0708 Uas Ganjil Ips Kelas 7

  • Uploaded by: Singgih Pramu Setyadi
  • 0
  • 0
  • May 2020
  • PDF

This document was uploaded by user and they confirmed that they have the permission to share it. If you are author or own the copyright of this book, please report to us by using this DMCA report form. Report DMCA


Overview

Download & View 0708 Uas Ganjil Ips Kelas 7 as PDF for free.

More details

  • Words: 1,413
  • Pages: 3
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

SMP NEGERI 3 LAWANG ULANGAN SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2007 / 2008

Mata Pelajaran Kelas Hari, tanggal Waktu

:IPS : VII ( TUJUH ) : Sabtu, 12 januari 2008 : 60 menit

PETUNJUK UMUM: 1. 2. 3. 4.

Tulis nama, kelas, nomor peserta Anda pada lembar jawab. Arsirlah atau hitamkan huruf A, B, C, dan D yang menurut Anda merupakan jawaban yang paling tepat. Gunakan pensil 2B, dan penghapus karet yang baik. Apabila ingin mengganti jawaban hapuslah jawaban tersebut dengan karet penghapus dan arsir / hitamkan jawaban yang benar.

1. Tenaga yang bekerja dari dalam bumi yang bersifat membangun adalah tenaga .... a. endogen b. Epirogenetik c. Eksogen d. Orogenetik 2. Puncak suatu lipatan pada kulit bumi yang disebabkan oleh adanya lipatan karena tenaga endogen disebut .... a. sinklinal b. Horst c. Graben d. Antiklinikal 3. Zaman ketika manusia belum mengenal tulisan disebut zaman ..... a. prasejarah b. Sejarah c. Kegelapan

d. Kuno

4. Abrissausroche adalah sebutan untuk .... a. rumah bekas tinggal manusia purba b. perkampungan masyarakat purba c. Gua bekas tempat tinggal manusia purba d. Tempat mengadakan upacara penghormatan arwah leluhur 5. Peristiwa meletusnya Gunung Krakatau pada 1883 merupakan salah satu contoh dari peristiwa .... a. tektonisme b. Vulkanisme c. Denudasi d. Seisme 6. Manusia jenis Homo Soloensis ditemukan oleh .... a. Van Koenigswald b. Eugene Dubois

c. T. Jacob

d. Ter Haar

7. Manusia purba yang mengawali kegiatan bercocok tanam adalah manusia purba jenis .... a. Pithecanthropus Erectus c. Homo Soloensis b. Meganthropus Palaeojavanicus d. Homo Sapien 8. Hubungan timbal balik antar individu, antar kelompok serta antara individu dan kelompok disebut .... a. integrasi sosial b. Interseksi sosial c. Interaksi sosial d. Interpelasi sosial 9. Ilmu yang mempelajari usaha manusia untuk mencapai kemakmuran disebut ilmu ..... a. sosial b. Budaya c. Politik d. Ekonomi 10. Erupsi gunung api lemah yang hanya mengakibatkan lelehan magma kepermukaan bumi disebut dengan erupsi ...... a. campuran b. Linear c. Effusive d. Eksplosive 11. Pusat gempa yang terletak sangat jauh didalam bumi disebut .... a. episentrum b. Hiposentrum c. Sentrum

d. Sentral

12. Pengikisan batuan yang tersusun di tempat lain akan membentuk batuan ..... a. beku b. Breksi c. Sedimen d. Metamorf 13. Manusia adalah makhluk sosial ditandai dengan selalu membutuhkan .... a. barang b. Orang lain c. Pekerjaan

d. Pendapatan

14. Benda-benda yang dapat dijadikan sebagai sumber penelitian zaman pra sejarah adalah .... a. babad b. Suluk c. Prasasti d. Artefak 15. Berikut ini adalah ciri-ciri interaksi sosial, kecuali .... a. adanya rasa percaya diri yang tinggi b. adanya tujuan yang hendak di capai

c. Jumlah pelaku lebih dari satu orang d. Adanya dimensi waktu yang menentukan

16. Faktor yang menyebabkan terbentuknya interaksi sosial antara lain .... a. asosiasi, akomodasi, kontak, simpati c. Disosiasi, akulturasi, asosiasi b. imitasi, sugesti, identifikasi, simpati d. Imitasi, sugesti, empati, komunikasi

