6. Kisi-kisi Soal.docx

  • Uploaded by: No Bit
  • 0
  • 0
  • December 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 6. Kisi-kisi Soal.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 1,720
  • Pages: 9
KISI-KISI DAN SOAL Satuan Pendidikan Bidang Keahlian Program Keahlian Kompetensi Keahlian Kelas Mata Pelajaran Kompetensi Dasar

Kompetensi Dasar 3.3. Menganalisis gerak dan gaya dengan menggunakan hukum-hukum Newton

: : : : : : :

SMK Brawijaya Batu Teknologi dan Rekayasa Teknik Mesin Teknik Pemesinan X Fisika 3.3 Menganalisis gerak dan gaya dengan menggunakan hukum-hukum Newton 4.3 Menggunakan alat-alat sederhana yang berhubungan dengan hukum Newton tentang gerak. IPK

Materi

Pengertian gerak Gerak lurus Gerak parabola Gerak melingkar Hukum Newton Gaya berat dan gaya normal 2. Menerapkan konsep 7. Gaya gesek gerak lurus dengan kecepatan tetap dan gerak lurus dengan percepatan tetap 1. Memahami konsep gerak benda titik melalui besaranbesaran fisika yang terkait.

1. 2. 3. 4. 5. 6.

Indikator Soal

Bentuk Soal

No Soal

Disajikan pernyataan peserta didik dapat memberikan contoh konsep gerak benda titik melalui besaran fisika yang terkait dengan benar. Disajikan data kecepatan dan waktu pengereman, peserta didik dapat menghitung jarak yang ditempuh kendaraan selama waktu pengereman dengan benar.

Esai

1

Esai

2

Kompetensi Dasar

IPK 3. Memahami gerak melingkar dengan laju tetap dan gerak melingkar dengan percepatan sudut tetap 4. Menerapkan hukum Newton

5. Menerapkan konsep gaya

6. Menganalisis gerak lurus berubah beraturan menggunakan hukum Newton

Materi

Indikator Soal

Bentuk Soal

No Soal

Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menguraikan ciri khusus yang dimiliki oleh gerak parabola dengan tepat. Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menguraikan hukumhukum Newton dengan benar. Disajikan data massa mobil dan besar gravitasi bumi. Peserta didik dapat menghitung gaya berat dari sebuah mobil dengan tepat. Disajikan pernyataan, peserta didik dapat menganalisis sebuah benda dikatakan mengalami gerak lurus berubah beraturan dengan benar.

Esai

3

Esai

4

Esai

5

Esai

6

Kompetensi Dasar

IPK

4.3 Menggunakan alatalat sederhana yang berhubungan dengan hukum Newton tentang gerak.

1. Memahami penggunaan alatalat sederhana yang berhubungan dengan hukum Newton tentang gerak. 2. Melakukan penggunaan alatalat sederhana yang berhubungan dengan hukum Newton tentang gerak. 3. Menunjukkan hasil penggunaan alatalat sederhana tentang gerak yang berhubungan dengan hukum Newton dalam laporan

Materi Penggunaan alat-alat sederhana yang berhubungan dengan hukum Newton tentang gerak

Indikator Soal

Bentuk Soal

Disediakan lembar kerja dan peralatan sederhana, peserta didik dapat memahami penggunaan alat-alat sederhana yang berhubungan dengan hukum Newton tentang gerak. Disediakan lembar kerja dan peralatan sederhana, peserta didik dapat melakukan penggunaan alat-alat sederhana yang berhubungan dengan hukum Newton tentang gerak. Disediakan lembar kerja dan peralatan sederhana, peserta didik dapat menunjukkan hasil penggunaan alat-alat sederhana tentang gerak yang berhubungan dengan hukum Newton dalam laporan

Percobaan

Percobaan

Percobaan

No Soal

Instrumen/butir Soal Pengetahuan No

Soal

Kunci Jawaban

1

Suatu benda akan cenderung untuk terus bergerak beraturan atau diam jika terhadap benda tersebut tidak diberi pengaruh gaya luar untuk memaksa mengubah keadaan benda tersebut. Pernyataan ini dikenal dengan Hukum I Newton. Berdasarkan pernyataan tersebut, berikan 1 contoh yang menunjukkan aplikasi dari Hukum I Newton!

Contoh Hukum I Newton adalah saat kita sedang duduk dalam kendaraan yang tengah melaju dengan kecepatan tetap, ketika kendaraan yang kita tumpangi direm, maka tubuh kita akan bergerak ke depan. Kondisi tubuh yang pada awalnya bergerak bersama kendaraan berusaha tetap bergerak. Sebaliknya, ketika kendaraan mulai akan bergerak, tubuh akan terdorong ke belakang.

