set/sekolah 1 buah/sekolah
Tempat bermain/berolahraga berfungsi sebagai area bermain, berolahraga, upacara dan kegiatan ekstrakurikuler. Luas tempat bermain/berolahraga di SMK Karya Bunda seluruhnya berukuran 1000 m2. No
JENIS
RASIO
KETERANGAN
1
Peralan Pendidikan
1.1 Tiang bendera
1 buah/sekolah
Tinggi
sesuai
dengan
ketentuan berlaku 1.2 Bendera
1 buah/sekolah
Ukuran
sesuai
dengan
ketentuan berlaku 1.3 Peralatan sepak bola
1 set/sekolah
2 bola
2.1 Pengeras suara
1 set/sekolah
-
2.2 Tape recorder
1 set/sekolah
-
2.
Perlengkapan Lain
3. Analisis Hasil Observasi Prasarana Pembelajaran Sebuah SMK/MAK sekurang-kurangnya memiliki prasarana sebagai berikut: 1.
Ruang kelas
2.
Ruang perpustakaan
3.
Ruang Kepala sekolah
4.
Ruang guru
5.
Tembat beribadah (mushalla)
6.
Ruang konseling
7.
Ruang UKS
8.
Jamban
9.
Ruang sirkulasi
10. Gudang 11. Tempat bermain/ berolahraga Sedangkan prasarana yang terdapat pada SMK Karya Bunda adalah sebagai berikut: 1.
Ruang kelas
2.
Ruang perpustakaan
3.
Ruang Kepala Sekolah dan Guru
4.
Tembat beribadah (mushalla)
5.
Jamban
6.
Tempat Berolahraga Analisis penulis mengenai prasarana di SMK Karya Bunda berdasarkan data yang ada,
SMK Karya Bunda memiliki prasarana yang kurang baik dan belum memenuhi standar
Permendiknas No. 40 tahun 2008. Dalam Permendiknas No. 40 tahun 2008 ada 11 prasarana yang harus di lengkapi oleh setiap SMK/ MAK, namun SMK Karya Bunda hanya memenuhi 6 prasarana dan ada 5 prasarana lagi yang belum dilengkapi yaitu ruang Laboratorium, UKS, Ruang konseling, Ruang sirkulasi dan juga gudang. Walaupun demikian SMK Karya Bunda mengupayakan untuk terus melengkapi prasarana di SMK Karya Bunda tersebut dan mengoptimalkan kebutuhannya.
berbagai
ruangan
untuk
digunakan
sebagaimana
keperluan
dan
BAB III ANALISIS KEGIATAN DAN HASIL
A. Kontribusi yang Diberikan Bagi Lembaga Kegiatan Pelaksanaan Program Praktik Lapangan (PPL) ini dilakukan untuk dapat memenuhi syarat untuk mendapatkan gelar S.Pd. kegiatan ini juga dilakukan agar dapat mengetahui gambaran SMK ideal jika ditinjau dari sarana dan prasarananya sesuai dengan permenDiknas No. 24 Tahun 2007. Dengan dilakukan kegiatan Pelaksanaan Program Praktik Lapangan (PPL) memberikan kontribusi bagi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara berupa informasi tentang gambaran kondisi fisik dan non fisik sekolah yang sebenarnya, sehingga UIN Sumatera Utara dapat mempersiapkan tenaga-tenaga pendidik yang profesional dibidangnya. Kontribusi yang dapat di berikan terhadap lembaga pendidikan SMK Karya Bunda adalah berupa saran-saran dan masukan-masukan yang mampu mempengaruhi pihak-pihak sekolah agar sekolah menjadi lebih maju dan bagus dalam dunia pendidikan, semoga bermanfaat dan juga ucapan terimakasih kepada pihak sekolah yang menerima kami dengan tangan terbuka.
B. Faktor Pendukung Faktor pendukung merupakan faktor yang menunjang keberhasilan suatu kegiatan observasi fisik, faktor pendukung sangat penting bagi pelaksana PPL itu sendiri. Adapun faktor pendukung yang penulis temukan selama PPL I di SMK Karya Bunda adalah: 1. Ketersediaan kepala sekolah untuk menerima mahasiswa/i UIN SU untuk mengadakan PPL 1 di SMK Karya Bunda. 2. Kerjasama yang baik anatar mahasiswa dalam pelaksana PPL. 3. Hubungan yang harmonis antara semua komponen sekolah dengan pelaksana PPL. 4. Ketersediaan para tenaga pendidik untuk memberikan informasi mengenai pertanyaan yang diajukan. 5. Bimbingan yang diberikan oleh dosen pembimbing
BAB IV PENUTUP A. Kesimpulan Berdasarkan pelaksanaan Program Praktik Lapangan (PPL) yang dilakukan di SMK Karya Bunda maka dapat disimpulkan bahwa SMK karya Bunda ini merupakan suatu SMK yang masih merintis menjadi sekolah yang lebih maju lagi. Peneliti melihat sarana dan prasarana yang terdapat di SMK Karya Bunda belum memenuhi standar yang terdapat dalam Permendiknas No. 40 tahun 2008. Meskipun demikian, pihak yayasan dan kepala sekolah teta mengupayakan peningkatan sarana dan prasarana serta mutu pendidikan di SMK Karya Bunda. B. Saran Dari hasil pelaksanaan Program Praktik Lapangan (PPL) yang telah peneliti lakukan, ada beberapa saran yang ditujukan kepada pihak-pihak tertentu, antara lain: 1. Saran bagi pemerintah Diharapkan kepada pemerintah agar lebih memperhatikan mutu dan kualitas pendidikan yang ada di Indonesia. Karena, tercapainya suatu tujuan pendidikan itu tergantung pada kualitas dan mutu sekolah tersebut. diharapkan agar pemerintah ikut andil dalam melengkapi sarana dan prasarana yang terdapat di sekolah. 2. Saran bagi Universitas Islam Negeri Sumatera Utara Diharapkan kepada Pihak UIN Sumatera Utara agar memberikan sosialisasi program Praktik Lapangan (PPL) yang lebih kongkrit kepada mahasiswa. Agar mahasiswa lebih terampil dalam melaksanakan PPL di Sekolah yang telah ditentukan. 3. Saran bagi sekolah Pihak sekolah perlu melakukan peningkatan fasilitas, sarana prasarana agar siswa lebih terbantu dan lebih mudah dalam menjalani proses belajar.
LAMPIRAN
PERANGAKAT PEMEBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI NAMA: SURYADI MATANARI S.Pd
Untuk SMK KARYA BUNDA Kelas
X
Memuat Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP)
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)
Nama Sekolah
: SMK Karya Bunda
Mata Pelajaran
: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Tingkat Pendidikan
: SMK
Kelas/Semester
: X/1
Tahun Ajaran
: 2017/2018
Kompetensi Inti
: 1.
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2.
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4.
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Materi Pokok
: Iman Kepada Malaikat Allah swt.
Alokasi Waktu
: .... x 1 Jam Pelajaran.
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat: 1. Menyebutkan pengertian iman kepada malaikat-malaikat Allah swt.
