113213740-penilaian-hasil-belajar.pdf

  • Uploaded by: Ali Sukmawati
  • 0
  • 0
  • October 2019
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 113213740-penilaian-hasil-belajar.pdf as PDF for free.

More details

  • Words: 1,851
  • Pages: 40
PENILAIAN

HASIL BELAJAR

Oleh : Joko Suharto

“AMAL-AMAL YANG BERMUTU DATANG DARI ORANG-ORANG YANG BERMUTU”

Jenis Tes 



TES FORMATIF Untuk memperoleh data tingkat keberhasilan proses belajar mengajar guna perbaikan selanjutnya. TES SUMATIF Untuk menilai prestasi / hasil belajar siswa.

FUNGSI

PENILAIAN PENDIDIKAN

Untuk :

Mengukur keberhasilan Siswa belajar. Mengukur tingkat keberhasilan Guru mengajar (Umpan balik). Memperoleh data guna perbaikan Kegiatan Belajar-Mengajar. Untuk pelaporan / informasi efektifitas pendidikan

“ALAT UKUR / PENILAIAN” Prestasi Hasil belajar Tes Tertulis Tes Lisan / Wawancara Tugas Observasi Instrumen Angket / Kuis Penilaian Produk Tes Praktik / unjuk kerja Kerja Proyek Penilaian Afeksi Portofolio Penilaian Diri Dll-nya.

Alat Penilaian  Tes Tulis  *Subyektif Tes:

- Soal Uraian - Mengarang  *Obyektif Tes:

- Soal Mengisi - Soal Benar-Salah - Soal Menjodohkan - Soal Pilihan Ganda - Soal Jawaban Singkat  *Instrumen Non Tes:

- Pengisian Angket, Penilaian Fortofolio, dsb-nya

 Tes Perbuatan - Tes Praktik / Unjuk kerja - Penilaian Produk - Kerja Proyek - Tes Simulasi  Tes Lisan - Tanya – jawab - Wawancara  Pengamatan Sikap - Penilaian Afeksi (Pengamatan oleh Guru dan Penilaian Diri oleh siswa)

Prosedur Pengembangan Sistem 1.Tujuan Instrusional (Kompetensi)

( PPSI )

Umpan balik

Indikator

2.Alat Ukur ( SOAL )

3.Materi (Bahan Ajar)

4.Metode & Pelaks.KBM

5.EVALUASI (penilaian)

PENILAIAN YANG BENAR DAN BAIK Soal (alat tes) nya memiliki validitas dan reliabilitas yang tinggi (sesuai dan terpercaya). Pelaksanaannya praktis, efektif, efisien, tertib, adil / setara. Proses penilaiannya obyektif, wajar, adil, teliti, akurat. Penguji / penilainya ahli, kompeten, jujur.

Syarat Instrumen Penilaian Terpenuhi Syarat “SUBSTANSI” (Merepresentasikan kompetensi yang hendak dinilai; Terpenuhi syarat “KONSTRUKSI” (bentuk sajian instrumen memenuhi peryaratan teknis sebagai alat ukur yang tepat);

Terpenuhi syarat penggunaan “BAHASA” (bahasa yang digunakan baik, benar,dan komunikatif)

Sistem Penilaian (Competency based assessment) Penilaian kompetensi, diarahkan pada aspek kognitif, psikomotorik, dan afektif secara proporsional dan terpadu. Peserta didik dpt melanjutkan ke kompetensi (pelajaran) berikutnya setelah dinyatakan lulus (kompeten) dari kompetensi (pelajaran) sebelumnya. Penilaian diberikan berdasarkan kompetensi yg telah dicapai secara individual (tdk berdasar peringkat / tdk menentukan posisi peringkat pd kelomp belajar) (Dalam kriteria Kenaikan Kelas) Bila 3 (tiga) mata pelajaran tdk mencapai batas lulus (ketuntasan), maka peserta didik ybs dinyatakan tdk naik kelas dan harus mengulang secara keseluruhan di tingkat sebelumnya.

JENIS PENILAIAN (Buku Pedoman Penilaian, 2003)

Penilaian PROSES

-Terpadu dgn KBM -Tiap sub komp

-Fortofolio -Tes tulis -Tes praktik -Tes unjuk kerja, - dll

Lingkup PENILAIAN Penilaian BERKALA

Dilakukan secara Periodik pd satuan Kompetensi / level Kualifikasi (sesuai Keg. Sekolah)

-Verifikasi -Sertifikasi komp -Berstandar Nas.