17. Magma yang sudah sampai ke permukaan bumi disebut dengan .... a. erupsi b. Andesif c. Effusif

d. Lava

18. Keluarnya magma secara lelehan dan ledakan bergantian dan berulang-ulang akan membentuk gunung api tipe .... a. perisai b. Maar c. Strato d. Tameng 19. Tenaga kerja yang lebih mengandalkan kemampuan berpikir disebut tenaga kerja .... a. aktual b. Jasmani c. Rohani d. Potensial 20. Jenis gempa yang paling berbahaya karena akibatnya sangat besar yaitu gempa.... a. tektonik b. Vulkanik c. Runtuhan d. Terban 21. Material padat hasil erupsi gunung berapi, antara lain .... a. lapili b. Fumarol c. Mofet

d. Solfatar

22. Proses pelapukan buatan oleh tumbuhan termasuk jenis pelapukan .... a. fisik b. Organik c. Koloid

d. Kimia

23. Berikut ini yang termasuk tenaga kerja jasmani adalah .... a. tukang becak , dosen c. Buruh pabrik, dokter b. buruh bangunan, guru d. Tukang becak, buruh pabrik 24. Alat pencatat getaran gempa disebut .... a. thermometer b. Barometer

c. Seismograf

d. Higrometer

25. Endapan pasir yang menghubungkan pulau karang dengan pulau utama disebut .... a. bar b. Delta c. Bantaran d. Tombolo 26. Contoh interaksi antar kelompok adalah ..... a. wasit memimpin pertandingan b. ibu menasehati anaknya

c. Pertandingan sepak bola antar sekolah d. Pak lurah sedang berpidato di hadapan rakyat

27. Kata Oikos dalam Oikonomia memiliki arti .... a. aturan hidup b. Rumah tangga

c. Lingkungan rumah

d. Hidup bertetangga

28. Ilmu sosial yang khusus mempelajari tentang hubungan timbal balik dalam kehidupan bermasyarakat disebut .... a. geografi b. Demografi c. Sosiologi d. Zoologi 29. Keberadaan sumber daya alam non hayati bersifat .... a. terbatas dan dapat habis c. Tidak terbatas dan berlimpah b. terbatas tetapi tidak habis d. Tidak terbatas dan tidak habis 30. Alat-alat yang digunakan pada zaman berburu dan meramu tingkat awal yaitu .... a. alat-alat terbuat dari logam b. alat-alat terbuat dari batu yang masih kasar c. Mengenal alat-alat dari bahan tanah liat d. Alat-alat terbuat dari batu yang sudah diasah dulu 31. 1. penjahit baju 3. montir mobil 5. bengkel sepeda 2. kuli bangunan 4. dokter spesialis 6. buruh bongkar muat Beberapa tenaga kerja diatas yang termasuk tenaga kerja terlatih .... a. 1,2, dan 3 b. 1,3, dan 5 c. 2,3, dan 5 d. 2,4,dan 6 32. Salah satu hasil kebudayaan megalitikum adalah sarkofagus, yaitu .... a. arca perwujudan leluhur b. peti mati yang terbuat dari batu utuh seperti lesung dengan bahan penutup utuh pula c. batu besar dengan permukaan rata untuk meletakkan sesaji d. bangunan berundak-undak dari batu, makin ke atas makin kecil tingkatannya 33. Berikut ini tindakan manusia agar kebutuhannya bisa terpenuhi, kecuali ..... a. melakukan skala prioritas b. bertindak dengan perhitungan serta penghematan c. Mau bekerja keras, tekun dan ulet d. menunggu bantuan dari orang lain 34. Agar kebutuhan manusia dapat terpenuhi, salah satu caranya harus melakukan skala prioritas, artinya .... a. berpikir rasional dan ekonomis c. Memakai perhitungan yang cermat b. bekerja keras tekun dan ulet d. Mendahulukan kebutuhan yang lebih penting 34. Berikut ini yang termasuk sumber daya buatan adalah .... a. batu bara b. Batu granit c. Hutan primer

