Bahasa Pemrograman Pertemuan Iii

  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Bahasa Pemrograman Pertemuan Iii as PDF for free.

More details

  • Words: 939
  • Pages: 25
Elemen dasar turbo pascal Pertemuan III

Karakter Karakter dapat berupa :  Huruf, angka, simbol khusus  Spasi  Karakter kontrol (mis tabs, backspace)  Karakter ASCII

Kata – tercadang Kata-tercadang (reserve word) : kata yg mempunyai makna khusus. kata-kata ini tidak boleh dipakai untuk menamai label,tipa, variabel, prosedur, fungsi,program dan unit. Silahkan cari apa saja yang termasuk dalam kata tercadang dalam turbo pascal.

Pengenal Pengenal digunakan untuk memberikan nama terhadap :  Tipe data  Label  Variabel  Konstanta  Program  Unit  Field dari record  Prosedur, serta fungsi

Pengenal … Aturan penamaan pengenal :  karakter pertama harus berupa huruf  Karakter berikutnya dapat berupa : huruf, digit, garis bawah (_)  Panjang pengenal boleh berapa saja, tapi hanya 63 karakter pertama saja yang berarti  Tidak case sensitive Ex : semester1, jumlah penduduk Bagaimana dengan pengenal berikut: Semester 1, 12 bulan, bulan -2 ???

Tipe data 

Tipe bilangan bulat

Tipe data

jangkauan

Ukuran memori

shortint

-128 s/d 127

1 byte

Integer

-32.768 s/d 32.767 2 byte

Longint Byte

-2.147.483.648 s/d 4 byte 2.147. 483.647 0 s/d 255 1 byte

word

0 s/d 65.535

2 byte

Uses crt; Var Jum :byte; Begin jum :=200; writeln (‘nilai jumlah =‘,jum); End.

Uses crt; Begin writeln (‘nilai dari MaxInt =‘,maxint); writeln (‘nilai dar maxlongint = ‘,maxlongint); End.

Tipe data … 

Tipe real

Tipe data

Ketelitian (digit)

Ukuran memori

Real

11 s/d 12

6 byte

Single

7 s/d 8

4 byte

Double

15 s/d 16

8 byte

Extended

19 s/d 20

10 byte

Comp

19 s/d 20

8 byte

Tipe data … 

Tipe karakter : nilainya berupa sebuah karakter yang ditulis diantara tanda petik tunggal, mis : ‘A’,’!’,’%’. Var sebuahkarakter : char; Begin sebuahkarakter :=‘A’; writeln (‘karakter tersebut =‘,sebuahkarakter); End.



Tipe string : urutan-urutan karakter yang terletak di antara petik tunggal. Jika panjang string tidak disebutkan maka dianggap panjangnya adalah 255 karakter. Var Tanggal : string [10]; Hari : string [6]; Mtkul : string [15]; Jur : string [15]; Jarak : char; Begin tanggal := ’17-09-2007’; hari :=‘senin’; mtkul :=‘bhs.pemograman’ jur :=‘TI’; jarak:= ‘ ‘; writeln (tanggal,hari,jarak,mtkul,’ ‘,jur); End.



Tipe boolean : false atau true. Var Lagi : boolean; Begin lagi:=true; writeln (‘nilai lagi =‘,lagi); End.

Konstanta Suatu nilai yang tetap berada dalam program. Defenisi kostanta diawali kata cadangan Const diikuti oleh kumpulan identifier yang diberi suatu nilai kostanta. Const Potongan =0.2; Gaji =25000; Perusahaan = ‘pt.lali jiwa’; Begin writeln (‘potongan =‘,potongan); writeln (‘gaji =‘,gaji); writeln (‘nama perusahaan =‘,perusahaan); End.

