Arti Penting Persatuan Dan Kesatuan Bagi Bangsa Indonesia.docx

  • Uploaded by: okto arrizky
  • 0
  • 0
  • June 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Arti Penting Persatuan Dan Kesatuan Bagi Bangsa Indonesia.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 784
  • Pages: 4
1. Arti Penting Persatuan dan Kesatuan bagi bangsa Indonesia adalah sebagai alat untuk cita-cita proklamasi kemerdekaan yakni masyarakat yang adil dan makmur. Persatuan sangatlah penting bagi sebuah negara yang ingin hidup sejahtera. Dengan persatuan pula sebuah negara bahkan bisa bersatu dengan negara lain. Persatuan juga akan mewujudkan kerjasama yang baik diantara orang di dalamnya. 2. Makna wawasan nusantara bagi bangsa indonesia ialah cara pandang dan sikap bangsa indonesia mengenai diri dan bentuk geografinya berdasarkan pancasila dan uud 1945. 3. Jumlah serta potensi penduduk yang dimiliki oleh Bangsa Indonesia sangat besar, yakni menempati urutan keempat di dunia setelah Republik Rakyat Cina (RRC), India serta Amerika Serikat. Jumlah penduduk yang sangat besar ini menjadi potensi yang tak ternilai harganya dalam upaya mengisi serta mempertahankan kemerdekaan, juga termasuk sebagai salah satu modal dasar dalam melaksanakan suatu pembangunan dalam upaya untuk menyejahterakan bangsa. Memiliki berbagai keanekaragaman dalam berbagai aspek kehidupan sosial budaya, seperti contohnya adat istiadat, bahasa, agama, kesenian dan masih banyak lainnya. Perbedaan atau keanekaragaman tersebut tak menjadikan bangsa Indonesia menjadi tercerai berai, malah justru menjadi potensi untuk mengembangkan dirinya menjadi salah satu bangsa yang besar dan maju. Hal ini juga dengan adanya dorongan oleh semangat persatuan serta kesatuan sehingga sekalipun apabila terdapat adanya perbedaan, akan tetapi bukan perbedaan yang ditonjolkan malah justru persamaannya. Dalam

pengembangan

wilayah,

kita memiliki

konsep

Wawasan

Nusantara sehingga sekalipun terdapat berbagai macam bentuk keanekaragaman akan tetapi dalam prinsipnya kita masih tetap dalam satu pandangan, yakni yang memandang bangsa Indonesia merupakan satu kesatuan ideologi, politik, ekonomi, sosial budaya serta hankam. Semangat sumpah pemuda yang selalu merasuki jiwa serta kalbu bangsa Indonesia. Dengan menunjukkan jika kita sama-sama saling memahami satu wilayah negara dan tanah air yang sama, yakni Indonesia; sama-sama bahasa yang

sama, yakni bahasa Indonesia serta memiliki sejarah yang sama juga, yakni sejarah bangsa Indonesia. Dalam pergaulan yang lebih ditonjolkan merupakan bangsa Indonesianya, bukan dari mana asal daerahnya. Memiliki tata krama atau keramah tamahannya, semenjak dahulu bangsa Indonesia memang sangat terkenal akan keramahan dan kesopanannya sehingga sangat menarik bagi bangsa lain di dunia untuk berbondong-bondong datang ke Indonesia. Akan tetapi, akhir-akhir ini nilai kesopanan serta keramahan bangsa Indonesia sedikit tercemar oleh segelintir manusia yang kurang bertanggungjawab, terutama yang gemar membuat kerusuhan, kerusakan serta perangai-perangai lainnya yang justru membuat bangsa lain takut untuk datang ke Indonesia. Letak wilayah Bangsa Indonesia yang strategis ini yakni di posisi silang dunia sehingga membuat Negara Indonesia menjadi wilayah yang cukup ramai dan mudah untuk dikunjungi serta disinggahi oleh bangsa-bangsa lainnya. Keindahan alam Indonesia yang tidak perlu diragukan lagi, seperti pantai-pantai indah yang ada di Indonesia di Bali contohnya, Sumatera memiliki Danau Toba, Jawa Barat yang memiliki Gunung Tangkuban Perahu dan masih banyak lagi keindahan alam di wilayah Indonesia lainnya. Keberanekaragaman flora dan faunanya juga membuat bangsa Indonesia sering dikunjungi oleh bangsa-bangsa lain. Salah satu keajaiban dunia yang juga ada di Indonesia seperti Candi Borobudur yang menarik banyak wisatawan untuk datang dan berkunjung ke Indonesia. Tidak hanya Candi Borobudur saja, adapula Pulau Komodo yang juga menarik minat wisatawan mancanegara untuk datang ke Indonesia. Wilayah Indonesia yang sangat luas, yakni 5.193.250 km2, di mana sudah meliputi daratan seluas 2.027.087 km2 dan lautannya seluas 3.166.163 km2. Tanahnya yang sangat subur dan kaya akan sumber alam yang sangat melimpah ruah.

4. 1. Prinsip Bhinneka Tunggal Ika Prinsip ini mewajibkan kita bersatu dalam bangsa indonesia walaupun kita berbeda.

2. Prinsip Nasionalisme Indonesia Prinsip ini intinya tidak memaksakan segala kehendak warga negara.

3. Prinsip Kebebasan yang Bertanggungjawab Prinsip ini membebaskan warga negaranya tetapi harus bebas yg bertanggung jawab.

4. Prinsip Wawasan Nusantara Prinsip ini berfungssi sebagai pedoman, dorongan, motivasi untuk warga negara maupun negaranya. 5. . Prinsip Persatuan Pembangunan i 5 alasan kamu harus bangga Jadi Anak Indonesia ; 1. Indonesia kaya Indonesai adalah Negara kaya secara geografis, Indonesia yang terdiri dari berbagai pulau-pulau memiliki sumber daya alam yang melimpah, baik di darat maupun di laut. 2. Paru-paru Dunia Hutan di Sumatera dan Kalimantan menjadi sangat penting untuk dunia.saking pentingnya hutan indonesia disebut sebagai paru-paru dunia. 3. Beragam budaya Indonesia memiliki banyak sekali kebudayaan. Bahkan banyak warga asing yang mempelajari kebudayaan Indonesia.

4. Persatuan yang kuat Indonesia adalah negara yang terdiri dari berbagai macam ras. suku dan memiliki adat istiadat yang berbeda-beda di tiap daerah. tapi kita membuktikan dapat bersatu di bawah satu negara yaitu Indonesia. artinya kita memiliki persatuan yang kuat. tidak dapat dipecah belah atas dasar kesukuan. 5. Sumber Daya Manusia Indonesia memiliki sumber daya manusia yang unggul dan berdaya saing. Beberapa nama dari berbagai profesi sudah mengharumkan nama Indonesia di kancah dunia.

5. Mempererat Yang dapat memperkuat persatuan dan kesatuan adalah kerukunan antar masyarakat .saling hormat saling menghargai Memperlemah 1. Permusuhan 2. Saling menyalahkan satu sama lain 3. Tidak memiliki sifat toleransi 4. Egois 5. Tidak saling membantu satu sama lain

Related Documents


More Documents from ""