Batubara Dan Lingkungan.docx

  • Uploaded by: corinne
  • 0
  • 0
  • April 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Batubara Dan Lingkungan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 415
  • Pages: 3
Batubara dan Lingkungan

Gambar 9.7 Pengukuran disamping aliran sungai.Tinggi ditunjukkan dalam satuan meter

Gambar 9.8 Sound level meter presisi Bruel dan Kjaer

Bentuk lahan Air tanah Fauna Arkeologi Kualitas Visual

Gambar 9.9 Pengukuran deposisi simple dust

Pola Lalu lintas Perencanaan kota Gangguan sosial dan keuntungan Namun,tidak dalam lingkup bab ini untuk memahami karakteristik hal tersebut.

9.3 Perencanaan Lingkungan Sekali gambar representative dikompilasi dari geologi,cadangan batubara,karakteristik lingkungan yang relevan dan data dasar dari lingkungan dan sebuah pendahuluan perencanaan tambang

yang

telah

dibuat,perencanaan

lingkungan

yang

berhubungan

dengan

air,udara,kesalahan,sampah dan aspek-aspek rehabilitasi dari pengembangan dan pengembangan tambang dapat dimulai. Gambar 9.10 ilustrasi beberapa fasilitas lubang bagian atas untuk tambang bawah tanah utama yang sedang dibangun,menunjukkan beberapa pengukuran yang diambil untuk mengurangi dmpak lingkungan. Hal tersebut termasuk konveyor tertutup dan tempat penyimpanan batubara mentah yang telah dicuci,sebaik tanki perawatan air yang utama dan perkumpulan lagun yang terletak disisi bagian kiri dari ilustrasi. Pekerjaan perlindungan lingkungan seperti itu sekarang banyak diadopsi dengan proyek pengembangan batubara baru di seluruh dunia.

9.3.1 Kontrol kualitas air Kontrol kualitas air meliputi pembentukan dari pasokan air yang memadai untuk tambang dan operasi proses batubara dan penahanan serta pengolahan air tambang yang tercemar di dalam properti. Diantara permukaan dan lapisan permukaan air yang membutuhkan pertimbangan. Setelah ukuran tambang ditetapkan,kebutuhan air dapat ditentukan dan kemungkinan sumber pasokan air yang perlu diselidiki. Banyak tambang menghasilkan kelebihan air dari operasi dewatering terbuka dan bawah tanah mereka dan ini harus habis hanya dari property tambang ketika standart kualitas tambang yang dapat diterima terpenuhi.Yang mana produksi air tambang yaitu asam atau larutan asam yang tinggi,mungkin menimbulkan masalah utama pada lingkungan sehubungan dengan penggunaan, serta perawatan dan pembuangannya dari lokasi tambang.

Banyak tambang diarea hujannya yang rendah juga memerlukan kuantitas air yang besar untuk operasi dan pemeliharaan perlindungan lingkungan yang memadai seperti penindasan debu dijalan angkut dan stok batubara.Sebuah tambang batubara yang modern membutuhkan air minum untuk keperluan pribadi dan mengolah air untuk persiapan batubara,penekanan debu,pencucian peralatan dan penggunaan bengkel serta untuk pemadam kebakaran dan pemeliharaan area tambang.A ir

ini

diresirkulasi

dan

digunakan

kembali

sebisa

mungkin.Sejumlah air hilang,namun dalam produk batubara yang dicuci berasal dari pabrik persiapan dan dalam proses penolakan pencucian batubara dan pembuangan tailing.Sebuah tipikal tambang terbuka menghasilkan 4 juta ton batubara yang dapat dijual pertahun,contohnya memiliki persyaratan air yang ditunjukkan pada tabel 9.2.Pada umumnya merupakan praktik yang baik untuk merumuskan rencana penglolaan air dalam operasi penambangan batubara sedini mungkin dalam evaluasi proyek. Ini paling baik dicapai dengan mengidentifikasi dan menghitung sumber,penggunaan,perawatan dan pembuangan semua air di dalam property tambang.

Related Documents


More Documents from "Naibaho Tar"