2

Sebuah kendaraan yang melaju dengan kecepatan 80 m/s tiba-tiba mengerem secara mendadak. Setelah 4 sekon, kendaraan tersebut berhenti. Berapakah jarak yang ditempuh kendaraan selama 4 sekon tersebut?

Jawaban: Diket : v0 = 80 m/s v = 0 m/s t=4s Ditanya : x = .... ? Jawab : Karena ada gaya pengereman, maka yang muncul adalah perlambatan. Besar perlambatan yang dialami kendaraan tersebut adalah 𝑣 − 𝑣0 0 − 80 −80 = = = −20 𝑚/𝑠 2 𝑡 4 4 (Tanda – menunjukkan perlambatan) 𝑎=

Jarak yang ditempuh kendaraan

Skor 4

 Menjawab benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 4  Menjawab sesuai urutan langkah pada kunci jawaban tetapi hasil akhir salah skor = 3  Menjawab sampai langkah ditanya, skor = 2  Menjawab sampai langkah diket, skor = 1  Tidak menjawab skor = 0

No

Soal

Kunci Jawaban

Skor

selama 4 sekon tersebu adalah 𝑥 = 𝑣0 𝑡 +

1 2 𝑎𝑡 2

1 = (80 𝑥 4) − ( 𝑥 20 𝑥 16) 2 = (320) − (160) = 160 𝑚

3

Gerak parabola merupakan gerak benda yang setiap saat mengalami dua arah perpindahan, yakni dalam arah horisontal dan arah vertikal. Gerak parabola ini merupakan gerak dua dimensi yang memiliki ciri khusus. Uraikan kedua ciri khusus dari gerak parabola!

Ciri khusus dari gerak parabola adalah percepatannya konstan pada arah vertikal dan percepatan nol pada arah horisontal

4

Gerak muncul karena adanya gaya yang bekerja pada benda. Dalam gerak juga dikenal tentang hukum-hukum Newton yaitu Hukum I, II, dan III. Uraikan bunyi dari ketiga Hukum Newton tersebut!

Hukum I Newton: Benda yang diam cenderung akan tetap diam dan benda yang bergerak akan cenderung tetap bergerak dengan kecepatan tetap jika tidak ada gaya luar yang bekerja pada benda tersebut. Hukum II Newton: Besar percepatan sebuah benda berbanding lurus dengan besarnya gaya yang bekerja pada benda Hukum III Newton: Jika benda I mengerahkan gaya aksi kepada benda II, maka benda II akan memberikan gaya reaksi

 Menjawab 2 benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 2  Menjawab 1 benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 1  Tidak menjawab skor = 0  Menjawab 3 benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 6  Menjawab 2 benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 4  Menjawab 1 benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 2  Menjawab tidak sesuai dengan kunci jawaban skor = 1  Tidak menjawab skor = 0

No

Soal

5

Sebuah mobil bermassa 1.500 kg. Hitunglah berat mobil tersebut!

6

Gerak lurus adalah gerak benda pada lintasan yang lurus. Berdasarkan lintasan yang ditempuh, gerak lurus dibagi menjadi 2 macam yakni gerak lurus beraturan dan gerak lurus berubah beraturan. Berikan analisis bahwa sebuah benda dikatakan mengalami gerak lurus berubah beraturan

Kunci Jawaban pada benda I yang sama besar namun berlawanan arah. Jawab: Diket : m = 1.500 kg g = 10 N/kg Ditanya : w = .... ? Jawab : 𝑤 =𝑚𝑥𝑔 𝑤 = 1.500 𝑘𝑔 𝑥 10 𝑁/𝑘𝑔 𝑤 = 15.000 𝑁

Sebuah benda dikatakan mengalami gerak lurus berubah beraturan jika terjadi perubahan kecepatan dalam selang waktu ∆t ketika bergerak .

Skor

 Menjawab benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 4  Menjawab sesuai urutan langkah pada kunci jawaban tetapi hasil akhir salah skor = 3  Menjawab sampai langkah ditanya, skor = 2  Menjawab sampai langkah diket, skor = 1  Tidak menjawab skor = 0  Menjawab benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 4  Menjawab sebagian benar sesuai dengan kunci jawaban skor = 2  Menjawab tetapi tidak sesuai dengan kunci jawaban skor = 1  Tidak menjawab skor = 0

Instrumen/butir Soal Keterampilan Lembar Kerja Siswa A. Tujuan Menghitung percepatan gravitasi di suatu tempat B. Alat dan Bahan 1. Kelereng 2. Pita Ukur