2. Menyebutkan dalil naqli dan aqli tentang iman kepada malaikat. 3. Menjelaskan kedudukan dan tugas-tugas malaikat. 4. Menunjukkan contoh perilaku beriman kepada malaikat.
Nilai Pendidikan Karakter yang Terintegrasi Nilai Semangat
N
Nilai
o
Sikap
Capaian Nilai Pendidikan Kewirausahaan
Definisi
Karakter
dan Ekonomi Kreatif
Sikap dan perilaku Peserta didik terbiasa taat 1. Optimis 1.
Takwa
menjalankan perintah
beribadah
Allah
swt.
swt.
dan
menjauhi
kepada
Allah 2. Keyakinan 3. Pantang
segala
larangan-Nya. didik selalu yang Peserta pada menerapkan sikap jujur,
Perilaku didasarkan upaya 2.
Jujur
menjadikan
dirinya
sebagai
orang yang selalu dapat
dipercaya
dalam
perkataan,
tindakan,
baik
lisan
maupun
perbuatan dalam kehidupan sehari-hari.
dan
pekerjaan. didik selalu Perilaku rasa pasrah Peserta hamba kepada Allah bertawakal atas usaha dan swt . yang di sertai 3.
Tawakal
dengan segala daya dan
upaya
mematuhi, setia dan menunaikan segala pertintah-Nya
doanya
Menyerah
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar 1.1
3.6
Indikator Pencapaian Kompetensi
Menghayati
nilai-nilai 1. Peserta didik Melaksanakan perintah
keimanan kepada Malaikat-
Allah swt. atas dasar iman kepada
malaikat Allah swt.
malaikat.
Memahami makna beriman 2. Peserta kepada
malaikat-malaikat
Allah swt. 4.4
tentang
didik
mampu
tanda-tanda
menjelaskan
orang
beriman
kepada malaikat. Berperilaku
yang 3. Peserta didik Menerapkan perilaku yang
mencerminkan
kesadaran
mencerminkan
beriman
malaikat-
kepada malaikat.
kepada
malaikat Allah swt. C. Materi Pembelajaran Makna dan Tanda-Tanda Iman kepada Malaikat Allah A. Makna Iman kepada Malaikat Allah swt. B. Tanda-Tanda Iman kepada Malaikat Allah swt.
D. Metode Pembelajaran 1.
Metode Ceramah Variatif.
2.
Metode Tanya Jawab
3.
Metode Inquiri
4.
Metode Diskusi
E. Media Pembelajaran 1.
Media Presentasi (Power Point)
2.
CD/Audio
F. Sumber Pembelajaran 1.
Buku Teks PAI & Budi Pekerti Kelas X.
2.
Internet.
3.
Al-Qur`an & Terjemahannya.
4.
Referensi lain yang relevan.
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
penghayatan
beriman
Pengorganisasian
No
Kegiatan Pembelajaran
I.
Pendahuluan
5-15 Menit
A. Apersepsi
(Tiap
Pengerjaan
1. Guru mengucapkan salam dilanjutkan Kelas.
Waktu
Pertemuan)
dengan mengajak peserta didik untuk melakukan doa bersama. 2. Guru
memberikan
mengondisikan mengikuti
motivasi,
peserta
didik
pembelajaran,
untuk dan
menjelaskan tujuan pembelajaran.
Kelas
3. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai
Mandiri
4. Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan.
B. Motivasi 1. Peserta didik mencoba membaca teks tentang makna iman kepada malaikat Allah swt. 2. Peserta
didik
mencoba
memahami
tentang makna iman kepada malaikat Allah swt. 3. Peserta didik mencoba menjelaskan tentang makna iman kepada malaikat Allah swt. II.
3,5 JP
Kegiatan Inti
(Dilaksanakan
A. Sikap 1. Guru
membiasakan
peserta
didik Kelas
membaca dan menulis yang beragam melalui bermakna.
tugas-tugas
tertentu
yang Mandiri
2 X Pertemuan)
2. Peserta didik menjalankan proses belajar dengan teratur, rinci, dan tertib dalam memahami iman kepada malaikat Allah swt. 3. Guru
memberi
mengamalkan
kesempatan cara
untuk berpikir,
menganalisis, menyelesaikan masalah, Kelas dan bertindak dengan penuh percaya diri. 4. Guru memfasilitasi peserta didik dalam mengamalkan pembelajaran kooperatif dan kolaboratif. 5. Guru
memfasilitasi
peserta
didik Kelas
menjalankan kompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar. 6. Guru
memfasilitasi
mengamalkan
peserta
kegiatan
Kelas
didik yang Kelas
atau
menumbuhkan kebanggaan dan rasa Kelompok percaya diri peserta didik.
Mandiri
7. Guru memotivasi peserta didik untuk Mandiri meningkatkan prestasi belajar.
B. Pengetahuan 1. Guru menjelaskan tentang pengertian iman kepada malaikat Allah swt. 2. Guru menjelaskan makna iman kepada malaikat Allah swt.. 3. Guru menjelaskan tanda-tanda orang beriman kepada malaikat Allah swt.
C. Keterampilan 1. Guru memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain
Kelompok
dan
untuk memunculkan gagasan baru, baik secara lisan maupun tertulis. 2. Guru meminta kepada salah satu peserta didik untuk membaca dan menjelaskan makna iman kepada malaikat Allah swt. 3. Guru
memfasilitasi
membuat
laporan
peserta
didik
eksplorasi
yang
dilakukan, baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok. 4. Guru memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan
hasil
kerja
individual
maupun kelompok. 5. Guru bertanya jawab kepada peserta didik tentang hal-hal yang belum diketahui. 6. Guru bersama peserta didik melakukan tanya jawab untuk meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan, dan penyimpulan. III
Kegiatan Penutup
5-15 Menit
Dalam kegiatan penutup, guru bersama
(Tiap
peserta didik baik secara individual maupun
Pertemuan)
kelompok
melakukan
refleksi
untuk
mengevaluasi: 1. seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan Kelas manfaat langsung maupun tidak langsung dari hasil
pembelajaran yang telah
berlangsung; 2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran;
3. melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
pemberian
tugas,baik
tugas
individual maupun kelompok; 4. menginformasikan pembelajaran
rencana untuk
kegiatan pertemuan
berikutnya. 5. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
No. Jenis
Bentuk
Instrumen/Aktivitas
1.
Kegiatan Bersama
Pengamatan, observasi, praktikum, dan
Penugasan
aktivitas lainnya. Kegiatan Mandiri
Pengamatan, observasi, praktikum, dan aktivitas lainnya.
Kegiatan Eksplorasi
Pengamatan, observasi, praktikum, kajian pustaka, dan aktivitas lainnya.
2.
Pelatihan
Uji Kognitif
Uraian dan bentuk lainnya
Ulangan
Pilihan ganda dan bentuk lainnya.
