Checklist Pemeriksaan Fisik Keluhan Digestif.docx

  • Uploaded by: F Aurelia Annd
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Checklist Pemeriksaan Fisik Keluhan Digestif.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 623
  • Pages: 6
PEMERIKSAAN GANGGUAN DIGESTIF Pemeriksaan pada Kasus Appendisitis

1. Anamnesis seperti biasa ,meminta izin untuk melakukan pemeriksaan dan menyuruh pasien melepaskan pakaian atas. Tanyakan apakah sebelumnya ingin buang air kecil terlebih dahulu? 2. Mempersilahkan pasien menuju bed pemeriksaan lalu kita mencuci tangan 3. jangan lupa semua px kaki pasien di tekuk Mencari titik MC BURNEY dengan garis dari umbilikus sampai SIAS kanan,titik mcburney ada pada 1/3 lateral

4.Palpasi dan amati mimik wajah pasien apakah ada nyeri atau tidak dan rasakan apakah terdapat spasme otot pada regio yang dipalpasi 5.Lakukan pemeriksaan ROVSING SIGN ,yaitu menekan pada regio iliaka kiri lalu amati apakah ada nyeri pada regio kanan bawah

6.Lakukan pelepasan tekanan pada regio iliaka kiri, amati apakah ada nyeri kanan bawah bila tekanan disebelah kiri dilepaskan (BLUMBERG SIGN)

7.lakukan pemeriksaan PSOAS SIGN

 Letakkan tangan pemeriksa diatas lutut penderita. Mintalah pasien untuk melawan tekanan tangan kita,amati bila terdapat nyeri berarti PSOAS SIGN + (pemeriksaan aktif)  Pasien disuruh miring kekiri lalu kita tarik kaki kanannya kebelakang seperti digambar,lalu amati apabila terdapat nyeri berarti PSOAS SIGN + (pemeriksaan pasif) 8.Lakukan pemeriksaan OBTURATOR SIGN,Tekuk tungkai pasien dgn lutut menekuk lalu putar kedalam/endorotasi,amati apabila terdapat nyeri berarti OBTURATOR SIGN + (kaki kanan ajaaahhh )

9.Catatlah hasil pemeriksaan 10. Jangan lupa edukasi yawww :* Pemeriksaan nyeri ketok ginjal 1. Anamnesis seperti biasa ,meminta izin untuk melakukan pemeriksaan dan menyuruh pasien melepaskan pakaian atas. Tanyakan apakah sebelumnya ingin buang air kecil terlebih dahulu? 2.Mempersilahkan pasien menuju bed pemeriksaan lalu kita mencuci tangan 3.Pasien boleh terlentang saja, atau miring ke kiri atau telungkup. Lalu tekan jari pada sudut costae vetebralis kiri kanan/pemeriksaan bimanuil. Laporan : ginjal teraba/tdk, nyeri/tdk

4.Suruh pasien duduk/miring ke kiri *dr asna telungkup (disesuaikan dengan scenario kondisi pasien) menghadap belakang lalu letakkan tangan kiri pada sudut costae vetebralis lalu memukul tangan kiri dengan sisi ulnar kepalan tangan kanan (Lakukan pada bagian kiri dan kanan,pukul 1x saja)

5.Catat hasil pemeriksaan

6. edukasi. Banyakin minum air putih Pemeriksaan Kasus Kolelitiasis 1. Anamnesis seperti biasa ,meminta izin untuk melakukan pemeriksaan dan menyuruh pasien melepaskan pakaian atas. Tanyakan apakah sebelumnya ingin buang air kecil terlebih dahulu? Mempersilahkan pasien menuju bed pemeriksaan lalu kita mencuci tangan 2.Membuat pasien rileks dgn kaki pasien ditekuk 3.Lakukan tes MURPHY SIGN .Kaitkan jari-jari tangan kanan kita dibawah tepi costae dimana batas lateral M.rectus menyilang costae

4.Minta pasien untuk menarik nafas dalam-dalam lalu amati pernafasan dan derajat nyerinya 5.Apabila terdapat nyeri yang tajam dan berhentinya inspirasi mendadak berarti MURPHY SIGN + 6. tanyakan skala nyeri.Catat hasil pemeriksaan. 7. edukasi : jangan terlalu banyak makan makanan berminyak

Pemeriksaan asites cara redup berpindah( Shifting Dullnes ) 1. Anamnesis seperti biasa ,meminta izin untuk melakukan pemeriksaan dan menyuruh pasien melepaskan pakaian atas. Tanyakan apakah sebelumnya ingin buang air kecil terlebih dahulu? 2.Mempersilahkan pasien ke bed pemeriksaan lalu kita mencuci tangan 3.Membuat pasien rileks,kaki pasien ditekuk 4.Lakukan perkusi pada perut pasien dengan posisi telentang. Lakukan perkusi dari umbilikus ke sisi lateral,Apabila terdapat perubahan suara dari timpani ke redup tandai daerah tersebut.

5.Minta pasien untuk memiringkan badan lalu tunggu 30-60 detik

6.Lakukan perkusi kembali pada daerah yang ditandai tadi sampai terjadi perubahan bunyi dari redup ke timpani 7.Lalu tentukan apakah ada asites atau tidak dengan menentukan batas timpani ke redup Edukasi : batasi konsumsi air, jangan banyak2 makanan bergaram

Pemeriksaan asites cara gelombang cairan (Fluid wave) 1. meminta izin untuk melakukan pemeriksaan dan menyuruh pasien melepaskan pakaian atas. Tanyakan apakah sebelumnya ingin buang air kecil terlebih dahulu? 2.Posisi pasien rileks terlentang,kakinya ditekuk

badannya

3.Minta pasien untuk meletakkan tangan diatas perut bagian tengah, sambil menekan 4.Letakkan tangan pemeriksa dikedua sisi perut pasien 5.Tangan kiri mendorongg perut pasien dan tangan kanan mencoba merasakan getarannya (ditepuk pakai ujung jari)

6.Amati dan catat hasilnya apakah ada gerakan cairan atau tidak 7. edukasi : sama kaya shifting dulness

Related Documents


More Documents from "kurniati ramadhaniah"