Variabel Nilai dapat diubah sewaktu-waktu. Tujuannya untuk menaruh data. Jumlah variabel tidak terbatas, tapi nama variabel harus unik. Program variabel; Uses crt; Var jumlah : integer; Begin jumlah := 23; writeln (jumlah); End.

uses crt; var tot,gaji,tunj : real; menikah :boolean; jumanak :integer; ket:string[25]; begin clrscr; gaji := 5000; menikah :=true; jumanak :=3; tunj := 0.25 * gaji + jumanak * 30000; tot := gaji + tunj; ket :='karyawan teladan'; writeln ('gaji bulanan :Rp',gaji); writeln ('tunjangan :Rp',tunj); writeln ('total gaji :Rp',tot); writeln ('sudah menikah :',menikah); writeln ('jumlah anak :',jumanak); writeln ('keterangan :',ket); readln; end.

Pemberian nilai ke variabel (statement pengerjaan) Dapat diisi dengan nilai konstanta, variabel atau hasil dari suatu ekspresi (1+2) atau fungsi. Pengenal - Variabel := ungkapan; Ex : jum := 1; jum := 1+2; jum := jum+1;

Operator dan operasi matematika Operator matematika operand

1+2+3

ekspresi operator

operator

arti

prioritas

Contoh

*

Kali

1

2*3  6

/

Bagi (real)

1

7/2 3.5

DIV

Bagi (bulat)

1

7 div 2  3

MOD

Sisa pembagian

1

7 mod 2  1

+

Tambah

2

2+3  5

-

Kurang

2

2-3  -1

Program prioritas; Uses crt; Begin Clrscr; writeln (1+2*3); writeln ((1+2) *3); End.

Begin Writeln (15*5); Writeln (20/3); Writeln (20 div 3); Writeln (20 mod 3); End.

FUNGSI MATEMATIKA Fungsi

Keterangan

Contoh

Abs(x)

Digunakan untuk memperoleh nilai mutlak (absolut) x

Abs(-5.5)  5.5

Exp(x)

Menghasilkan nilai eksponensial dari x (e x)

Int(x)

Mendapatkan bagian bulat dari argumen x. Hasilnya bertipe real

Pi

Menghasilkan nilai π (3,14)

Round(x)

Melakukan pembulatan terhadap parameter bertipe real ke bil. Bulat terdekat

Sqr(x)

Untuk memperoleh nilai kuadrat dari Sqr (5)  25 x

Sqrt(x)

Untuk memperoleh akar kuadrat dari x

Int(50.6)  50.0

Round(50.6)  51

Sqrt(25  5

Persamaan matematika dan ekspresi Persamaan Matematika

Ekspresi

√(a + b) / c √b2 - 4ac 2a

Sqrt((a + b) / c) Sqrt(sqr(b) – 4*a*c) / (2*a)

y3 - 5y + 2 2

y*y*y/2–5*y+2

Bitwise operator operator

operasi

Tipe operand

Tipe hasil

NOT

Bitwise negation Int

Int

AND

Bitwise AND

Int,int

Int

OR

Bitwise OR

Int,int

Int

XOR

Bitwise XOR

Int,int

Int

Shl

Shift left

Int,int

Int

Shr

Shift right

Int,int

int

Relational operator Digunakan untuk membandingkan hubungan antara dua buah operand dan akan menghasilkan tipa boolean. operator

Operasi

=

Sama dengan

<>

Tidak sama dengan

>

Lebih besar dari

>=

Lebih besar sama dengan dari

<

Lebih kecil dari

<=

Lebih kecil sama dengan dar

IN

Seleksi dari anggota himpunan

String operator Menggunakan operator +, untuk menggabungkan dua buah nilai string. Var Nama1,nama2,nama3 : string[15]; Begin nama1 := ‘leonardo’; nama2 := ‘decaprio’; nama3 := nama1+nama2; writeln (nama3); End.

Deklarasi label uses crt; label 100,selesai; begin clrscr; writeln ('bahasa'); goto 100; writeln ('basic'); writeln ('cobol'); 100: writeln ('pascal'); goto selesai; writeln ('fortran'); selesai: readln; end.

Latihan 1. 2.

7.

Buatlah sebuah program menggunakan operator AND, OR dan NOT. Sebutkan hasil ekspresi berikut dan tunjukkan pula yang tidak dapat dievaluasi : a. true OR false b. true AND false c. True AND NOT false d. (1<2) OR (‘A’>’B’) Tuliskan ekspresi dlm pascal : a. y terletak antara 2 dan 5 b. 60 ≤ nilai < 70

Related Documents