Ulangan Harian
Pilihan ganda dan bentuk lainnya
I. Contoh Penugasan Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan tepat! Kerjakan dengan jujur! Yakinlah pada kemampuan Anda
1. Apakah yang dimaksu dengan iman kepada malaikat Allah swt.? 2. Bagaimana sifat-sifat malaikat Allah swt.? 3. Mengapa kita harus beriman kepada malaikat Allah swt.? 4. Apakah yang dimaksud dengan makhluk gaib? 5. Sebutkan tanda-tanda orang yang beriman kepada malaikat!
…….., …………… 2017 Mengetahui Kepala Sekolah
Drs. Tiyas Dewi Kartaningsih. NIP: .........................
Guru Mata Pelajaran
Suryadi Matanari S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)
Nama Sekolah
: SMK Karya Bunda
Mata Pelajaran
: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Tingkat Pendidikan
: SMK
Kelas/Semester
: X/1
Tahun Ajaran
: 2017/2018
Kompetensi Inti
: 1.
Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2.
Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.
3.
Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
4.
Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Materi Pokok
: Iman Kepada Malaikat Allah swt.
Alokasi Waktu
: .... x 1 Jam Pelajaran.
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat:
1. Menyebutkan pengertian iman kepada malaikat-malaikat Allah swt. 2. Menyebutkan dalil naqli dan aqli tentang iman kepada malaikat. 3. Menjelaskan kedudukan dan tugas-tugas malaikat. 4. Menunjukkan contoh perilaku beriman kepada malaikat Nilai Pendidikan Karakter yang Terintegrasi Nilai Semangat N Nilai o. Sikap
Capaian
Definisi
Nilai
Pendidikan Kewirausahaa
Karakter
n dan Ekonomi Kreatif
Sikap dan perilaku Peserta menjalankan 1. Takwa
didik
terbiasa
taat 4. Optimis
beribadah kepada Allah swt.
perintah Allah swt.
6. Pantang
dan menjauhi segala
Menyerah
larangan-Nya. Perilaku didasarkan
2.
Jujur
didik selalu yang Peserta pada menerapkan sikap jujur, baik
upaya menjadikan
lisan maupun perbuatan dalam
dirinya
kehidupan sehari-hari.
sebagai
orang yang selalu dapat
dipercaya
dalam
perkataan,
tindakan,
dan
pekerjaan.
rasa Peserta didik selalu bertawakal hamba atas usaha dan doanya
Perilaku 3. Tawaka
pasrah
kepada Allah swt . yang
di
sertai
5. Keyakinan
dengan
segala
daya dan upaya mematuhi, dan
setia
menunaikan
segala
pertintah-
Nya B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar 1.1
Indikator Pencapaian Kompetensi
Menghayati nilai-nilai keimanan 1. Peserta didik Melaksanakan perintah kepada Malaikat-malaikat Allah
Allah swt. atas dasar iman kepada
swt.
malaikat.
3.6 Memahami makna beriman kepada 2. Peserta didik mampu menjelaskan malaikat-malaikat Allah swt. 4.4 Berperilaku yang mencerminkan
tentang tanda-tanda orang beriman kepada malaikat.
kesadaran beriman kepada malaikat- 3. Peserta didik menerapkan perilaku malaikat Allah swt.
yang
mencerminkan
beriman kepada malaikat.
C. Materi Pembelajaran Perilaku dan Hikmah Beriman kepada Malaikat A. Perilaku Beriman kepada Malaikat Allah swt. B. Hikmah Beriman kepada Malaikat Allah swt.
D. Metode Pembelajaran 1. Metode Ceramah Variatif. 2. Metode Tanya Jawab 3. Metode Inquiri 4. Metode Diskusi
E. Media Pembelajaran 1. Media Presentasi (Power Point)
penghayatan
2. CD/Audio
F. Sumber Pembelajaran 1. Buku Teks PAI & Budi Pekerti Kelas X. 2. Internet. 3. Al-Qur`an & Terjemahannya. 4. Referensi lain yang relevan.
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Pengorganisasian
No
Kegiatan Pembelajaran
I.
Pendahuluan
5-15 Menit
C. Apersepsi
(Tiap
Pengerjaan
1. Guru mengucapkan salam dilanjutkan Kelas. dengan mengajak peserta didik untuk melakukan doa bersama. 2. Guru
memberikan
mengondisikan
peserta
motivasi, didik
untuk
mengikuti pembelajaran, dan menjelaskan Kelas tujuan pembelajaran. 3. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran Mandiri atau kompetensi dasar yang akan dicapai 4. Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan.
D. Motivasi 1. Peserta didik mencoba membaca perilaku dan hikmah beriman kepada malaikat. 2. Peserta
didik
mencoba
memahami
perilaku dan hikmah beriman kepada malaikat.
Waktu
Pertemuan)
3. Peserta
didik
mencoba
menjelaskan
perilaku dan hikmah beriman kepada malaikat.
II.
3,5 JP
Kegiatan Inti
(Dilaksana
A. Sikap 1. Guru membiasakan peserta didik membaca Kelas
kan
dan menulis yang beragam melalui tugas-
2
tugas tertentu yang bermakna.
Pertemuan)
2. Peserta didik menjalankan proses belajar dengan teratur, rinci, dan tertib dalam Mandiri memahami perilaku dan hikmah briman kepada malaikat. 3. Guru
memberi
kesempatan
untuk Kelas
mengamalkan cara berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak dengan penuh percaya diri. Kelas
X
4. Guru memfasilitasi peserta didik dalam mengamalkan pembelajaran kooperatif dan Kelas
kolaboratif. 5. Guru
memfasilitasi
peserta
didik Kelas
atau
menjalankan kompetisi secara sehat untuk Kelompok meningkatkan prestasi belajar. 6. Guru
memfasilitasi
mengamalkan menumbuhkan
peserta
kegiatan kebanggaan
didik Mandiri yang
dan
rasa Mandiri dan
percaya diri peserta didik. 7. Guru memotivasi peserta didik untuk meningkatkan prestasi belajar.
B.
Pengetahuan 1. Guru menjelaskan perilaku dan hikmah beriman kepada malaikat. 2. Guru menjelaskankandungan perilaku dan hikmah beriman kepada malaikat. 3. Guru menjelaskan perilaku dan hikmah beriman kepada malaikat.
C.
Keterampilan 1. Guru memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru, baik secara lisan maupun tertulis. 2. Guru meminta kepada salah satu peserta didik untuk membaca dan menjelaskan perilaku dan hikmah beriman kepada malaikat. 3. Guru memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan, baik
Kelompok
lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok. 4. Guru memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok. 5. Guru bertanya jawab kepada peserta didik tentang hal-hal yang belum diketahui. 6. Guru bersama peserta didik melakukan tanya jawab untuk meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan, dan penyimpulan. II
Kegiatan Penutup
5-15 Menit
I.
Dalam kegiatan penutup, guru bersama peserta
(Tiap
didik baik secara individual maupun kelompok
Pertemuan)
melakukan refleksi untuk mengevaluasi: 1. seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang diperoleh untuk Kelas selanjutnya secara bersama menemukan manfaat langsung maupun tidak langsung dari hasil
pembelajaran yang telah
berlangsung; 2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran; 3. melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
pemberian
tugas,baik
tugas
individual maupun kelompok; 4. menginformasikan
rencana
kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya. 5. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
No . 1.