JENIS PENILAIAN HASIL BELAJAR (sesuai standar Penilaian Pendidikan) Penilaian Kelas (dilakukan oleh Guru)

•UL. Harian •UL.tengah Smt •UL.akhir Smt

Internal

PENILAIAN HASIL BELAJAR

Penilaian Akhir masa belajar (dilakukan oleh Sekolah)

Eksternal

Penilaian Kendali mutu (dilakukan oleh Pemerintah)

U.S.

U.N.

Mekanisme & prosedur Penilaian 

 

 

Rancangan strategi Penilaian dilakukan saat menyusun SILABUS, yang selanjutnya dijabarkan dalam RPP. Ulangan harian dilakukan oleh Guru di bawah kontrol Sekolah Ulangan tengah semester, akhir semester, dan kenaikan kelas dilakukan oleh Guru di bawah koordinasi Sekolah Ujian Akhir Sekolah diselenggarakan oleh sekolah. Ujian Nasional diselenggarakan oleh BSNP bekerjasama dengan Depdiknas.

Prinsip Penilaian Kelas Melaksanakan penilaian berbasis kompetensi. Dilakukan secara ber-sinambungan thd semua kompetensi. Menerapkan berbagai Strategi serta Cara dan alat penilaian yg bervariasi. Mengadakan Ulangan harian setelah selesai beberapa Indikator (tergantung keluasan ruang lingkupnya). Ulangan tengah semester diadakan setelah menyelesaikan beberapa KD di pertengahan semester. Ulangan akhir semester dilakukan setelah menyelesaikan semua KD pada semester yang bersangkutan. Ulangan Kenaikan kelas dilakukan pd akhir th. pel. (menilai komp. dasar semester ganjil dan genap)

Penyusunan Soal & Penilaian Hasil Indikator “A”

Soal Ulangan: No: 1. ………….. No: 2. ………….. No: 3. …………..

Nilai = ?

Indikator “B”

Soal Ulangan: No: 4. …………. No: 5. ………….

Nilai = ?

Indikator “C”

Soal Ulangan: No: 6. …………. No: 7. …………. Dst-nya.

Nilai = ?

Nilai KD = A + B + C 3

Metode Penilaian Berdasarkan kelompok mata pelajaran 1.Pendd.Agama & Akhlak Mulia 2.Kewarganegaraan & Kepribadian

3.Pel. Ilmu Pengetahuan & Teknologi

a). Ulangan (tes) b). Pengamatan (afeksi)

a). Ulangan (tes) Teori dan praktik / penugasan

a). Pengamatan (aspek afeksi & ekspresi psikomotorik)

4.Estetika, Seni & Budaya

5.Pendd.Jasmani,OR,dan Kesehatan

a). Ulangan (tes) b). Pengamatan (aspek afeksi& perkemb. psikomotorik

Penentuan 

KKM

Nilai “Kriteria Ketuntasan Minimal” ditentukan oleh Guru berdasarkan aspek:

1)

Kompleksitas (kesulitan dan kerumitan) materi pelajaran yg dipelajari atau kompetensi yg harus dikuasai.

2)

Intake (tingkat kemampuan) rata-rata peserta didik.

3)

Sumber daya pendukung

Contoh Rentang Nilai Penetapan KKM Kompleksitas Kompetensi

Sumberdaya Pendukung

Rentang Nilai

1.Kompleksitas rendah.

Kemampuan (intake) ratarata 1.Kemampuan tinggi.

1.Sumberdaya tinggi.

81 – 100

2.Kompleksitas sedang

2.Kemampuan sedang.

2.Sumberdaya sedang.

65 – 80

3.Kompleksitas tinggi

3.Kemampuan rendah.

3.Sumberdaya rendah.

50 – 65

Proses Penetapan KKM KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

Kompleksitas

Intake

Sumber Nilai daya KKM

1.Menampilkan perilaku ikhlas dlm beribadah seperti terkandung dlm QS Al An’am: 162-163 dan Al-Bayyinah: 5 Mampu mengidentifikasi perilaku ikhlas dalam beribadah sesuai dengan Q.S Al-An’am: 162-163

79,15 (79,0) 85

70

(rendah)

(sedang) (tinggi)

Mampu menerapkan perilaku ikhlas 60 dalam beribadah sesuai dengan Q.S Al- (tinggi) An’am: 162-163

70

95

95

83,3

75,0

(sedang) (tinggi)

•Dst-nya

85

70

95

83,3

•Dst-nya

60

70

95

75,0

Proses Penetapan KKM KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR 1. Mampu melakukan permainan sepakbola sesuai aturan, sportif, kompak, dan semangat. 1.1.Bola datang diterima dengan kaki bagian dalam dan digiring secara cepat. 1.2.Bola datang diterima dan dipantulkan dgn sundulan kepala secara tepat, terarah.

