4. Model Pembelajaran.pptx

  • Uploaded by: selvi
  • 0
  • 0
  • July 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 4. Model Pembelajaran.pptx as PDF for free.

More details

  • Words: 694
  • Pages: 15
MODEL PEMBELAJARAN SCIENTIFIC

Santy Kurnia Dewi

Kegiatan Pembelajaran Scientific dengan menggunakan 4 Model

1. Inquiry 2. Discovery 3. Problem base learning 4. Project base learning

MODEL PEMBELAJARAN

INQUIRY

Mengamati

- Menyajikan Fenomena

Menanya

- Melakukan Observasi

- Merumuskan Masalah

Mengumpulkan

- Mengajukan Hypotesis

data/informasi(Meng-

- Mengumpulkan Data

eksperimen/mencoba)

- Menganalisis Data

Mengasosiasi

- Mempresentasikan

Mengomunikasikan

Contoh sintak model Inquiry No 3

Sintaks Inquiry Merumuskan masalah

Menanya Peserta didik dimotivasi untuk merumuskan masalah: • Bagaimana hasil identifikasi tentang wilayah penyebaran keanekaragaman hayati di Indonesia berdasarkan garis Walllace dan garis Weber? • Bagaimana hasil identifikasi tentang flora dan fauna pada setiap wilayah penyebaran di Indonesia? • Bagaimana penyebaran flora dan fauna di Indonesia? • Bagaimana keunikan hutan hujan tropis? • Bagaimana keunikan pesisir dan laut Indonesia? • Bagaimanakah data keanekaragaman hayati di daerah garis Wallace dan Weber, daerah hutan tropis, daerah pesisir dan laut Indonesia berdasarkan informasi dari berbagai sumber?

Contoh sintak model Inquiry No Sintaks Inquiry Menanya 4 Mengajukan Guru menugaskan hipotesis peserta didik untuk merumuskan hipotesis bersadarkan rumusan masalah

Contoh sintak model Inquiry No Sintaks Inquiry 5 Mengumpulkan data

Mengumpulkan Data/Informasi • Peserta didik diminta mengumpulkan data hasil observasi melalui pengamatan film/gambar hutan hujan tropis Indonesia, pesisir dan laut Indonesia untuk mengenal megabiodiversitas Indonesia. • Peserta didik ditugaskan untuk mendiskusikan hubungan antara garis Wallace dan Weber dengan keanekaragaman hayati Indonesia.

Contoh sintak model Inquiry No 5

Sintaks Inquiry Mengumpulkan data

Mengumpulkan Data/Informasi • Peserta didik berdiskusi untuk mengaitkan garis Wallace dan Weber, posisi geografis Indonesia di garis katulistiwa dengan megabiodiversitas dan masalah lain yang telah dirumuskan dan yang telah dijawab peserta didik pada bagian hipotesis.

• Peserta didik berdiskusi tentang hubungan kemelimpahan keanekaraaman hayati Indonesia untuk menumbuhkan rasa bangga kepada tanah air dan syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa dan rasa kagum terhadap keteraturan dan kompleksitas ciptaan Tuhan tentang keanekaragaman hayati, ekosistem, dan lingkungan hidup.

Contoh sintak model Inquiry No Sintaks Inquiry 6 Menganalisis Data

Mengasosiasi • Peserta didik menganalisis hubungan antara garis Wallace dan Weber dengan keanekaragaman hayati Indonesia • Peseta didik menganalisis keterkaitan antara garis Weber dan Wallace posisi geografis Indonesia di garis katulistiawa dengan megabiodiversitas dan masalah lain yang telah dirumuskan dan yang telah dijawab peserta didik pada bagian hipotesis. • Peserta didik menganalisis hubungan kemelimpahan keanekaraaman hayati Indonesia untuk menumbuhkan rasa bangga kepada tanah air dan syukur terhadap Tuhan Yang Maha Esa

Contoh sintak model Inquiry No Sintaks Inquiry Mengomunikasikan 7 Menyimpulkan Peserta didik mempresentasikan secara lisan

tentang: • Hasil identifikasi tentang wilayah penyebaran keanekaragaman hayati di Indonesia berdasarkan garis Walllace dan garis Weber. • Hasil identifikasi tentang flora dan fauna pada setiap wilayah penyebaran di Indonesia. • Penyebaran flora dan fauna di Indonesia. • Keunikan hutan hujan tropis. • Keunikan pesisir dan laut Indonesia. • Data keanekaragaman hayati di daerah garis Wallace dan Weber, daerah hutan tropis, daerah pesisir dan laut Indonesia.

MODEL PEMBELAJARAN

DISCOVERY LEARNING - Stimulation (pemberian Stimulus) - Problem Statement (Identifikasi masalah) - Data Callectting (mengumpulkan data) - Data Processing (Mengolah Data) - Verification (Menguji Hasil) - Generalization (Menyimpulkan)

Mengamati

Menanya Mengumpulkan data/informasi

Mengasosiasi Mengomunikasikan

Contoh Langkah Discovery Langkah Stimulation Pemberian Stimulus Problem Satatement (Identifikasi Masalah) Data Callecting Mengumpulkan Data Data Processing Mengolah Data Verification Menguji Hasil Generalization Menyimpulkan

Mengamati

Menanya









Mencoba

Mengasosiasi

Mengomunikasikan





√ √ √



MODEL PEMBELAJARAN

PROJECT BASED LEARNING - Essential question - Designing Project Plan - Creating Schedule

Mengamati

Menanya Mengumpulkan data/informasi

- Monitor the progress - Assess the outcome - Evaluate the experiment

Mengasosiasi Mengomunikasikan

Project Based Learning Sintaks Project Based Learning

Langkah/Kegiatan Pembelajaran

Menga Menanya mati Essential question V V

Mengumpulkan data/informasi

Designing Project Plan

V

Creating Schedule

V

Monitor the progress

V

Mengasosiasi

Assess the outcome

V

Evaluate the experiment

V

Mengomunikasikan

V

MODEL PEMBELAJARAN

PROBLEM BASED LEARNING - Mengorientasi peserta didik pada masalah - Mengorganisasikan kegiatan pembelajaran - Membimbing Penyelidikan Mandiri - Mengembangkan dan Menyajikan Karya - Analisis dan Evaluasi

Mengamati

Menanya Mengumpulkan data/informasi

Mengasosiasi Mengomunikasikan

Problem Based Learning Sintaks Problem Based Learning Mengorientasi peserta didik pada masalah Mengorganisasi-kan kegiatan pembelajaran Membimbing Penyelidikan Mandiri

Langkah/Kegiatan Pembelajaran

Menga mati

Menanya

V

Mengumpul Mengaso kan data/ siasi informasi

V

Mengomunikasikan

V

V V

Mengembangkan dan Menyajikan Karya

V

Analisis dan Evaluasi

V

V

Related Documents


More Documents from "selvi"

Otw Tafsir.docx
November 2019 28
Lembar Konsul.docx
December 2019 42
Panduan Wawancara.docx
December 2019 24
Nihms208631.pdf
November 2019 11