3. Stopwatch C. Langkah Percobaan 1. Dengan pita ukut, ukurlah ketinggian tempat yang berada pada jarak 1 m; 1,2 m; 1,4 m; 1,6 m; 1,8 m; dan 2 m dari lantai lalu tandai. 2. Lepaskan bola dari setiap ketinggian itu dan ukur waktu yang dibutuhkan bola mula-mula dari dilepaskan hingga menumbuk lantai dengan menggunakan stopwatch. Catat hasilnya dalam sebuah tabel. No Ketinggian dari lantai Waktu jatuh t2 (s2) y (m) t (s) 1 1,0 2 1,2 3 1,4 4 1,6 5 1,8 6 2,0 3. Hitung kuadrat waktu jatuh, lalu masukkan dalam tabel di atas pada kolom t2. 4. Buatlah grafik y terhadap t2 dari data hasil percobaan. 5. Dari grafik garis lurus terbaik, tentukan percepatan gravitasi g di tempat percobaan. Ingat: y = ½ gt2, gradien grafik y terhadap t2 adalah ½ g. D. Analisis data 1. Apakah hasil perhitungan percepatan di tempat percobaan ini sesuai dengan percepatan gravitasi di tempat lain? 2. Jelaskan satu kondisi agar eksperimen ini valid. E. Kesimpulan Berdasarkan hasil percobaan yang kalian lakukan, buat sebuah kesimpulan dan laporkan hasilnya dalam sebuah laporan.

No 1

Komponen/Sub Komponen Penilaian Persiapan Percobaan a. Pemahaman penggunaan alat dan bahan

b. Penggunaan alat dan bahan

2

Proses dan Hasil Kerja a. Kemampuan melakukan percobaan sesuai prosedur

b. Ketepatan menghitung data

c. Hasil percobaan 3

Sikap kerja a. Keterampilan dalam bekerja b. Kedisiplinan dalam bekerja c. Tanggung jawab dalam bekerja d. Konsentrasi dalam bekerja

4

Waktu Penyelesaian pekerjaan

Indikator Pemahaman penggunaan alat dan bahan sesuai prosedur Pemahaman penggunaan alat dan bahan kurang sesuai prosedur Pemahaman penggunaan alat dan bahan tidak sesuai prosedur Penggunaan alat dan bahan sesuai prosedur Penggunaan alat dan bahan kurang sesuai prosedur Penggunaan alat dan bahan tidak sesuai prosedur Kemampuan melakukan percobaan sesuai prosedur tinggi Kemampuan melakukan percobaan sesuai prosedur cukup Kemampuan melakukan percobaan sesuai prosedur kurang Data dihitung dengan tepat Data dihitung dengan cukup tepat Data dihitung dengan kurang tepat Hasil percobaan disusun rapih Hasil percobaan disusun cukup rapih Hasil percobaan disusun kurang rapih Bekerja dengan terampil Bekerja dengan cukup terampil Bekerja dengan kurang terampil Bekerja dengan disiplin Bekerja dengan cukup disiplin Bekerja dengan kurang disiplin Bertanggung jawab Cukup bertanggung jawab Kurang bertanggung jawab Bekerja dengan konsentrasi Bekerja dengan cukup konsentrasi Bekerja dengan kurang konsentrasi Selesai sebelum waktu berakhir Selesai tepat waktu Selesai setelah waktu berakhir

Skor

91 - 100 80 - 90 70 - 79 91 - 100 80 - 90 70 - 79

91 - 100 80 - 90 70 - 79 91 - 100 80 - 90 70 - 79 91 - 100 80 - 90 70 - 79 91 -100 80 - 90 70 - 79 91 - 100 80 - 90 70 - 79 91 - 100 80 - 90 70 - 79 91 - 100 80 - 90 70 - 79 91 - 100 80 - 90 70 - 79

Pengolahan Nilai Keterampilan : Persiapan 1

Nilai Praktik(NP) Proses dan Sikap Waktu Hasil Kerja Kerja 2 3 5

∑ NK 6

Skor Perolehan Skor Maksimal Bobot

10%

60%

20%

10%

NK Keterangan:  Skor Perolehan merupakan penjumlahan skor per komponen penilaian  Skor Maksimal merupakan skor maksimal per komponen penilaian  Bobot diisi dengan persentase setiap komponen. Besarnya persentase dari setiap komponen ditetapkan secara proposional sesuai karakteristik kompetensi keahlian. Total bobot untuk komponen penilaian adalah 100  NK = Nilai Komponen merupakan perkalian dari skor perolehan dengan bobot dibagi skor maksimal 𝐍𝐊 =

∑ 𝐒𝐤𝐨𝐫 𝐏𝐞𝐫𝐨𝐥𝐞𝐡𝐚𝐧 × 𝐁𝐨𝐛𝐨𝐭 𝐒𝐤𝐨𝐫 𝐌𝐚𝐤𝐬𝐢𝐦𝐚𝐥

 NP = Nilai Praktik merupakan penjumlahan dari NK

Related Documents


More Documents from ""