Jenis
Bentuk
Instrumen/Aktivitas
Penugasan
Kegiatan Bersama
Pengamatan, observasi, praktikum, dan aktivitas lainnya.
Kegiatan Mandiri
Pengamatan, observasi, praktikum, dan aktivitas lainnya.
Kegiatan Eksplorasi
Pengamatan, observasi, praktikum, kajian pustaka, dan aktivitas lainnya.
2.
Pelatihan
Uji Kognitif
Uraian dan bentuk lainnya
Ulangan
Pilihan ganda dan bentuk lainnya.
Ulangan Harian
Pilihan ganda dan bentuk lainnya
I. Contoh Penugasan I.
Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan tepat! Kerjakan dengan jujur! Yakinlah pada kemampuan Anda! 1. Sebutkan bentuk-bentuk perilaku beriman kepada malaikat! 2. Apa hikmah beriman kepada malaikat? 3. Tulis dalil yang menjelaskan setiap amal manusia dicatat oleh malaikat! 4. Jelaskan peneladanan terhadap tugas yang diemban Malikat Mikail dalam kehidupan sehari-hari! 5. Mengapa kita harus selalu berhati-hati dalam berkata dan berbuat sesuatu?
…….., …………… 2017 Mengetahui Kepala Sekolah
Drs. Tiyas Dewi Kartaningsih. NIP: .........................
Guru Mata Pelajaran
Suryadi Matanari S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)
Nama Sekolah
: SMK Karya Bunda
Mata Pelajaran
: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Tingkat Pendidikan
: SMA/MA
Kelas/Semester
: X/1
Tahun Ajaran
: 2017/2018
Kompetensi Inti
: 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Materi Pokok
: Akhlak Kepada Orang Tua dan Guru
Alokasi Waktu
: .... x 1 Jam Pelajaran.
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat: a. Membaca Q.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:23-24,
dan Q.S. Q.S. Al-
Ankabut/29:8 tentang sayang, patuh, dan hormat kepada orang tua dan guru b. Menjelaskan arti dan isi Q.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:23-24, dan Q.S. AlAnkabut/29:8. c. Menjelaskan pengertian menikmati hidup dengan sayang, patuh dan hormat kepada orang tua dan guru. d. Menjelaskan makna isi Q.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:23-24, dan Q.S. AlAnkabut/29:8. e. Menampilkan contoh perilaku berdasarkan Q.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:2324, dan Q.S. Al-Ankabut/29:8 tentang sayang, patuh, dan hormat kepada orang tua dan guru. Nilai Pendidikan Karakter yang Terintegrasi Nilai Semangat No. Nilai Sikap
Capaian
Definisi
Nilai Kewirausaha
Pendidikan Karakter an dan Ekonomi Kreatif
Sikap 1.
Takwa
perilaku Peserta didik terbiasa
dan
menjalankan perintah Allah
melakukan salat lima
swt. dan menjauhi segala
waktu.
larangan-Nya. Kebiasaan
2.
Gemar
waktu
membaca
berbagai
menyediakan Peserta
untuk
membaca
bacaan
yang
memberikan kebajikan bagi dirinya.
didik
menyediakan waktu untuk membaca buku atau bacaan lainnya.
3.
Hormat
Sikap saling meghormati Peserta satu sama lain yang muda, mendengar
didik
hormat kepada yang tua
penjelasan
guru
yang
dengan tenang.
tua,
menyayangi
yang muda.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
2.2 Menunjukkan perilaku hormat dan patuh 1. Peserta didik mampu menunjukkan kepada
orang
tua
dan
guru
sebagai
perilaku hormat kepada orang tua dan
implementasi dari pemahaman Q.S. Al-
guru
sebagai
Isrā’/17:23 dan hadis terkait.
pemahan Q.S Al-Isra’/17: 13 dan hadis terkait.
C. Materi Pembelajaran Memahami Makna Berbakti kepada Orang Tua A. Makna Orang Tua Bagi Anak B. Berbakti kepada Kedua Orang Tua’ C. Keutamaan Berbakti Kepada Orang Tua D. Metode Pembelajaran 5. Metode Ceramah. 6. Metode Tanya Jawab. 7. Metode Diskusi. 8. Metode Observasi
E. Media Pembelajaran
Media Presentasi (Power Point)
F. Sumber Pembelajaran 5. Buku Teks PAI & Budi Pekerti Kelas X. 6. Internet. 7. Al-Qur`an & Terjemahannya. 8. Referensi lain yang relevan.
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
implementasi
dari
Pengorganisasian
No
Kegiatan Pembelajaran
I.
Pendahuluan
5-15 Menit
A. Apersepsi
(Tiap
Pengerjaan
1. Guru mengucapkan salam dilanjutkan
Waktu
Pertemuan)
dengan mengajak peserta didik untuk Kelas melakukan doa bersama. 2. Guru
memberikan
mengondisikan
motivasi,
peserta
didik
untuk
mengikuti pembelajaran, dan menjelaskan tujuan pembelajaran. 3. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai
Mandiri
4. Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan. 5. Guru menjelaskan cara berbakti kepada orang tua. B. 1.
Motivasi Peserta didik mencoba membaca makna berbakti kepada orang tua.
2.
Peserta didik mencoba memahami makna berbakti kepada orang tua.
3.
Peserta didik menerapkan berbakti kepada orang tua dalam sehari-hari.
II.
Kegiatan Inti
3,5 JP
A. Sikap
(Dilaksanak
1. Guru
membiasakan
peserta
didik Kelas
an
membaca dan menulis yang beragam
2
melalui
Pertemuan)
tugas-tugas
tertentu
yang
bermakna. 2. Peserta didik menjalankan proses belajar Mandiri dengan teratur, rinci, dan tertib dalam makna berbakti kepada orang tua.
X
3. Guru
memberi
kesempatan
untuk
mengamalkan cara berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak dengan penuh percaya diri. 4. Guru memfasilitasi peserta didik dalam mengamalkan pembelajaran kooperatif dan kolaboratif. 5. Guru
memfasilitasi
peserta
didik Kelas
menjalankan kompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar. 6. Guru
memfasilitasi
mengamalkan
peserta
kegiatan
menumbuhkan kebanggaan dan
didik yang rasa Kelas
percaya diri peserta didik. 7. Guru memotivasi peserta didik untuk Kelas meningkatkan prestasi belajar.
atau
Kelompok
B. Pengetahuan 1. Guru menjelaskan tentang makna berbakti Mandiri kepada orang tua. 2. Guru menjelaskan arti dari makna orang Mandiri dan tua bagi anak. 3. Guru menjelaskan berbakti kepada orang tua. 4. Guru menjelaskan keutamaan berbakti kepada orang tua.
