7.2.1 Ep 3 Sop Asuhan Keperawatan.docx

  • Uploaded by: Anonymous ObBlZa0
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 7.2.1 Ep 3 Sop Asuhan Keperawatan.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 365
  • Pages: 3
ASUHAN KEPERAWATAN

SOP

No. Dokumen

:

No. Revisi

:

Tanggalterbit

:

Halaman

:

UPTD BASRI, S.Kep, M.Si

PUSKESMAS

NIP. 19670204 198511 1 001

JIKEN

1. Definisi

Asuhan Keperawatan

adalah suatu

rangkaian kegiatan

praktik

keperawatan yang langsung diberikan kepada pasien pada berbagai tatanan pelayanan kesehatan dengan menggunakan metodologi proses keperawatan ( pengkajian, analisa data, diagnosa keperawatan, merencanakan

tindakan

keperawatan,

melaksanakan

tindakan

keperawatan, melaksanakan tindakan dan evaluasi keperawatan ) dalam lingkup dan wewenang serta tanggung jawab keperawatan 2. Tujuan

Memberikan asuhan keperawatan kepada pasien secara komprehensif

3. Kebijakan

Keputusan

Kepala

Puskesmas

No………..tentang

asuhan

keperawatan 4. Referensi

Depkes RI, 1996. Ibu sehat bayi sehat . Jakarta. Depkes RI

5. Prosedur /

a. Petugas memanggil pasien

Langkah-

b. Petugas menyapa pasien

langkah

c. Petugas melaksanakan anamnesis untuk mengetahui keluhan pasien d. Petugas melaksanakan pengukuran tekanan darah e. Petugas melaksanakan pengukuran nadi f. Petugas melaksanakan pengukuran suhu g. Petugas melaksanakan pengukuran pernapasan h. Petugas menimbang berat badan pasien i. Petugas mengukur tinggi badan pasien j. Petugas mempersilahkan pasien ke meja periksa dokter k. Dokter melakukan pemeriksaan fisik l. Dokter menuliskan Diagnosa pasien ke dalam RM m. Dokter memberikan terapi yang dituliskan dalam RM dan resep n. Petugas mempersilahkan pasien kembali ke meja perawat o. Petugas menuliskan diagnosa keperawatan di lembar asuhan keperawatan p. Petugas menuliskan rencana tindakan keperawatan q. Petugas

melaksanakan

keperawatan

implementasi

dari

rencana

tindakan

r. Petugas melakukan evaluasi , control sesuai advis dokter s. Petugas melakukan evaluasi untuk pasien rawat inap di evaluasi setiap hari selama dalam perawatan t. Petugas membuat rencana tindak lanjut u. Petugas melaksanakan pencatatan

6. Diagram Alir Perawat memanggil pasien

Dokter memberikan terapi yang dituliskan dalam RM dan resep

Perawat menuliskan diagnose keperawatan

Petugas melaksanakan pencatatan

7. Unit terkait

Perawat melaksanakan anamnesis untuk mengetahui keluhan pasien

Dokter menuliskan Diagnosa pasien ke dalam RM

Perawat menulis rencana tindakan keperawatan

Petugas membuat rencana tindak lanjut

- Rekam Medik - Lembaran Asuhan Keperawatan - Buku Register - Resep

Perawat melaksanakan pengukuran vital sign

Dokter melakukan pemeriksaan fisik

Perawat melakukan implementasi

Perawat melakukan evaluasi

ASUHAN KEPERAWATAN

SOP

No. Dokumen

:

No. Revisi

:

Tanggalterbit

:

Halaman

:

UPTD BASRI, S.Kep, M.Si

PUSKESMAS

NIP. 19670204 198511 1 001

JIKEN

8. Rekaman historis No

Yang dirubah

Isi Perubahan

Tgl.mulai diberlakukan

Related Documents


More Documents from "Heni Yulianti"