Autoclavepengertian.docx

  • Uploaded by: ida sitinurhidayati
  • 0
  • 0
  • November 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Autoclavepengertian.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 565
  • Pages: 2
AUTOCLAVEPengertian Otoklaf adalah peralatan sterilisasi panas basah(menggunakan uap) yang biasa digunakan untuksterilisasi material-material yang diperlukan dalam prosesproduksi.Peralatan tersebut perlu disterilisasi agar kelaksaat kontak dengan produk tidak menyebabkankontaminasi. Sebelum digunakan otoklaf terlebih dahuludivalidasi untuk membuktikan bahwa otoklaf berfungsidengan baik dan mampu menghasilkan material yangsteril. Prinsip Autoklaf Uap panas yang dihasilkan oleh autoklafbersumber dari uap panas yang dihasilkan oleh api. Autoklaf dapat dioperasionalkan pada suhu !- !""#$.

Sterilisasi efektif bila dilakukan pada lamanya waktu%misalnya pada media nutrisi yang volumenya &!-!"mldisterilisasikan di autoklaf dengan suhu & #$ selama !-&" menit pada tekanan .!kg' m & . Agar autoklaf dapatdifungsikan maka pemeliharaan dan perawatannya harusselalu diperhatikan. Pendahuluan Autoklaf terutama ditu ukan untukmembunuh endospora% yaitu sel resisten yang diproduksioleh bakteri% sel ini tahan terhadap pemanasan%kekeringan% dan antibiotik. Pada spesies yang sama%endospora dapat bertahan pada kondisi lingkungan yangdapat membunuh sel vegetatif bakteri tersebut. *ndosporadapat dibunuh pada suhu "" +$% yang merupakan titikdidih air pada tekanan atmosfer normal. Pada suhu & +$% endospora dapat dibunuh dalam waktu ,-! menit%dimana sel vegetatif bakteri dapatdibunuh hanya dalam waktu - " detik pada suhu ! +$. Perhitungan waktu sterilisasi autoklaf dimulai ketikasuhu di dalam autoklaf men apai & +$. /ika ob ek yangdisterilisasi ukup tebal atau banyak% transfer panas padabagian dalam autoklaf akan melambat% sehingga ter adiperpan angan waktu pemanasan total untuk memastikanbahwa semua ob ek bersuhu & +$ untuk waktu "!menit. Perpan angan waktu uga dibutuhkan ketika airandalam volume besar akan diautoklaf karena volume yangbesar membutuhkan waktu yang lebih lama untukmen apai suhu sterilisasi. 0erdapat tiga enis autoklaf% yaitu gravitydisplacement % prevacuum atau high vacuum

% dan steam-flush pressure-pulse . Perbedaan ketiga enis autoklaf ini terletak pada bagaimana udara dihilangkan dari dalamautoklaf selama proses sterilisasi. Gravity Displacement Autoclave Udara dalam ruang autoklaf dipindahkan hanyaberdasarkan gravitasi.Prinsipnya adalah memanfaatkankeringanan uap dibandingkan dengan udara% sehinggaudara terletak di bawah uap. $ara ker anya dimulaidengan memasukan uap melalui bagian atas autoklafsehingga udara tertekan ke bawah. Se ara perlahan% uapmulai semakin banyak sehingga menekan udara semakinturun dan keluar melalui saluran di bagian bawah autoklaf%selan utnya suhu meningkat dan ter adi sterilisasi. Autoklaf ini dapat beker a dengan akupan suhu antara & , +$dengan waktu "- " menit. Prevacuum atau High Vacuum Autoclave Autoklaf ini dilengkapi pompa yang mengevakuasihampir semua udara dari dalam autoklaf. $ara ker anyadimulai dengan pengeluaran udara. Proses iniberlangsung selama 1- " menit. 2etika keadaan vakumter ipta% uap dimasukkan ke dalam autoklaf. Akibatkevakuman udara% uap segera berhubungan denganseluruh permukaan benda% kemudian ter adi peningkatansuhu sehingga proses sterilisasi berlangsung. Autoklaf inibeker a dengan suhu &! +$ dengan waktu -, menit. Steam-Flush Pressure-Pulse Autoclave Autoklaf ini menggunakan aliran uap dan dorongantekanan di atas tekanan atmosfer dengan rangkaianberulang. 3aktu siklus pada autoklaf ini tergantung padabenda yang disterilisasi. Bagian dari Autoklaf : . 0ombol pengatur waktu mundur (timer)&. 2atup pengeluaran uap. . Pengukur tekanan,. 2lep pengaman!.0ombolon-off .0ermometer4. 5empeng sumber panas1. A6uades (7&O)8. Sekrup pengaman ". 9atas penambah air. Cara penggunaan . Sebelum melakukan sterilisasi ek dahulu banyaknya airdalam autoklaf. /ika air kurang dari batas ygditentukan%maka dapat ditambah air sampai batastersebut. :unakan air hasil destilasi% utk menghindariterbentuknya kerak dan karat.&. ;asukkan peralatan dan bahan. /ika mensterilisasi botolbertutup ulir%maka tutup hrs dikendorkan. . 0utup autoklaf dengan rapat lalu ken angkan bautpengaman agar tidak ada uap yang keluar dr bibirautoklaf. 2lep pengaman gn diken angkan terlebihdahulu.,.

More Documents from "ida sitinurhidayati"

Sterilisasi Agustus.docx
November 2019 35
Autoclavepengertian.docx
November 2019 24
Sop Sterilisasi New.docx
December 2019 21
Ppi - Copy.docx
November 2019 21