C. Keterampilan 1. Guru memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru, baik secara lisan maupun tertulis.
Kelompok
2. Guru meminta kepada salah satu peserta didik untuk membaca makna berbakti kepada orang tua. 3. Guru
memfasilitasi
membuat
laporan
peserta
didik
eksplorasi
yang
dilakukan, baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok. 4. Guru memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok. 5. Guru bertanya jawab kepada peserta didik tentang hal-hal yang belum diketahui. 6. Guru bersama peserta didik melakukan tanya jawab untuk meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan, dan penyimpulan. 5-15 Menit
III. Kegiatan Penutup Dalam kegiatan penutup, guru bersama peserta
(Tiap
didik baik secara individual maupun kelompok
Pertemuan)
melakukan refleksi untuk mengevaluasi: 1. seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan Kelas hasil-hasil yang diperoleh untuk selanjutnya secara
bersama
menemukan
manfaat
langsung maupun tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung; 2. memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran; 3. melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pemberian tugas,baik tugas individual maupun kelompok; 4. menginformasikan
rencana
kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya.
5. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
No.
Jenis
Bentuk
Instrumen/Aktivitas
1.
Penugasan
Kegiatan Bersama
Pengamatan, observasi, praktikum, dan aktivitas lainnya.
Kegiatan Mandiri
Pengamatan, observasi, praktikum, dan aktivitas lainnya.
Kegiatan Eksplorasi Pengamatan, observasi, praktikum, kajian pustaka, dan aktivitas lainnya. 2.
Pelatihan
Uji Kognitif
Uraian dan bentuk lainnya
Ulangan
Pilihan ganda dan bentuk lainnya.
Ulangan Harian
Pilihan ganda dan bentuk lainnya
I. Contoh Penugasan Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan tepat! Kerjakan dengan jujur! Yakinlah pada kemampuan Anda! 1. Jelaskan yang dimaksud birrul walidain! 2. Tulislah ayat yang memerintahkan untuk berbakti kepada orang tua! 3. Sebutkan keutamaan-keutamaan berbakti kepada orang tua!
…….., …………… 2017 Mengetahui Kepala Sekolah
Drs. Tiyas Dewi Kartaningsih. NIP: .........................
Guru Mata Pelajaran
Suryadi Matanari S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)
Nama Sekolah
: SMK Karya Bunda
Mata Pelajaran Tingkat Pendidikan
: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti : SMK
Kelas/Semester
: X/1
Tahun Ajaran
: 2017/2018
Kompetensi Inti
: 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung
jawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami,
menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual,
konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Materi Pokok
: Akhlak Kepada Orang Tua dan Guru
Alokasi Waktu
: …x 1 Jam Pelajaran.
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat:
1. Membaca Q.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:23-24,
dan Q.S. Q.S. Al-
Ankabut/29:8 tentang sayang, patuh, dan hormat kepada orang tua dan guru 2. Menjelaskan arti dan isi Q.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:23-24, dan Q.S. AlAnkabut/29:8. 3. Menjelaskan pengertian menikmati hidup dengan sayang, patuh dan hormat kepada orang tua dan guru. 4. Menjelaskan makna isi Q.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:23-24, dan Q.S. AlAnkabut/29:8. 5. Menampilkan contoh perilaku berdasarkanQ.S. Al-Baqārah/2:83, Q.S. Al-Isrā’/17:2324, dan Q.S. Al-Ankabut/29:8 tentang sayang, patuh, dan hormat kepada orang tua dan guru. Nilai Pendidikan Karakter yang Terintegrasi Nilai Semangat Kewirausahaa No.
Nilai Sikap
Capaian
Nilai n dan Pendidikan Karakter Ekonomi
Definisi
Kreatif Sikap 1.
Takwa
dan
menjalankan
perilaku Peserta didik terbiasa 1. Optimis perintah
Allah swt. dan menjauhi
melakukan salat lima 2. Tekun dan Tabah
waktu.
segala larangan-Nya. Gemar 2.
memba ca
3. Berorientas
Kebiasaan menyediakan Peserta
didik
waktu untuk membaca
menyediakan
berbagai bacaan yang
untuk membaca buku
memberikan
atau bacaan lainnya.
kebajikan
waktu
bagi dirinya. Sikap 3.
Hormat
saling
.
meghormati satu sama Peserta lain yang muda, hormat mendengar kepada yang tua yang
didik penjelasan
guru dengan tenang.
i ke Masa Depan
tua, menyayangi yang muda.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar
Indikator Pencapaian Kompetensi
2.2 Menunjukkan perilaku hormat dan 1. Peserta
didik
mampu
patuh kepada orang tua dan guru
menunjukkan perilaku hormat
sebagai implementasi dari pemahaman
kepada orang tua dan guru
Q.S. Al-Isrā’/17:23 dan hadis terkait.
sebagai
implementasi
dari
pemahan Q.S Al-Isra’/17: 13 dan hadis terkait.
C. Materi Pembelajaran Berperilaku Terpuji kepada Orang Tua dan Guru A. Hormat dan Patuh kepada guru B. Menerapkan Perilaku Terpuji kepada Orang Tua dan Guru.
D. Metode Pembelajaran 1. Metode Ceramah. 2. Metode Tanya Jawab. 3. Metode Diskusi. 4. Metode Observasi
E. Media Pembelajaran Media Presentasi (Power Point). CD/Audio F. Sumber Pembelajaran 1. Buku Teks PAI & Budi Pekerti Kelas X. 2. Internet. 3. Al-Qur`an & Terjemahannya. 4. Referensi lain yang relevan.
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
Pengorganisasian
No Kegiatan Pembelajaran I.
Pengerjaan
Waktu
Pendahuluan
5-15 Menit
A. Apersepsi
(Tiap
1. Guru mengucapkan salam dilanjutkan dengan Kelas
Pertemuan)
mengajak peserta didik untuk melakukan doa bersama. 2. Guru memberikan motivasi, mengondisikan peserta didik untuk mengikuti pembelajaran, dan menjelaskan tujuan pembelajaran. 3. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau kompetensi dasar yang akan dicapai
Kelas
4. Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan.
Mandiri
5. Guru menjelaskan cara berbakti kepada orang tua. B. Motivasi 1. Peserta didik mencoba membaca berperilaku terpuji kepada orang tua dan guru. 2. Peserta didik mencoba memahami berperilaku terpuji kepada orang tua dan guru. 3. Peserta
didik
mencoba
menerapkan
berperilaku terpuji kepada orang tua dan guru dalam kehidupan sehari-hari. II.
Kegiatan Inti
3,5 JP
A. Sikap
(Dilaksanak
1. Guru membiasakan peserta didik membaca Kelas
an
dan menulis yang beragam melalui tugas-
2
tugas tertentu yang bermakna.
Pertemuan) Mandiri
X
2. Peserta didik menjalankan proses belajar dengan teratur, rinci, dan tertib dalam cara Kelas berperilaku terpuji kepada orang tua dan guru 3. Guru
memberi
kesempatan
untuk
mengamalkan cara berpikir, menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak dengan Kelas
penuh percaya diri. 4. Guru memfasilitasi peserta didik dalam
mengamalkan pembelajaran kooperatif dan Kelas
atau
Kelompok
kolaboratif. 5. Guru memfasilitasi peserta didik menjalankan
kompetisi secara sehat untuk meningkatkan Mandiri prestasi belajar. 6. Guru
memfasilitasi
peserta
didik Mandiri dan
mengamalkan kegiatan yang menumbuhkan Kelompok kebanggaan dan rasa percaya diri peserta didik. 7. Guru
memotivasi
peserta
didik
untuk
meningkatkan prestasi belajar.
