[3] Instrumen Penilaian Kbm.docx

  • Uploaded by: moh. mukhtasonib
  • 0
  • 0
  • August 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View [3] Instrumen Penilaian Kbm.docx as PDF for free.

More details

  • Words: 652
  • Pages: 2
YAYASAN PENDIDIKAN DAN SOSIAL MA’ARIF TAMAN – SEPANJANG – SIDOARJO Akte Notaris Goesti Djohan Nomor 91 Tanggal 17 September 1965 Jl.Raya Ngelom 86 (031) 7874045 Fax (031) 7884364 Sepanjang Web site :http://www.ypm.ac.id-e-mail:[email protected]

INSTRUMEN PENILAIAN PELAKSANAAN PEMBELAJARAN Nama Guru

Mata Pelajaran No

Nama Sekolah

: ......................................................

: ................................................ : ................................................ Aspek yang dinilai

I.

PERSIAPAN

A. 1 2 3 4

B. 1 2

Administrasi SKL, KI-KD mata pelajaran yang diampu RME, Prota, dan Promes Kesiapan Silabus dan RPP Kesiapan Administrasi Pembelajaran: 4.1. Buku Nilai 4.2. Buku Agenda Guru 4.3. Buku Presensi Kehadiran Peserta Didik 4.4. Pengisian Jurnal Kelas Administrasi Kesiapan dengan alat, sumber rujukan, dan media pembelajaran Kesiapan bahan ajar (Buku, LKS, Modul)

II.

KEGIATAN PENDAHULUAN

1 2 3 4 5 6

Apersepsi dan Motivasi Menyiapkan fisik (kebersihan kelas, presensi kehadiran siswa, mengkondisikan siswa) dan psikis peserta didik dalam mengawali kegiatan pembelajaran dengan membaca suart Al-Fatihah Mengaitkan materi pembelajaran sekarang dengan pengalaman peserta didik/pembelajaran sebelumnya. Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan materi pokok yang akan diajarkan. Menyampaikan manfaat/tujuan materi pembelajaran. Mengajak peserta didik berdinamika/melakukan suatu kegiatan yang terkait dengan materi pokok. Menyampaikan rencana kegiatan misalnya: individual, kerja kelompok dan melakukan observasi.

III.

KEGIATAN INTI

A. 1 2

Penguasaan Materi Pelajaran Kemampuan menyesuaikan materi pokok dengan tujuan pembelajaran Kemampuan mengkaitkan materi dengan pengetahuan lain yang diintegrasikan secara relevan dengan perkembangan Iptek dan kehidupan nyata. Menyajikan materi pokok pembelajaran dengan tepat. Menyajikan materi pokok secara sistematik dan gradual (dari yang mudah ke sulit, dari konkrit ke abstrak). Penerapan Strategi Pembelajaran Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi yang akan dicapai. Melaksanakan pembelajaran secara runtut. Menguasai kelas dengan baik. Melaksanakan pembelajaran yang bersifat kontekstual. Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan tumbuhnya kebisaan positif (nurturant effect). Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan alokasi waktu yang direncanakan. Penerapan Pendekatan Terpusat pada Peserta Didik Memfasilitasi peserta didik untuk melakukan pengamatan Memotivasi peserta didik untuk bertanya. Memfasilitasi peserta didik untuk mencoba/mengumpulkan informasi Memfasilitasi peserta didik untuk mengasosiasikan/mengolah informasi Menyajikan kegiatan peserta didik untuk berkomunikasi. Pelaksanaan Penilaian Autentik Mengamati sikap peserta didik dalam mengikuti pelajaran. Melakukan penilaian pengetahuan/keterampilan peserta didik dalam melakukan aktifitas individu/kelompok. Mendokumentasikan hasil pengamatan sikap, perilaku dan ketram pilan peserta didik.

3 4 B. 1 2 3 4 5 6 C. 1 2 3 4 5 D. 1 2 3

Kelas Hari.Tanggal Ada/ Ya

Tidak

: .................................................. : .................................................. Skor Maksimal

2 2 2 1 1 1 1 2 2

3 2 2 2 1 2

2 3 2 1 3 2 3 2 2 2 3 2 2 2 2 2 2 2

Perolehan

Keterangan

E. 1 2 3

Pemanfaatan Sunber Belajara/Media dalam Pembelajaran Trampil menggunakan alat/media dalam pembelajaran Menghasilkan kesan yang menarik. Melibatkan peserta didik dalam pemanfaatan alat/media belajar dalam pembelajaran.

No

Aspek yang dinilai

F. 1 2 3 4 G. 1 2

IV 1 2 3 4 5 6 7

2 2 2

Ada/ Ya

Pelibatan Peserta Didik dalam Pembelajaran Menumbuhkan partisipasi aktif peserta didik melalui interaksi guru, Merespon positif partisipasi peserta didik. Menunjukkan hubungan antar pribadi yang kondusif. Menumbuhkan keceriaan atau antusiasme peserta didik dlm belajar Penggunaan Bahasa yang Benar dan Tepat dalam Pembelajaran Menggunakan bahasa lisan secara jelas dan lancar. Menggunakan bahasa tulis yang baik dan benar.

Tidak

Skor Maksimal

Perolehan

Keterangan

3 2 2 2 2 2

PENUTUP Membuat rangkuman/simpulan dengan melibatkan peserta didik Melakukan penilaian dan atau refleksi terhadap kegiatan pembelajaran yang sudah dilakukan. Memberikan umpan balik terhadap proses dan hasil pembelajaran Merencanakan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk pembelajaran remidi, pengayaan. Memberikan tugas baik secara individu maupun kelompok sesuai dengan hasil belajar peserta didik. Menyampaikan rencana pembelajaran pada pertemuan berikutnya Mengakhiri pelajaran mengajak peserta didik untuk berdoa (sesuai dengan panduan KPI).

Skor Maksimal

NA =

π‘†π‘˜π‘œπ‘Ÿ π‘ƒπ‘’π‘Ÿπ‘œπ‘™π‘’β„Žπ‘Žπ‘› π‘†π‘˜π‘œπ‘Ÿ π‘€π‘Žπ‘˜π‘ π‘–π‘šπ‘Žπ‘™

3 3 2 2 2 2 2 100 .

x 100

PREDIKAT Keterangan: 91 – 100 = Baik sekali 76 – 90 = Baik

61 – 75 Di bawah 60

= Cukup = Kurang

Catatan: .......................................................................................................................................................................................................... .......................................................................................................................................................................................................... ....................................................................................................................................................................................................... ........................................................................................................................................................................................................... ........................................................................................................................................................................................................... ........................................................................................................................................................................................................

Guru Mapel

......................., ................................. Petugas/Penilai

..................................................

.................................

Related Documents


More Documents from ""

Cvpdf.pdf
October 2019 39
17 Dn Tik 9f Smt 1
June 2020 30
Membuat Link Untuk Download
December 2019 83
17 Dn Tik 8d Smt 1
June 2020 28
Membuat Efek Marquee
December 2019 84