KomIntake pleksitas

Sumber Nilai daya KKM 77,45 (77,0)

85 75 85 (rendah) (sedang) (tinggi)

81,6

60 (tinggi)

73,3

75 85 (sedang) (tinggi)

DAFTAR NILAI No

Nama siswa

NIS

KD.1

KD.2

KD.3

Kk=70

Kk=68

Kk=75

N

N

N NR

NR

KK=Kriteria Ketuntasan; N =Nilai Ulangan; NR=Nilai Remedial

NR

UL. Smt Raport Kk=71 N

NR

Langkah Penyusunan SOAL ( Agar Valid dan Reliable )  Soal harus disusun melalui

langkah-langkah: - Menetapkan kompetensi yang hendak diuji. - Menetapkan Indikator sbg acuan tes. - Menyusun kisi-kisi soal. - Menyusun soal dgn memperhatikan kaidah. - Menelaah soal. - Menyusun / merakit soal. - Menyusun pedoman/ kriteria penilaian.

“Kompetensi”  Seperangkat

Pengetahuan, Keterampilan, dan Perilaku, Yang Dibutuhkan untuk dapat melakukan Suatu Aktivitas Secara Efektif.

Pengetahuan

Keterampilan

Sikap

Penilaian “SIKAP” Terdapat 2 (dua) macam “sikap” yaitu: 1. Sikap (attitude) yg berkait mata pelajaran dan prilaku / budi pekerti sehari-hari dlm mengikuti pendd; dan, 2. Sikap dlm melakukan kegiatan / suatu pek. (performance), yaitu yg berkait dgn kompetensi produktif, mengarah pd sikap profesional

Penilaian sikap lebih tepat dilakukan melalui pengamatan dgn menggunakan lembar penilaian tertentu.

 Penilaian sikap (attitude/karakter) menggunakan: a. Lembar penilaian diri (siswa menilai diri sendiri); serta, b. Lembar pengamatan / obsevasi prilaku (penilaian dilakukan oleh guru).  Penilaian sikap kinerja (performance) menggunakan lembar penilaian yg menyatu dlm penilaian unjuk kerja kompetensi secara utuh/ terpadu

PENILAIAN DIRI No

Aspek Sikap (Attitude)

Skor Perolehan Penilaian Diri 1

1 2 3 4 5 6 7

2

3

Kedisiplinan Kejujuran Tanggung Jawab Kerajinan Kemandirian Ketekunan Kerjasama

2

5

V

1

2

3

4

5

V

V V

V V

V V V V 33

Skor= 33 +28 = 30,5

4

Penilaian oleh Guru

V V V V 28

Contoh Instrumen Penilaian Afeksi Mata Pelajaran: Pend. Agama Islam Nama Siswa : . . . . . . . . . . . . . . . . No Aspek Yang Dinilai 1

Taat beribadah, sholat 5 waktu

2

Rajin mengikuti pengajian

3

Jujur dalam kata dan perbuatan

4

Hormat kepada O.T.dan Guru

5

Santun dalam pergaulan

6

Suka beramal,berinfaq/shadaqah. RATA-RATA NILAI

NILAI PEROLEHAN: PREDIKAT :

Nilai

Predikat

Keterangan

Contoh (A): “LEMBAR PENILAIAN” • • •

Mata Pelajaran : Pendd. Agama Topik / Kompetensi : Membaca dan memahami Al Qur’an Nama Siswa : …………………………………………

No

Aspek yang dinilai

A

SIKAP 1. Tampil bersih / telah berwudhu 2. Tertib berpakaian / Tertutup aurat 3. Tampil santun / menghargai Kitab suci PROSES / KETERAMPILAN 1. Makhroj / Fasih 2. Tajwid 3. Keindahan irama dan suara PENGETAHUAN 1. Terjemahan / makna / arti 2. Penjelasan isi kandungan / tafsir

B

C

JUMLAH

Skor Maks. 10 10 10 25 20 10

10 5

100

Perolehan

Contoh (B) :“LEMBAR PENILAIAN” • • •

Mata Pelajaran : Bahasa Indonesia Topik / Kompetensi : Praktik Berpidato Nama Siswa :………………………………………… SKOR

No

ASPEK YANG DINILAI

1

Penampilan(Kerapihan,Keserasian,Ketenangan)

2

Kesesuaian Topik dan isi pidato

3

Keruntutan penyampaian pidato

4

Intonasi dan volume suara

5

Ekspresi dan gerak tubuh

6

Penguasaan / Pengendalian suasana, DST nya JUMLAH

1

2

3

4

5

Contoh Lembar penilaian Judul Tugas : ……………………………. Aspek

Indikator Keberhasilan

Persiapan

Gambar/rencana kerja dibuat Alat / bahan disiapkan, lengkap

Proses

Metode/Langkah kerjanya benar Cakap Menggunakan alat Mentaati keselamatan kerja Waktu kerja

Hasil

Bentuk dan ukuran, tepat Finishing produk baik Alat dan tempat kerja dirapikan

Skor maks

Skor perolehan

Penilaian Unjuk kerja / Tes Praktik Penilaian “Unjuk kerja” dilakukan melalui PENGAMATAN, dgn mempertimbangkan dan diarahkan pada: a. b. c. d. e.

f. g.