B. Pengetahuan 1. Guru menjelaskan tentang berperilaku terpuji kepada orang tua dan guru. 2. Guru menjelaskan hormat dan patuh kepada guru. 3. Guru menjelaskan cara berperilaku terpuji kepada orang tua dan guru. 4. Guru
menjelaskan
cara
menerapkan
berperilaku terpuji kepada orang tua dan guru.
C. Keterampilan 1. Guru memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk
memunculkan gagasan baru, baik secara lisan maupun tertulis. 2. Guru meminta kepada salah satu peserta didik untuk memberikan contoh cara menerapkan Asmaul Husna dalam kehidupan sehari-hari. 3. Guru memfasilitasi peserta didik membuat laporan eksplorasi yang dilakukan, baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok. 4. Guru memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok. 5. Guru bertanya jawab kepada peserta didik tentang hal-hal yang belum diketahui. 6. Guru bersama peserta didik melakukan tanya jawab
untuk
meluruskan
kesalahan
pemahaman, memberikan penguatan, dan penyimpulan. III
Kegiatan Penutup
5-15 Menit
Dalam kegiatan penutup, guru bersama peserta
(Tiap
didik baik secara individual maupun kelompok
Pertemuan)
melakukan refleksi untuk mengevaluasi: 1. Seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang diperoleh untuk selanjutnya Kelas secara bersama menemukan manfaat langsung maupun
tidak
langsung
dari
hasil
pembelajaran yang telah berlangsung; 2. Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran; 3. Melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pemberian tugas,baik tugas individual maupun kelompok;
4. Menginformasikan
rencana
kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya. 5. Menutup
kegiatan
pembelajaran
dengan
berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran No Jenis
Bentuk
Instrumen/Aktivitas
1.
Kegiatan Bersama
Pengamatan, observasi, praktikum, dan
Penugasan
aktivitas lainnya. Kegiatan Mandiri
Pengamatan, observasi, praktikum, dan aktivitas lainnya.
2.
Pelatihan
Kegiatan
Pengamatan, observasi, praktikum, kajian
Eksplorasi
pustaka, dan aktivitas lainnya.
Uji Kognitif
Uraian dan bentuk lainnya
Ulangan
Pilihan ganda dan bentuk lainnya.
Ulangan Harian
Pilihan ganda dan bentuk lainnya
I. Contoh Penugasan Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan tepat! Kerjakan dengan jujur! Yakinlah pada kemampuan Anda! 1. Jelaskan makna guru bagi seorang murid! 2. Jelaskan pengertian guru dalam pandangan Islam! 3. Terangkan adab-adab seorang murid terhadap gurunya! 4. Sebutkan empat contoh perilaku yang mencerminkan sikap hormat, patuh, dan sayang kepada orang tua! 5. Bagaimana cara berbakti kepada orang tua yang sudah meninggal? Jelaskan!
…….., …………… 2017 Mengetahui Kepala Sekolah
Drs. Tiyas Dewi Kartaningsih. NIP: .........................
Guru Mata Pelajaran
Suryadi Matanari S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)
Nama Sekolah
: SMK Karya Bunda
Mata Pelajaran Tingkat Pendidikan
: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti : SMK
Kelas/Semester Tahun Ajaran
: X/1 : 2017/2018
Kompetensi Inti
: 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Materi Pokok
: Hukum Islam Tentang Wakaf
Alokasi Waktu
: …x 1 Jam Pelajaran.
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat: 1. Menjelaskan ketentuan syar’i tentang wakaf.
2. Menunjukkan dalil naqli tentang ketentuan wakaf. 3. Menjelaskan perundang-undangan tentang pengelolaan wakaf. 4. Mampu menyebutkan contoh pengelolaan wakaf. 5. Mampu menerapkan ketentuan perundang-undangan tentang wakaf.
Nilai Pendidikan Karakter yang Terintegrasi Nilai Semangat Capaian
No. Nilai Sikap Definisi
Nilai Kewirausahaa
Pendidikan
n dan
Karakter
Ekonomi Kreatif
Sikap
perilaku Peserta didik rajin
dan
menjalankan 1.
Takwa
membaca
Allah swt. dan menjauhi
Qur`an
segala larangan-Nya.
ikhlas.
Gemar
waktu
membaca
berbagai
Aldengan
menyediakan Peserta
Kebiasaan
2.
perintah
untuk
membaca
bacaan
memberikan
yang
kebajikan
didik
membiasakan membaca
buku
setiap waktu.
bagi dirinya memberikan Peserta
Perilaku sebagian
harta
dimilikinya 3.
Dermawan
yang untuk
didik
memberikan makanan
kepada
kepentingan orang lain
orang
yang
sekitar rumah.
membutuhkan
miskin
di
dengan senang hati tanpa keterpaksaan dan ikhlas (tanpa adanya imbalan) 4
Amanah
Segala
sesuatu
yang
dibebankan Allah kepada
Perserta
didik
bertanggung
manusia
untuk
dilaksanakan
jawab pekerjaan
atas yang
dibuatnya
Peduli
5
sosial
Sikap dan tindakan yang
Peserta
selalu
tidak membuang
ingin
memberi
didik
bantuan bagi orang lain dan
sampah
masyarakat
sembarangan.
yang
membutuhkan.
B.
Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi Kompetensi Dasar
Indikator
Pencapaian
Kompetensi 1.3 Meyakini kebenaran hukum Islam. 3.9
Memahami pengelolaan wakaf.
4.7.1 Menyajikan dalil tentang ketentuan wakaf. 4.7.2 Menjajikan pengelolaan wakaf.
1. Peserta didik menjelaskan ketentuan
syar’i
tentang
wakaf. 2. Peserta didik menunjukkan dalil naqli tentang ketentuan wakaf. 3. Peserta didik menjelaskan perundang-undangan tentang pengelolaan wakaf. 4. Peserta didik menyebutkan contoh pengelolaan wakaf. 5. Peserta didik menerapkan ketentuan
perundang-
undangan tentang wakaf.
C.
Materi Pembelajaran Ketentuan-Ketentuan Wakaf A. Pengertian Wakaf dan Dalilnya B. Manfaat Wakaf
D.
Metode Pembelajaran 9. Metode Ceramah. 10. Metode Tanya Jawab. 11. Metode Diskusi. 12. Metode Observasi
E.
Media Pembelajaran
F.
Media Presentasi (Power Point).
CD/Audio.
Sumber Pembelajaran 9. Buku Teks PAI & Budi Pekerti Kelas X. 10. Internet. 11. Al-Qur`an & Terjemahannya. 12. Referensi lain yang relevan.
G.
Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran Pengorganisasian No
Kegiatan Pembelajaran
Pengerj aan
I.
5-15
Pendahuluan
mengucapkan
dengan mengajak
Menit
(Tiap
A. Apersepsi 1. Guru
Waktu
salam
dilanjutkan
Pertemuan)
peserta didik untuk
melakukan doa bersama.