d. Mesin produksi

35. Mesin produksi, gedung, dan uang untuk kepentingan usaha termasuk sumber daya .... a. alam b. Modal c. Buatan d. Hayati 37. Proses kejiwaan seseorang merasa tertarik pada orang lain disebut .... a. simpati b. Sugesti c. Identifikasi 38. Homo economicus adalah manusia sebagai .... a. makhluk sosial b. Produsen dan konsumen

d. Motivasi

c. Makhluk individu dan sosial d. Makhluk ekonomi

39. Perhatikan pernyataan berikut : 1. Tidak pernah puas dengan apa yang telah dicapai 2. Menggunakan berbagai cara dalam mencapai tujuan 3. tetap menjual barang yang telah kadaluwarsa 4. berpegang pada norma agama 5. menjaga kelestarian alam Pernyataan di atas yang merupakan ciri-ciri manusia sebagai makhluk ekonomi yang bermoral adalah .... a. 1,2, dan 3 b. 1,3,dan 4 c. 1,4 dan 5 d. 2,4 dan 5 40. Ekosistem yang proses terbentuknya terdapat campur tangan manusia adalah .... a. hutan primer dan tambak c. Terumbu karang dan sawah b. sawah irigasi dan tambak d. Tambak dan terumbu karang 41. Pertemuan dua unsur kebudayaan berbeda saling menyatu membentuk kebudayaan baru disebut .... a. akomodasi b. Akulturasi c. Asimilasi d. Kerjasama 42. Sifat manusia sebagai makhluk ekonomi antara lain selalu .... a. merasa puas dengan apa yang diperoleh c. Berusaha untuk mendapatkan keuntungan b. tidak puas dengan apa yang diperoleh d. Bekerja keras untuk mendapatkan penghasilan 43. Sumber proses sosial berikut yang berasal dari luar atau eksternal adalah .... a. majunya iptek b. Kebutuhan hidup c. Penemuan baru

d. Masuknya budaya lain

44. Tokoh yang terkenal sebagai bapak ekonomi dunia adalah ..... a. Robert Owen b. Robert Maltus c. Adam Smith

d. David Ricardo

45. Masyarakat yang tinggal di tepi pantai sebagian besar bermata pencaharian sebagai .... a. petani b. Nelayan c. Pedagang d. Karyawan 46. Pernyataan berikut ini yang merupakan perbutan ekonomi yang bermoral .... a. mengambil sebagian kecil kebun orang lain karena sangat terpaksa b. menguarngi berat timbangan barang yang dijual c. mengambil hasil hutan dengan sistem tebang tanam d. menjual beras mutu oplosan agar memperoleh untung yang lebih besar 47. Proses sosial yang cenderung untuk bersatu meningkatkan solidaritas anggota disebut .... a. asosiatif b. Disasosiatif c. Kontraversi d. Akulturasi 48. Pada masa manusia masih ditentukan alam, corak kegiatan ekonominya bersifat .... a. resisten b. Obsisten c. Subsisten d. Konsisten 49. Berikut ini yang termasuk sumber daya buatan bersifat non hayati ialah .... a. obyek wisata dan pembangkit listrik c. Irigasi teknis dan kelapa hibrida b. padi bibit unggul dan objek wisata d. Padi bibit unggul dan kelapa hibrida 50. Persaingan antar individu untuk mencari keuntungan sendiri dalam proses sosial disebut .... a. competition b. Conflict c. Conciliation d. Adjucation

Related Documents


More Documents from "Singgih Pramu Setyadi"