Kinerja / Langkah-langkah kerja suatu kompetensi. Kelengkapan dan ketepatan aspek kinerja. Kemampuan-kemampuan khusus yg diperlukan utk menyelesaikan tugas. Jumlah kemampuan yg dinilai tdk terlalu banyak shg semua dapat diamati. Penilaian dilakukan thd aspek kognitif, afektif, dan psikomotorik secara terpadu dan proposional. Kemampuan yg dinilai diurutkan berdasarkan langkah kerjanya. Proses penilaian dilakukan dengan menggunakan lembar (format) penilaian.

Penilaian hasil belajar kelompok mata pelajaran agama dan akhlak mulia Penilaian dilakukan melalui:  Pengamatan thd perubahan perilaku dan sikap utk menilai perkembangan afeksi peserta didik;  Pemberian ulangan (ujian) dan/atau penugasan utk mengukur aspek kognitif peserta didik.  Indikator yg dpt dipakai utk menilai perkembangan afeksi a.l.: 1.Taat melaksanakan ibadah; 2.Rajin mengikuti pengajian/ kegiatan keagamaan; 3.Jujur dlm perkataan dan perbuatan; 4.Patuh terhadap peraturan; 5.Hormat kepada O.T. dan guru;  Dan kriteria lainnya.

Penilaian hasil belajar kelompok mata pel. Kewarganegaraan dan Kepribadian Dilakukan melalui pengamatan thd. Perubahan prilaku dan sikap utk menilai perkembangan afeksi dan kepribadian peserta didik; Melalui ulangan(ujian) dan/atau penugasan utk mengukur aspek kognitif peserta didik. Indikator yg dpt dipakai utk melakukan penilaian afeksi dan kepribadian a.l.: 1.Menunjukkan kecintaan thd bangsa dan negara, 2.Menunjukkan kemauan belajar yg tinggi, 3.Mematuhi aturan sosial, 4.Pandai bergaul dan bermasyarakat, 5.Pandai bekerjasama, 6.Rajin mengikuti kegiatan upacara bendera, Dan indikator lainnya

Penilaian hasil belajar kelompok mata pelajaran jasmani, olahraga, dan kesehatan Penilaian dilakukan melalui: • Pengamatan, dan/atau praktik utk menilai perkembangan psikomotorik dan afeksi peserta didik; • Ulangan (ujian), dan/atau penugasan dgn materi berdasarkan kurikulum yg digunakan utk mengukur aspek kognitif ttg OR dan kesehatan. • Pengamatan utk menilai aspek afeksi dan psikomotorik dpt menggunakan indikator: 1. keterampilan dalam gerak Olahraga. 2. kerjasama dalam tim olahraga, 3. kebiasaan hidup sehat, tidak merokok. 4. hidup semangat, tidak malas, Dan indikator lainnya.

Penilaian hasil belajar kelompok mata pelajaran Estetika Penilaian dilakukan melalui pengamatan terhadap perubahan perilaku dan sikap untuk menilai perkembangan afeksi dan ekspresi psikomotorik peserta didik. Indikator penilaiannya a.l.: 1.Apresiasi seni; 2.Kreasi seni; Dan indikator lainnya.

Contoh (1): Lembar Penilaian “SIKAP”

No.

Hari, Tanggal

Nama Peserta Didik

Catatan/ Uraian Kejadian

“Semakin serius Anda bekerja, Akan semakin bermakna hasil yang akan anda peroleh”

Sifat Terpuji Adalah “Semangat Dan Keuletan”

DILAKUKAN TERHADAP HASIL PENDIDIKAN AKHLAK MULIA, KEPRIBADIAN, ESTETIKA, DAN KESADARAN HIDUP SEHAT

Oleh: JOKO SUHARTO

TEKNIK PENILAIAN Penilaian Unjuk Kerja Penilaian Sikap Penilaian Pengetahuan / Tertulis Penilaian Proyek Penilaian Produk Penilaian Portofolio Penilaian Diri (oleh diri sendiri)

More Documents from "Ali Sukmawati"

Materi Kelompok 4
October 2019 27
Temameta.docx
June 2020 6
Si 1.docx
June 2020 4
No.13.docx
June 2020 8