Kelas
2. Guru memberikan motivasi, mengondisikan peserta didik untuk mengikuti pembelajaran, dan menjelaskan tujuan pembelajaran. 3. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran atau Kelas kompetensi dasar yang akan dicapai. 4. Guru menyampaikan cakupan materi dan Mandiri penjelasan uraian kegiatan. 5. Guru menjelaskan tentang pengertian wakaf.
B. Motivasi 1. Peserta didik mencoba membaca ketentuanketentuan wakaf. 2. Peserta
didik
mencoba
memahami
ketentuan-ketentuan wakaf. 3. Peserta
didik
mencoba
memahami
pengertian dan manfaat wakaf.
II
3,5 JP
Kegiatan Inti
(Dilaksanaka
A. Sikap 1. Guru
membiasakan
peserta
didik Kelas
n
membaca dan menulis yang beragam
2
melalui
Pertemuan)
tugas-tugas
tertentu
yang
bermakna.
Mandiri
2. Peserta didik menjalankan proses belajar dengan teratur, rinci, dan tertib dalam memahami ketentuan-ketentuan wakaf. 3. Guru
memberi
mengamalkan
kesempatan cara
Kelas
untuk berpikir,
menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak dengan penuh percaya diri. 4. Guru memfasilitasi peserta didik dalam Kelas mengamalkan pembelajaran kooperatif dan kolaboratif. 5. Guru
memfasilitasi
peserta
didik Kelas
menjalankan kompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar. 6. Guru
memfasilitasi
mengamalkan
peserta
kegiatan
Kelas didik atau yang Kelomp
menumbuhkan kebanggaan dan rasa ok percaya diri peserta didik.
Mandiri
X
7. Guru memotivasi peserta didik untuk Mandiri meningkatkan prestasi belajar.
dan Kelomp
B. Pengetahuan
1. Guru menjelaskan tentang pengertian ok wakaf. 2. Guru menjelaskan tentang dalil hukum wakaf. 3. Guru menjelaskan tentang manfaat wakaf. C. Keterampilan 1. Guru memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru, baik secara lisan maupun tertulis. 2. Guru meminta kepada salah satu peserta didik
untuk
menjelaskan
tentang
pengertian dan manfaat wakaf. 3. Guru
memfasilitasi
membuat
laporan
peserta
didik
eksplorasi
yang
dilakukan, baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok. 4. Guru memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan hasil kerja individual maupun kelompok. 5. Guru bertanya jawab kepada peserta didik tentang hal-hal yang belum diketahui. 6. Guru bersama peserta didik melakukan tanya jawab untuk meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan, dan penyimpulan. III. Kegiatan Penutup
5-15 Menit
Dalam kegiatan penutup, guru bersama peserta didik
(Tiap
baik secara individual maupun kelompok melakukan
Pertemuan)
refleksi untuk mengevaluasi:
1. Seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan hasil-hasil yang diperoleh untuk selanjutnya secara bersama menemukan Kelas manfaat langsung maupun tidak langsung dari hasil
pembelajaran yang telah
berlangsung; 2. Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran; 3. Melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
pemberian
tugas,baik
tugas
individual maupun kelompok; 4. Menginformasikan pembelajaran
rencana untuk
kegiatan pertemuan
berikutnya. 5. Menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.
B.
Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
No
Jenis
Bentuk
Instrumen/Aktivitas
1.
Penugasan
Kegiatan Bersama Pengamatan,
observasi,
praktikum,
dan
praktikum,
dan
aktivitas lainnya. Kegiatan Mandiri
Pengamatan,
observasi,
aktivitas lainnya.
2.
Pelatihan
Kegiatan
Pengamatan, observasi, praktikum, kajian
Eksplorasi
pustaka, dan aktivitas lainnya.
Uji Kognitif
Uraian dan bentuk lainnya
Ulangan
Pilihan ganda dan bentuk lainnya.
Ulangan Harian
C.
Pilihan ganda dan bentuk lainnya
Contoh Penugasan Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan tepat! Kerjakan dengan jujur! Yakinlah pada kemampuan Anda! 1. Apa yang dimaksud dengan wakaf? 2. Sebutkan rukun wakaf! 3. Sebutkan syarat-syarat harta wakaf! 4. Apa tujuan utama dari wakaf? 5. Apa manfaat wakaf bagi masyarakat?
…….., …………… 2017 Mengetahui Kepala Sekolah
Drs. Tiyas Dewi Kartaningsih. NIP: .........................
Guru Mata Pelajaran
Suryadi Matanari S.Pd
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN(RPP)
Nama Sekolah
: SMK Karya Bunda
Mata Pelajaran
: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti
Tingkat Pendidikan
: SMK
Kelas/Semester
: X/1
Tahun Ajaran
: 2017/2018
Kompetensi Inti
: 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab,peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan social dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami, menerapkan, menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah. 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah kongkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.
Materi Pokok
: Hukum Islam Tentang Wakaf
Alokasi Waktu
: … x 1 Jam Pelajaran
A. Tujuan Pembelajaran Setelah melaksanakan kegiatan pembelajaran peserta didik diharapkan dapat:
1. Menjelaskan ketentuan syar’i tentang wakaf. 2. Menunjukkan dalil naqli tentang ketentuan wakaf. 3. Menjelaskan perundang-undangan tentang pengelolaan wakaf. 4. Mampu menyebutkan contoh pengelolaan wakaf. 5. Mampu menerapkan ketentuan perundang-undangan tentang wakaf. Nilai Pendidikan Karakter yang Terintegrasi
Nilai Semangat No.
Nilai Sikap
Capaian
Definisi
Nilai Kewirausahaan
Pendidikan Karakter
dan Ekonomi Kreatif
Sikap 1.
Takwa
dan
menjalankan
perilaku Peserta perintah
Allah swt. dan menjauhi
didik
membaca
rajin 1. Optimisme
Al-Qur`an 2. Keyakinan 3. Gigih
dengan ikhlas.
segala larangan-Nya. menyediakan Peserta
Kebiasaan
2.
Gemar
waktu
membaca
berbagai
4. Semangat
untuk
membaca
bacaan
memberikan
yang
kebajikan
didik
Menyerah
membiasakan membaca buku setiap waktu.
bagi dirinya memberikan Peserta harta yang memberikan
Perilaku sebagian dimilikinya 3.
Dermawan
untuk
kepentingan orang lain yang
didik makanan
kepada orang miskin di sekitar rumah.
membutuhkan
dengan senang hati tanpa keterpaksaan dan ikhlas (tanpa adanya imbalan) 4
Amanah
Segala
sesuatu
yang
dibebankan Allah kepada
Perserta
5. Pantang
didik
bertanggung jawab
manusia
untuk
atas pekerjaan yang
dilaksanakan.
dibuatnya.
Sikap dan tindakan yang 5
Peduli social
selalu
ingin
membuang sampah
memberi
sembarangan.
bantuan bagi orang lain dan
masyarakat
Peserta didik tidak
yang
membutuhkan.
