Adeeeeeeeee.docx

  • Uploaded by: Wahyu Ramadhani
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View Adeeeeeeeee.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 852
  • Pages: 6
A. Uji Rata-Rata Contoh soal: Orang tua saya menganggap pengeluaran anak kost perbulan rata-rata 800.000 saya sebagai anak kost tidak yakin dengan pernyataan orang tua saya lalu saya melakukan penelitian dengan mengambil sampel 15 orang anak kost dan rata-rata pengeluaran anak kost lebih dari 800.000/bulan. Jawab: 1. Hipotesis H0 = µ = 800.000 Ha = µ ≠ 800.000 H0 = rata – rata pengeluaran anak kos benar 800 Ha = tidak benar rata –rata pengeluaran anak kos 800 2. Hitung n = 15 ; s = 600.000

x =750.000 ; α = 10% 3. Uji statistic tn: x - m = (750.000 – 800.000) = -32,27 s/√n (600.000/√15) bandingkan dengan t table = ± t (α/2 , n-1) = ± t (10%/2 , 15-1) = ± (0,05 , 14) = ± 1,761 4. kriteria uji Terima H0 , jika - tᵼ < th <+ tᵼ -1,761 < 32,27 <1,761 - tolak H0

Kurva distribusi nilai t

Tolak H0

Tolak H0 TERIMA Ha

-1,761

1,761

32,27

B. UJI 2 RATA-RATA Guu walikelas mengumumkan hasil ulangan putra dan putri, guru tersebut berpendapat bahwa tak ada perbedaan rata-rata nilai putra dan putri. Dengan pendapat alternatif adanya perbedaan ≠ guna menguji pendapat itu dilakukan percobaan atau eksperimen dengan menguji 28 murid dengan 12 putra dan 16 putri, sebagai sampel acak. Ternyata nilai putra berbeda dengan nilai putri, masing-masing dengan simpangan baku nilai putra sebesar 80 dan nilai putri 85 . Dengan menggunakan α = 10%, ujilah 1. HIPOTESIS H0 = µ1 = µ2 Ha = µ1 ≠ µ2 H0 = Rata-rata nim siswa putra = rata –rata nim siswi putri Ha ≠ Rata-rata nim siswa putra = rata –rata nim siswi putri

1. HITUNG n1 = 12 ; X̄ = 3,28 ; S1 = 0,02 n2 = 16 ; X̄ = 3,20 ; S2 = 0,05 2. Uji statistika (+) th = X̄ 1 - X̄2

α = 5%

S12 + S22 n1 + n 2 th = 3,28 – 3,20 0,022 + 0,052 12 16 =

0,08 0,022 + 0,052 12 16

= 5,810 tt =± t ( x/2,n1 + n2 – 2) =± t (5%/2 , 12 + 16 – 2) =± t (0,25, 26) =± 2,055 3. KRITERIA UJI H0 , Jika –tt < th < tt -2,055 < 5,80< 2,055(tolak H0)

Kurva distribusi nilai t

TOLAK H0

TOLAK H0 TERIMA Ha

-2,055

2,055

5,80

Kesimpulan : tolak H0 maka rata rata nim siswa putra tidak sama dengan rata rata nim siswi putri

C. Uji Dua Rata-Rata 1. Hipotesis

H0 Ha H0 Ha

=b=0 =b≠0 = tidak ada perbedaan sebelum dan sesudah perlakuan = ada perbedaan sebelum dan sesudah perlakuan

2. Hitung

n,b = (X1 – Y1 , X2 – Y2,..............Xn – Yn ) b = ∑ b ; α = 5% n n = 10 3. Uji statistik (t)

Uji t = b /sb √ 𝑛 ,tt ± (α/2,n-1) n = 10 X = (58, 58, 59, 60, 65, 65, 60, 63, 63, 70) Y = (55, 45, 55, 60, 56, 60, 50, 55, 55, 60) b = (3, 13, 4, 0, 9, 5, 10, -2, -2, 10) =

(3,13,4,0,9,5,10,−2,−2,10) 10

40

= 10 =4 b = ∑b = 4 n

α= 5%

S = (3-4)2 + (13-4)2 + ( 4-4)2 + (0-4)2 + (9-4)2 + (5-4)2 + (10-4)2 + (-2-4)2 + (-2-4)2 + (104)2 10-1 = 36,778

tt = ± (5%/2, 10-1) = ± (0,025, 9) = ± 2,262

TOLAK H0

TOLAK H0 TERIMA Ha

-2,262

0.034

2,262

4. KRITERIA UJI Terima Ha ,jika -tt < th < + tt -2,262<0,034 < 2,262

(terima Ha)

KESIMPULAN : Terima Ha , maka ada perbedaan sebelum dan sesudah perlakuan

4.Uji independent sample t-test adalah salah satu cara untuk mengetahui apakah dua kelompok sampel memiliki perbedaan rata-rata secara signifikan atau tidak, ada banyak cara untuk melaksankan uji-t tersebut, bisa dengan menggunakan software olah data statitstik semisala SPSS, MINITAB, dengan perhitungang menggunakan micorosoft excel maupun bisa dengan perhitungan manual. Pada kesempatan ini, saya akan sedikit berbagi bagaimana mencari nilai uji-t dengan langkahlangkah secara manual. berikut rumus uji independent sample t-test ( Uji-t) :

Berdasarkan rumus tersebut dapat diketahui, ada 3 jenis nilai yang harus terlebih dahulu kita persiapkan, yaitu :   

Xi : adalah rata-rata skor / nilai kelompok i. ni : adalah jumlah responden kelompok i si2 : adalah variance skor kelompok i.

langkah pertama cari nilai rata-rata dari setiap kelompok sampel, jika dengan cara manual bisa dengan menggunakan cara jumlah skor kelompok i / jumlah responden, dan jika berbantuan . berdasarkan langkah tersebut diperoleh :

 

skor rata-rata kelompok eksperimen = 69,2000 skor rata-rata kelompok kontrol = 69,6000

selanjutnya cari nilai standart variance / simpangan baku, jika diperolehh nilai standart variance / simpangan baku sebagai berikut :  

standar variance kelompok eksperimen = 16,17236 standart variance kelompok kontrol = 11,72083

Berdasarkan nilai tersebut, maka diperoleh nilai t hitung sebesar = -0.5669. untuk mengetahui apakah nilai t hitung signifikan atau tidak, konsultasikan dengan tabel t, dengan df = n-2. jika nilai t hitung > t tabel maka signifikan, dan sebaliknya jika nilai t hitung < t tabel maka tidak signifikan.

More Documents from "Wahyu Ramadhani"

Journal Review Bk Aira.docx
December 2019 15
Adeeeeeeeee.docx
December 2019 8
Abstrak Tranlate.pdf
April 2020 45
10-nylon-11-in-oil-gas1.pdf
November 2019 62
Cv Edit Mode.docx
November 2019 57