KISI-KISI PENULISAN SOAL ULANGAN AKHIR SEMESTER (UAS) GANJIL TAHUN PELAJARAN 2018/2019 SatuanPendidikan Mata Pelajaran KurikulumAcuan
: SMA : Matematika : KTSP 2006
AlokasiWaktu JumlahSoal Penyusun
Standar Kompetensi 1
Kompetensi Dasar 2
Kelas/ Semester 3
Materi pokok 4
1. Menggunakan konsep integral dalam pemecahan masalah
1.1 Memahami konsep integral tak tentu dan integral tentu
XII/ 1
Integral
1.2. Menghitung integral tak tentu dan integral tentu dari fungsi aljabar dan fungsi trigonometri yang sederhana
1.3. Menggunakan integral untuk menghitung luas daerah di bawah kurva dan volum benda putar
2. Memecahkan masalah yang
2.1. Menyelesaikan sistem
XII/ 1
Program Linear
Indikator Soal 5 Siswa memahami cara mengintegralkan fungsi aljabar jika diberikan fungsialjabarsederhanadengan benar. Siswa dapat menentukan batas atas integral tentu jika diberikan persamaan aljabar dengan batas atas yang belum diketahui dengan benar. Siswa dapat menghitung integral tak tentu dengan benar menggunakan integral substitusi jika diberikan persamaanaljabarberpangkat. Siswa dapat menghitung integral tentu dengan benar menggunakan integral parsial jika diberikan persamaantrigonometribentuk sin. Diberikan gradien sebuah fungsi dengan titik koordinat yang dilalui fungsi tersebut, siswa mampu menentukan ordinat salah satu titik yang belum diketahui dengan benar. Disajikan kurva parabola dengan daerah yang di arsir, siswa mampu menyatakan luas daerah yang di arsir dalam bentuk integral tentu dengan benar. Disajikan kurva parabola dengan daerah yang di arsir, siswa mampu mencari volume daerah yang di arsir dengan benar. Siswa dapat menganalisa dan membuat sistem
: 120 menit : 40 PG : Lidawati, ST Bentuk Soal 6
Nomor soal 7
PG
1
PG
5
PG
2, 7
PG
6, 8
PG
3,4
PG
9
PG
10
PG
11
berkaitan dengan fungsi, persamaan dan fungsi kuadrat serta pertidaksamaan kuadrat
pertidaksamaan linear dua variabel
pertidaksamaan jika disajikan gambar suatu sistem pertidaksamaan, dengan benar Siswa dapat menentukan daerah penyelesaian jika disajikan gambar dan sistem pertidaksamaan, dengan benar Siswa dapat membuat dan menyelesaikan sistem pertidaksamaan jika diberikan permasalahan program linear dengan benar
2.3. Menyelesaikan model matematika dari masalah program linear dan penafsirannya 3. Menggunakan konsep matriks dalam pemecahan masalah
3.1. Menggunakan sifat-sifat dan operasi matriks untuk menunjukkan bahwa suatu matriks persegi merupakan invers dari matriks persegi lain
3.2. Menentukandeterminandan invers matriks
2x2
3.3. Menggunakan determinan dan invers dalam penyelesaian sistem persamaan linear dua variabel
XII/ 1
Matriks
Siswa mampu menentukan ordo matriks hasil perkalian dua matriks, jika diberikan dua matriks yang diketahui ordonya dengan benar. Siswa mampu menentukan matriks identitas dengan tepat, jika diberikan beberapa bentuk matriks. Diberikan dua buah vektor, siswa mampu mencari hasil perkaliannya dengan benar. Diberikan persamaan matriks, sebelah kiri matriks harus dijumlah disebelah kanan matriks harus dikali, siswa mampu melengkapi element matriks yang belum lengkap dengan benar. Siswa mampu menghitung perkalian skalar matriks dan transpos matriks dengan benar, jika diberikan dua buah matriks. Siswa mampu menghitung determinan matriks 2x2 dengan benar, jika diberikan matriks berordo 2x2. Diberikan sebuah matriks yang diketahui determinannya, siswa mampu mencari element matriks yang belum lengkap dengan benar. Siswa mampu mencari invers matriks dengan benar, jika diberikan matriks berordo 2x2 Diberikan sebuah matriks, siswa mampu mencari invers dari transpose matriks tersebut dengan benar. Diberikan persamaan matriks, siswa mampu mencari matriks yang tidak diketahui dengan memindahkan salah satu matriks ke sisi kanan dengan benar. Diberikan dua buah matriks, siswa mampu menghitung invers dari perkalian dua matriks tersebut dengan benar.
PG
PG
12
13
PG
14
PG
16
PG
17
PG
18
PG
19
PG
15
PG
22
PG
20
PG
21
PG
24, 25
PG
26
4.
Menggunakan transformasi geometri yang dapat dinyatakan dengan matriks dalam pemecahan masalah
Menentukan komposisi dari beberapa transformasi geometri beserta matriks transformasinya
Mengetahui, Kepala SMA-IT THARIQ BIN ZIYAD
XII / 1
Transformasi Geometri
Diberikan dua buah matriks yang memiliki determinan yang sama, siswa mampu mencari nilai elemen salah satu matriks yang belum diketahui dengan benar. Diberikan sistem persamaan linear dua variabel, siswa mampu mencari nilai Dx dengan menggunakan aturan cramer. Diberikan matriks berordo 2x2, siswa mampu menentukan elemen yang tidak diketahui dengan benar, jika diketahui matriks tersebut singular Siswa mampu menentukan bayangan sebuah titik karena translasi dengan benar Siswa mampu menentukan bayangan titik karena komposisi dua translasi dengan benar Siswa mampu menentukan bayangan titik karena refleksi dengan benar. Siswa mampu menentukan bayangan titik karena rotasi dengan benar. Diberikan persamaan garis, siswa mampu mencari bayangannya karena translasi dengan benar. Diberikan sebuah titik, siswa mampu menentukan bayangannya karena komposisi dua refleksi dengan benar. Diberikan sebuah persamaan garis, siswa mampu menentukan bayangannya karena transformasi dengan matriks yang bersesuaian dengan benar. Diberikan sebuah persamaan garis, siswa mampu menentukan bayangannya karena komposisi refleksi dan transformasi matriks yang bersesuaian dengan benar. Diberikan persamaan garis, siswa mampu mencari bayangannya karena dilatasi dengan benar. Siswa mampu menentukan bayangan sebuah garis karena refleksi dengan benar, bila diberikan gradien dan titik yang dilalui sebuah garis. Siswa mampu menentukan bayangan garis dengan benar karena komposisi dua transformasi dengan benar. Bekasi, November 2018 Guru Mata Pelajaran
PG
23
PG
27
PG
28
PG
29
PG
30
PG
31
PG
32
PG
33
PG
34
PG
35
PG
36
PG
37
PG
38
PG
39, 40
SriWidianti, S.Kom, S.Th.I NIK. 7210133
Lidawati, ST NIK. 7307076