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi
Kompetensi Dasar 1.3 Meyakini kebenaran hukum Islam. 3.9
Indikator Pencapaian Kompetensi 1. Peserta didik menjelaskan ketentuan syar’i tentang wakaf.
Memahami pengelolaan wakaf.
4.7.1 Menyajikan dalil tentang ketentuan
2. Peserta didik menunjukkan dalil naqli
wakaf. 4.7.2 Menjajikan pengelolaan wakaf.
tentang ketentuan wakaf. 3. Peserta didik menjelaskan perundangundangan tentang pengelolaan wakaf. 4. Peserta
didik
menyebutkan
contoh
pengelolaan wakaf. 5. Peserta didik menerapkan ketentuan perundang-undangan tentang wakaf.
C. Materi Pembelajaran Pengelolaan Wakaf dan Hikmahnya 1. Pengelolaan Wakaf 2. Prinsip-prinsip Pengelolaan Wakaf.
D. Metode Pembelajaran 1. Metode Ceramah. 2. Metode Tanya Jawab.
3. Metode Diskusi. 4. Metode Observasi.
E. Media Pembelajaran
Media Presentasi (Power Point)
CD/Audio
F. Sumber Pembelajaran 1. Buku Teks PAI & Budi Pekerti Kelas X. 2. Internet. 3. Al-Qur`an & Terjemahannya. 4. Referensi lain yang relevan.
G. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
No
Kegiatan Pembelajaran
Pengorganisasian Pengerjaan
Waktu
I.
Pendahuluan
5-15
Menit
A. Apersepsi
Pertemuan)
1. Guru mengucapkan salam dilanjutkan dengan mengajak peserta didik untuk Kelas melakukan doa bersama. 2. Guru
memberikan
motivasi,
mengondisikan peserta didik untuk mengikuti
pembelajaran,
dan
menjelaskan tujuan pembelajaran. 3. Guru menjelaskan tujuan pembelajaran Kelas atau kompetensi dasar
yang akan Mandiri
dicapai. 4. Guru menyampaikan cakupan materi dan penjelasan uraian kegiatan. 5. Guru menjelaskan tentang pengelolaan wakaf.
B. Motivasi Peserta
didik
mencoba
memahami
pengelolaan wakaf. 1. Peserta
didik
mencoba
memahami
pengelolan wakaf di Indonesia. 2. Peserta
didik
mencoba
memahami
prinsip-prinsip pengelolaan wakaf. II.
Kegiatan Inti
3,5 JP
A. Sikap
(Dilaksanakan
1. Guru
membiasakan
peserta
didik Kelas
membaca dan menulis yang beragam melalui
tugas-tugas
tertentu
yang
bermakna.
Mandiri
2. Peserta didik menjalankan proses belajar Kelas dengan teratur, rinci, dan tertib dalam
2 X Pertemuan)
(Tiap
memahami
pengelolaan
wakaf
dan
hikmahnya. 3. Guru
memberi
kesempatan
mengamalkan
cara
untuk Kelas berpikir,
menganalisis, menyelesaikan masalah, dan bertindak dengan penuh percaya Kelas
diri.
atau
4. Guru memfasilitasi peserta didik dalam Kelompok mengamalkan pembelajaran kooperatif dan kolaboratif. 5. Guru
Mandiri
memfasilitasi
peserta
didik
menjalankan kompetisi secara sehat untuk meningkatkan prestasi belajar. 6. Guru
memfasilitasi
mengamalkan
peserta
kegiatan
Mandiri dan
didik Kelompok yang
menumbuhkan kebanggaan dan rasa Kelas
percaya diri peserta didik. 7. Guru memotivasi peserta didik untuk meningkatkan prestasi belajar.
B. Pengetahuan 1. Guru menjelaskan pengelolaan wakaf. 2. Guru menjelaskan tentang pengelolaan wakaf di Indonesia. 3. Guru
menjelaskan
tentang
prinsip-
prinsip wakaf. 4. Guru mencontohkan hikmah dari wakaf.
C. Keterampilan 1. Guru memfasilitasi peserta didik melalui pemberian tugas, diskusi, dan lain-lain untuk memunculkan gagasan baru, baik secara lisan maupun tertulis.
2. Guru meminta kepada salah satu peserta didik untuk menjelaskan pengelolaan wakaf dan hikmahnya. 3. Guru
memfasilitasi
membuat
laporan
peserta
didik
eksplorasi
yang
dilakukan, baik lisan maupun tertulis, secara individual maupun kelompok. 4. Guru memfasilitasi peserta didik untuk menyajikan
hasil
kerja
individual
maupun kelompok. 5. Guru bertanya jawab kepada peserta didik
tentang hal-hal yang belum
diketahui. 6. Guru bersama peserta didik melakukan tanya jawab untuk meluruskan kesalahan pemahaman, memberikan penguatan, dan penyimpulan. III
Kegiatan Penutup
5-15
.
Dalam kegiatan penutup, guru bersama
Pertemuan)
peserta didik baik secara individual maupun kelompok
melakukan
refleksi
untuk
mengevaluasi: 1. seluruh
rangkaian
pembelajaran diperoleh
dan
untuk
aktivitas
hasil-hasil selanjutnya
yang Kelas secara
bersama menemukan manfaat langsung maupun tidak langsung dari hasil pembelajaran yang telah berlangsung; 2. memberikan
umpan
balik
terhadap
proses dan hasil pembelajaran; 3. melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
pemberian
tugas,baik
individual maupun kelompok;
tugas
Menit
(Tiap
4. menginformasikan pembelajaran
rencana untuk
kegiatan pertemuan
berikutnya; 5. menutup kegiatan pembelajaran dengan berdoa bersama sesuai dengan agama dan kepercayaannya masing-masing.
H. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran No
Jenis
Bentuk
Instrumen/Aktivitas
1.
Penugasan
Kegiatan Bersama
Pengamatan,
observasi,
praktikum,
dan
praktikum,
dan
aktivitas lainnya. Kegiatan Mandiri
Pengamatan,
observasi,
aktivitas lainnya. Kegiatan Eksplorasi Pengamatan,
observasi,
praktikum,
kajian
pustaka, dan aktivitas lainnya. 2.
Pelatihan
I.
Uji Kognitif
Uraian dan bentuk lainnya
Ulangan
Pilihan ganda dan bentuk lainnya.
Ulangan Harian
Pilihan ganda dan bentuk lainnya
Contoh Penugasan Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini dengan uraian yang jelas dan tepat! Kerjakan dengan jujur! Yakinlah pada kemampuan Anda! 1. Jelaskan cara pelaksanaan wakaf di Indonesia! 2. Sebutkan syarat-syarat orang yang wakaf! 3. Apa tugas Badan Wakaf ndonesia? 4. Bagaimana ketentuan Islam tentang pelaksanaan wakaf? 5. Jelaskan hikmah adanya wakaf dalam hukum Islam!
…….., …………… 2017 Mengetahui Kepala Sekolah
Drs. Tiyas Dewi Kartaningsih. NIP: .........................
Guru Mata Pelajaran
Suryadi Matanari S.Pd
DOKUMENTASI