PEMELIHARAAN GENSET No. Dokumen RSKM/SPO/MFK/110
RS. KAMAR MEDIKA STANDAR
Tanggal Terbit
PROSEDUR
1 Januari 2018
Nomor Revisi 00
Halaman 1/2
Ditetapkan,
OPERASIONAL Dr.H.Rambo Garudo,M.Kes(ARS) Direktur PENGERTIAN
Suatu acuan pemeliharaan Genset
TUJUAN
Sebagai acuan langkah-langkah pemeliharaan Genset
KEBIJAKAN
1. Surat Keputusan Direktur Rumah Sakit Kamar Medika di Mojokerto Nomor : 800/0407/RSKM/III/2018 tentang Kebijakan Pelayanan Kesehatan dan Keselamatan Kerja Rumah Sakit Kamar Medika Kota Mojokerto. 2. Keputusan Direktur Rumah Sakit Mardi Waluyo Metro Yakkum di Lampung Nomor : 800/0481/RSKM/III/2018 tentang Kebijakan Pemeliharaan Sarana Rumah Sakit Kamar Medika Kota Mojokerto.
PROSEDUR
1. Alat-alat dan bahan yang digunakan : a. Volt meter b. Sapu c. Lap bersih 2. Cara kerja : a. Handle generator set diturunkan keposisi off, untuk menghindari start otomatis. b. Periksa bahan bakar, oli mesin, air accu, air radiator, tambahkan bila diperlukan. c. Ganti oli mesin setiap 250 H setelah mesin beroprasi. d. Bersihkan body mesin dan lingkungan sekitarnya. e. Hidupkan mesin untuk pemanasan ± 10 menit setiap minggu.
PEMELIHARAAN GENSET No. Dokumen RSKM/SPO/MFK/110
Nomor Revisi 00
Halaman 2/2
RS. KAMAR MEDIKA f. Cek voltase pada volt meter jika mesin hidup. g. Matikan
genset
setelah
pemanasan
dan
dikembalikan ke posisi on atau otomatis start. h. Catat di buku harian pemeliharaan genset. UNIT TERKAIT
Petugas PS
handle